117 maupun karton. Untuk menguraikan
sampah plastik
itu sendiri
membutuhkan kurang lebih 100 hingga 500 tahun agar dapat terdegradasi
dengan sempurna
I Made
Arcana,2009. Sampah ini
sangat sering
kita jumpai
diberbagai tempat,sifatnya susah terurai oleh
mikroorganisme sehingga butuh yang lama untuk terurai.
Melihat kondisi ini maka akan menimbulkan dampak yang buruk bagi
kita jika tidak adanya penangglangan untuk masalah sampah ini. Dari data
yang diperoleh table 1.2. juga menunjukkan bahawa populasi sampah
meningkat tiap tahunnya sehingga diperlukan lah strategi atau cara untuk
menanggulangi sampah ini agar bisa berkurang. Secara umum cara untuk
mengatasi masalah anorganik dapat dilakukan cara-cara berikut ini yaitu :
a.
Reduce pengurangan penggunaan Mengurangi penggunaan dapat
dilakukan dengan cara hidup
sederhana dengan memperhatikan hal-hal berikut yaitu menetukan
prioritas sebelum membeli barang, membeli produk yang tahan lama
dan menurangi atau menghindari barang yang tidak bisa didaur
ulang oleh alam.
b. Reuse Menggunakan Ulang
Banyak sekali sampah yang telah digunakan dapat digunakan ulang
seperti kalau kita membeli botol minum,
kita dapat
menggunakannya lagi
dengan mengisi ulang botol minum itu
lagi. Dengan begini maka akan mengurangi sampah.
c. Recycle Daur ulang
Cara ini merupakan salah satu strategi pengolahan sampah yang
snagat efektif yang terdiri dari pemilihan,
pengumpulan, pemprosesan, pendistribusian, dan
pembuatan produk.
Selain mengutungkan secara ekonomis
juga menguntungkan
secara ekologi.
Dalam karya
ilmiah ini,
penanggulangan masalah
sampah dilakukan dengan cara Daur ulang
Recycle dengan
memanfaatkan sampah plastik dan sampah kertas yang
dibuat menjadi bunga dan guci sebagai hiasan meja.
2.2 Karakteristik sampah dalam
pembuatan Bunga dan Guci Sampah anorganik yang dapat
dijadikan bunga seperti sampah plastik yang sering kita gunakan selama ini
sedangkan untuk pembuatan guci sampah yang diperlukan adalah sampah
kertas seperti kotak rokok, kotak obat nyamuk, atau kotak yang tidak tebal.
Hal ini bertujuan agar guci mudah dibentuk dengan ketebalan kotak yang
tipis.
2.3 Proses pembuatan Bunga dan
Guci Sebelum membuat bunga dan
guci terlebih dahulu dipersiapkan alat dan bahan yang digunakan seperti
pisau untuk memotong plastik secara horizontal, gunting untuk memotong
118 sampah kertas, mancis, kawat untuk
tangkai bunga, tali plastik untuk pengikat bunga, lilin, sampah plastik
sebagai bahan pembuatan bunga, dan sampah
kertas sebagai
bahan pembuatan guci.
2.3.1. Proses Pembuatan Bunga
1. Terlebih
dahulu dilakukan
pemilihan sampah
plastik kemudian mengumpulkannya
agar bunga terlihat cantik usahakan sampah plastiknya
berbagai warna biar banyak variasi
2. Setelah dikumpulkan maka
bersihkan terlebih
dahulu sampah
plastik itu
lalu dikeringkan.
3. Plastik
yang sudah
dikeringkan tadi dipotong dengan ukuran lebar 10cm- 20
cm dengan panjang sesuai dengan ukuran plastik.
4. Kemudian plastik yang sudah
dipotong tadi dilipat menjadi 2 bagian kemudian ujungnya
bagian atas dibuat seperti bulatan – bulatan kecil pada
pinggirnya.
5. Kemudian plastik itu digulung
secara horizontal dan dengan perlahan-lahan
sehingga terdapat
pola bungamembentuk bunga.
6. Bagian bawah dari bunga yang
sudah terbentuk diikat dengan tali plastik dan tangkai bunga
dibentuk dari sampah plastik itu sendiri.
7. Setelah itu dilakukan lagi pada
pembuatan bunga berikutnya dnegan warna plastik yang
lainnya.
8. Setelah banyak yang sudah
dibuat maka
masukklah kedalam proses penggabungan
bunga tersebut dan dalam penggabungan ini diperlukan
kawat sebagai batang utama dari bunga tersebut.
2.3.2. Proses Pembuatan Guci
1. Hal yang dilakukan pada tahap
pertama adalah
pemilihan kotak dengan ketentuan yang
ada. 2.
Kemudian dilakukan
pengumpulan kotak tersebut. 3.
Kotak yang sudah terkumpul dipotong-potong
dengan ukuran
yang sama
yaitu ukuran panjang x lebar : 10cm
x 5 cm 4.
Kotak yang sudah dipotong dilipat dengan membentuk 2
segitiga jika dilihat dari depan dan 1 segitiga jika
dilihat dari belakang yang sama ukurannya.
5. Bagian bawah kertas yang
tersisa dari pembuatan segitiga itu dari kotak itu dilipat
kebelakang bagian depan kita 2
segitiga yang
sama ukurannya tadi dan bagian
sampingnya diratakan
lagi dengan melipat bagian yang
tersisa . 8
119 6.
Maka akan didapati segitiga sama kaki dari proses yang
dilakukan sebelumnya,
kemudian segitiga itu dilipat lagi sampai menjadi 2 bagian
yang akan
membentuk segitiga
siku-siku bagian
depan kita 2 segitiga yang ukurannya sama.
7. Semua
kotak tadi dibuat
seperti itu kemudia dilakukan tahap
selanjutnya yaitu
menyatukan kotak-kotak
tersebut dengan memasukkan bentuk segitiga siku-siku itu
kedalan bagian lubang dari segitiga
8. Membentuk pola alas dari guci
dengan menyatukan
kotak yang berbentuk segitiga tadi
dan menyusunnya secara terus menerus
ke atas
sampai terbentuk lah sebuah guci.
9. Variasikan warna kotak agar
didapat guci yang cantik dengan warna yang menarik.
2.4 Manfaat