Keterbatasan Penelitian HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

163 menyimpan data hasil pengubahan, atau dapat juga membatalkan pengubahan dengan memilih tombol “Batal”. Gambar 87 Halaman Ubah Profil Akun Dengan demikian, model sistem informasi pendataan siswa yang sesuai untuk Dinas Pendidikan Kabupaten Kulon Progo telah ditemukan melalui model produk final dari software SIPENSIS yang dihasilkan dari tahapan-tahapan perancangan SIPENSIS sebagaimana telah dipaparkan di atas, sebagai bentuk tindakan pengembangan sistem informasi pendataan siswa di Dinas Pendidikan Kabupaten Kulon Progo.

C. Keterbatasan Penelitian

Adapun penelitian Pengembangan Sistem Informasi Pendataan Siswa di Dinas Pendidikan Kabupaten Kulon Progo ini masih memiliki keterbatasan, yaitu 164 pengembangan yang dilakukan belum dapat dilanjutkan ke tahap implementasi sistem, hanya terbatas pada tahap analisis sistem, perancangan sistem, dan pengujian sistem. Hal ini disebabkan proses instalasi dan konversi sistem membutuhkan proses yang tidak mudah dengan waktu yang sangat panjang, dimana proses tersebut merupakan kewenangan dari pihak Dinas Pendidikan Kabupaten Kulon Progo itu sendiri bersama dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Kulon Progo.s Selain itu, keberadaan SIPENSIS merupakan suatu sistem baru yang menggantikan sistem sebelumnya yang manual dan semi-otomatis, sehingga dikhawatirkan akan adanya beberapa kendala yang mungkin muncul berkaitan dengan penyesuaian bagi sebagian pengguna SIPENSIS yang sulit untuk menerima perubahan, terutama dari sisi Operator Sekolah. Namun demikian, dengan diterapkannya model sosialisasi dan pembinaan yang tepat dan matang, sangat dimungkinkan untuk meminimalisir kendala yang dikhawatirkan tersebut, walaupun mungkin proses penyesuaian akan berlangsung lambat. Bagaimanapun juga sebagai masyarakat informasional yang hidup dalam era perkembangan teknologi informasi, kita dituntut untuk tanggap atas perubahan. 165

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian yang telah diuraikan dalam BAB IV, maka dapat disimpulkan beberapa hal sebagai berikut. 1. Sebagai bagian dari Sistem Informasi Manajemen SIM Pendidikan di Dinas Pendidikan Kabupaten Kulon Progo, permasalahan kegiatan pendataan siswa yang terjadi perlu untuk diperbaiki dengan melakukan tindakan pengembangan sistem informasi pendataan siswa, yaitu melalui perancangan Sistem Informasi Pendataan Siswa SIPENSIS. SIPENSIS merupakan program aplikasi khusus untuk pendataan siswa dengan menggunakan teknologi informasi, sesuai dengan salah satu strategi Dinas Pendidikan Kabupaten Kulon Progo yaitu memanfaatkan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi untuk peningkatan mutu dan kemajuan pendidikan. 2. Secara teknis, perancangan SIPENSIS dilakukan dalam tiga tahap yaitu tahap analisis sistem, perancangan sistem, dan pengujian sistem. Analisis sistem dimulai dari analisis kelemahan sistem lama dilanjutkan dengan analisis kebutuhan sistem. Perancangan sistem memuat perancangan model, perancangan input, perancangan output, perancangan basis data, perancangan antarmuka, dan perancangan program, yang kesemuanya dirancang dengan mengacu pada hasil analisis sistem. Untuk menjamin bahwa SIPENSIS siap untuk digunakan dan terbebas dari kesalahan yang mungkin ada, dilakukanlah pengujian sistem secara bertahap, meliputi stub testing, unit testing,

Dokumen yang terkait

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN LOKASI DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO UNIT 2 “PENDATAAN DAN REKAPITULASI DATA SARANA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA BERBANTU KOMPUTER DI KABUPATEN KULON PROGO”.

0 0 81

LAPORAN PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN DI DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO “Pendataan dan Rekapitulasi Data Prasarana Sekolah Menengah Pertama di Kabupaten Kulon Progo dengan Berbantu Komputer”.

0 0 61

LAPORAN PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN DI DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO “Pendataan dan Rekapitulasi Taman Bacaan Masyarakat di Kabupaten Kulon ProgoBerbantu Komputer”.

0 1 57

LAPORAN PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN DI DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO “Pendataan Lembaga Kursus dan Pelatihan Setelah Akreditasi Berbantu Komputer di Kabupaten Kulon Progo”.

0 0 50

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO Jalan Ki Josuto Wates Kulon Progo “Optimalisasi Pendataan Sarana dan Prasarana Sekolah Dasar Se-Kabupaten Kulon Progo”.

0 0 29

LAPORAN PPL MANAJEMEN PENDIDIKAN DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO PENDATAAN LABORATORIUM IPA SMA SE-KABUPATEN KULON PROGO.

0 0 23

LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II DI KANTOR DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO DIY PENDATAAN SISWA BARU SEKOLAH DASAR SE-KABUPATEN KULON PROGO DIY MELALUI APLIKASI SIPENSIS (SISTEM INFORMASI PENDATAAN SISWA).

1 14 72

LAPORAN PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO “Validasi Data Pendukung Kegiatan Administrasi Kurikulum Di Lingkungan Dinas Pendidikan Kabupaten Kulon Progo Berbantu Komputer”.

0 0 30

Dinas Kesehatan Kabupaten Kulon Progo

0 0 3

geologi regional kulon progo, kabupaten kulon progo, yogyakarta

6 49 9