Proses Pembentukan Budaya Organisasi Indikator Budaya Organisasi

disimpulakn bahwa asimetri informasi adalah keadaan dimana bawahan memiliki informasi yang lebih baik dibandingkan atasan dan tidak memberikan informasi tersebut secara utuh kepada atasan.

b. Faktor Pendorong Asimetri Informasi

Kondisi bawahan memiliki informasi lebih dibandingkan atasan memungkinkan tidak semua informasi yang dimiliki bawahan disampaikan kepada atasan meskipun telah dilakukan proses partisipasi dalam penyusunan anggaran Ompusunggu dan Bawono, 2006. Pendapat tersebut menjelaskan bahwa adanya informasi lebih yang dimiliki bawahan mendorong bawahan untuk mengesampingkan keadaan aktual terutama apabila hal tersebut berkaitan dengan penilaian kerja.

c. Indikator Asimetri Informasi

Menurut Dunk 1993 asimetri informasi diukur dengan beberapa indikator yaitu: 1 Informasi yang dimiliki bawahan dibandingkan dengan atasan Perbedaan informasi yang dimiliki manajer atas dengan bawah merupakan tanda terjadinya asimetri informasi. Pada keadaan ini, manajer tingkat bawah seringkali memiliki informasi yang lebih akurat mengenai untuk tanggung jawabnya dibandingkan dengan manajer atas. 2 Hubungan input-output yang ada dalam operasi internal Manajer tingkat bawah lebih memahami jumlah pendapatan dan biaya kegiatan operasi unit dalam unit pertanggungjawaban yang mereka kelola. 3 Kinerja potensial Manajer tingkat bawah dapat memperkirakan kinerja potensial unit tanggung jawabnya secara akurat, karena mereka terlibat secara langsung dalam proses kegiatan unit tersebut dibandingkan manajer tingkat atas yang tidak terlibat langsung dalam proses tersebut. 4 Teknis pekerjaan Manajer tingkat bawah lebih mengetahui bagaimana cara unit tanggung jawabnya untuk mencapai tujuan daripada manajer atas. 5 Mampu menilai dampak potensial Manajer tingkat bawah dapat menilai risiko yang mungkin terjadi pada unit tanggung jawabnya secara akurat karena terlibat langsung dalam proses pengoperasian. 6 Pencapaian bidang kegiatan Manajer bawah lebih mengetahui bagaimana unit tanggung jawabnya dapat memenuhi pencapaian atas perencanaan yang sudah ditetapkan. Indikator asimetri informasi di organisasi sektor publik menurut Novita, dkk 2009 diukur dengan 6 indikator, yaitu: 1 Kecukupaninformasi, 2 Kesesuaian informasi, 3 Kualitas informasi yaitu informasiyang mampu memenuhi kebutuhan kualitas informasi, 4 Kuantitasinformasi yaitu informasi yang mampu memenuhi kebutuhan banyaknyainformasi, 5 Pemahaman informasi, dan 6 Perubahan informasi.

B. Penelitian yang Relevan

a. Putu Novia Hapsari Ardinati 2015

Penelitian ini berjudul ”Pengaruh Penganggaran Partisipatif Pada Budgetary Slack Dengan Asimetri Informasi, Self Esteem, Locus Of

Dokumen yang terkait

INTERAKSI INFORMASI ASIMETRI, BUDAYA ORGANISASI, DAN GROUP COHESIVENESS DALAM HUBUNGAN ANTARAPARTISIPASI PENGANGGARAN DAN BUDGETARY SLACK (Studi kasus pada rumah sakit umum daerah...

0 3 20

PARTISIPASI ANGGARAN, KOMITMEN ORGANISASI DAN ASIMETRI INFORMASI SERTA PENGARUHNYA TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN (Studi Empiris Pada SKPD Kabupaten Sleman)

19 117 158

ANGGARAN, PARTISIPASI ANGGARAN, KAPASITAS INDIVIDU, PENGARUH KAPASITAS INDIVIDU TERHADAP BUDGETARY SLACK DENGAN SELF ESTEEM SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI.

0 2 17

ANALISIS PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN, INFORMASI ASIMETRI, BUDAYA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP Analisis Pengaruh Partisipasi Anggaran, Informasi Simetris, Budaya Dan Komitmen Organisasi Terhadap Budgetary Slack Pada Rumah Sakit Di Kabupaten Wonogi

0 7 16

Pengaruh Partisipasi Anggaran, Asimetri Informasi, Kapasitas Individu Dan Kejelasan Sasaran Anggaran Terhadap Potensi Terjadinya Budgetary Slack(Studi Empiris Pada SKPD KAbupaten Bangli).

0 2 38

Pengaruh partisipasi anggaran, informasi asimetri, dan kapasitas individu terhadap budgetary slack pada skpd pemerintah kota samarinda | Basyir | AKUNTABEL 1176 1842 1 PB

0 0 21

Pengaruh Partisipasi Anggaran, Penekanan Anggaran, Asimetri Informasi terhadap Budgetary Slack pada SKPD Kota Samarinda | Kusniawati | AKUNTABEL 1904 2956 1 PB

0 1 13

PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN, INFORMASI ASIMETRIS, BUDAYA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP BUDGETARY SLACK DENGAN JOB RELEVANT INFORMATION (JRI) SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI KASUS PADA SKPD KABUPATEN KUDUS)

0 0 15

Analisis Pengaruh Partisipasi Anggaran, Informasi Simetris, Budaya dan Komitmen Organisasi Terhadap Budgetary Slack  

1 0 23

PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN, KOMITMEN ORGANISASI, MOTIVASI, DAN ASIMETRI INFORMASI TERHADAP BUDGETARY SLACK (Studi pada Pemerintah Desa di Kecamatan Karangnongko) - UNWIDHA Repository

0 13 32