Faktor kondisi, TKG, dan IKG

39 rendah, atau belum terjadi pada fase matang gonad. Pada bulan Mei terjadi diskontinuitas nilai IKG yang disebabkan oleh missing data. Sehingga nilai IKG pada bulan tersebut tidak dapat diketahui. Ikan swanggi betina di bulan Maret memiliki nilai IKG sebesar 4.67, dan ikan swanggi Jantan sebesar 0.40, sedangkan pada bulan September nilai IKG ikan swanggi betina sebesar 4.92 dan ikan swanggi jantan sebesar 0.26. Sehingga dapat disimpulkan bahwa nilai IKG maksimum ikan swanggi betina terdapat pada bulan September dan ikan swanggi jantan terdapat pada bulan Maret. Nilai IKG minimum ikan swanggi betina terdapat pada bulan Juli sebesar 0.38 dan ikan swanggi jantan terdapat pada bulan Oktober sebesar 0.09.

4.1.8. Faktor kondisi, TKG, dan IKG

Faktor kondisi, indeks kematangan gonad IKG, dan tingkat kematangan gonad TKG sangat berkaitan. Faktor kondisi dapat mengalami perubahan, hal ini dipengaruhi oleh beberapa faktor antara lain indeks relatif penting makanan dan indeks kematangan gonad. Faktor kondisi yang tinggi sebanding dengan peningkatan IKG, dan TKG. Sehingga saat indeks kematangan gonad tinggi dapat diindikasikan sebagai musim pemijahan, khususnya bagi ikan betina serta nilai IKG yang tinggi dapat mengindikasikan bahwa telah terjadi fase pematangan gonad pada tahap tersebut Effendie 2002. Selain perubahan faktor kondidi Tingkat Kematangan Gonad TKG pada tiap waktu akan bervariasi, yang tertinggi umumnya didapatkan pada saat pemijahan akan tiba. Persentase komposisi tingkat kematangan gonad pada setiap saat dapat digunakan untuk menduga waktu pemijahan. Berikut ini merupakan grafik yang memperlihatkan keterkaitan antara Faktor kondisi, IKG, dan TKG dari ikan swanggi baik betina maupun jantan. 40 Gambar 19. Faktor kondisi, Indeks kematangan gonad, dan Tingkat kematangan gonad ikan swanggi P.tayenus betina 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2 1.4 1.6 F akt or ko nd isi rat a- ra ta 0.00 1.00 2.00 3.00 4.00 5.00 6.00 7.00 IKG 0.00 10.00 20.00 30.00 40.00 50.00 F re kue nsi re latif Bulan pengamatan TKG IV TKG V TKG VI 41 b Gambar 20. Faktor kondisi, Indeks Kematangan Gonad, dan Tingkat Kematangan Gonad ikan swanggi P.tayenus jantan Berdasarkan Gambar 19 dan Gambar 20 faktor kondisi, IKG dan TKG memiliki pola yang hampir sama dan saling berkaitan saat menuju fase matang gonad yaitu saat nilai IKG meningkat. Salah satu faktor yang mempengaruhi faktor kondisi adalah indeks kematangan gonad khususnya pada ikan betina Effendie 2002. 0.5 1 1.5 2 2.5 F aktor kondis i ra ta -ra ta 0.00 0.10 0.20 0.30 0.40 0.50 0.60 0.70 0.80 0.90 IK G 0.00 5.00 10.00 15.00 20.00 25.00 30.00 fr ekue nsi re latif Bulan pengamatan TKG IV TKG V TKG VI 42

4.1.9. Ukuran pertama kali matang gonad