Analisis Response Function Produk Domestik Bruto

4.5.4. Analisis Response Function Produk Domestik Bruto

Dari hasil penelitian yang ditunjukkan pada Tabel 4.19 diperoleh hasil bahwa pada periode 1 jangka pendek standar deviasi dari pengangguran PG sebesar 4031.2, harga minyak dunia HMD sebesar 2760.7 dan produk domestik produk PDB itu sendiri sebesar 143011.3 memberikan respon positif terhadap standar deviasi produk domestik produk PDB, sementara standar deviasi inflasi INF sebesar 21305.12 memberikan respon negatif terhadap produk domestik produk PDB dan standar deviasi net-government NG, tingkat bunga SBI, jumlah uang beredar M1 dan nilai tukar KURS merespon standar deviasi produk domestik bruto PDB ketitik keseimbangan. Pada periode 5 jangka menengah, standar deviasi dari inflasi INF sebesar 123618.6, pengangguran PG sebesar 36957.5, jumlah uang beredar M1 sebesar 36803.1, harga minyak dunia HMD sebesar 10023.1, nilai tukar KURS sebesar 17467.6 merespon positif terhadap standar deviasi produk domestik bruto PDB, sementara standar deviasi net-government NG sebesar 36722.7 dan tingkat suku bunga SBI sebesar 153.8 merespon negatif terhadap standar deviasi produk domestik bruto PDB. Pada periode 10 jangka panjang, standar deviasi produk domestik bruto PDB direspon positif oleh standar deviasi dari inflasi INF sebesar 184645.4, pengangguran PG sebesar 66618.1, nilai tukar KURS sebesar 19535.6, jumlah uang beredar M1 sebesar 38600.8, tingkat suku bunga SBI sebesar 14792.8, dan harga minyak dunia HMD sebesar 2030.5, sementara standar deviasi net- Universitas Sumatera Utara government NG sebesar 41625.7 merespon negatif terhadap standar deviasi produk domestik bruto PDB. Tabel 4.19. Impulse Response Function Produk Domestik Bruto PDB Response of PDB: Period INF PG HMD PDB NG SBI M1 KURS 1 -21305.12 4031.181 2760.676 143011.3 0.000000 0.000000 0.000000 0.000000 2 -18664.56 76110.48 -54972.58 76375.99 5908.515 -70094.79 -7987.300 9700.929 3 17518.99 42601.40 -31037.72 40810.56 -57820.64 -70481.40 33200.85 19729.59 4 29868.33 22138.13 10380.90 24922.80 -30714.50 -4951.634 25284.63 17955.60 5 123618.6 36957.54 10023.06 3688.119 -36722.71 -153.8498 36803.06 17467.62 6 136835.7 49273.28 10283.83 -7602.336 -35564.85 13555.84 44433.76 15093.93 7 157749.2 56902.94 17687.07 -12661.01 -32652.77 19566.19 40349.16 15120.33 8 169573.6 66194.87 8397.606 -15425.25 -38183.40 15407.83 43216.25 15911.74 9 172749.0 66600.75 7965.133 -15518.11 -37755.33 17233.87 38759.90 17566.27 10 184645.4 66618.12 2030.534 -17009.41 -41652.75 14792.79 38600.79 19535.58 Sumber: Data Diolah dengan Eviews Universitas Sumatera Utara -80000 -40000 40000 80000 120000 160000 200000 240000 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100 INF PG HMD PDB NG SBI M1 KURS Response of PDB to Cholesky One S.D. Innovations Gambar 4.13. Respon Variabel Produk Domestik Bruto pada Perubahan Variabel Lain 4.5.5. Analisis Response Function Jumlah Uang Beredar Dari hasil penelitian yang ditunjukkan pada Tabel 4.20 diperoleh hasil bahwa pada periode 1 jangka pendek standar deviasi dari jumlah uang beredar M1 direspon positif oleh standar deviasi pengangguran PG sebesar 3585.2, domestik bruto PDB sebesar 2206.9, harga minyak dunia HMD sebesar 2206.1, inflasi INF sebesar 1869.6 dan jumlah uang beredar M1 itu sendiri sebesar 12213.1. Sementara standar deviasi dari net-government NG sebesar 3783.6 dan tingkat bunga SBI sebesar 2994.9 merespon negatif terhadap standar deviasi jumlah uang beredar M1 dan nilai tukar KURS merespon standar deviasi jumlah uang beredar M1 menuju keseimbangan. Universitas Sumatera Utara Pada periode 5 jangka menengah, standar deviasi dari pengangguran PG sebesar 16201.2, inflasi INF sebesar 13198.5, domestik bruto PDB sebesar 3319.8, nilai tukar KURS sebesar 2106.4 memberikan respon positif pada standar deviasi jumlah uang beredar M1, sementara standar deviasi net-government NG sebesar 6601.7 dan tingkat bunga SBI sebesar 3743.6 merespon negatif standar deviasi jumlah uang beredar M1. Pada periode 10 jangka panjang, standar deviasi jumlah uang beredar M1 direspon positif oleh standar deviasi dari inflasi INF sebesar 40275.2, pengangguran PG sebesar 10553.8, tingkat suku bunga SBI sebesar 4487.7, nilai tukar KURS sebesar 4352.4 dan harga minyak dunia HMD sebesar 541.9. Sementara standar deviasi net-government NG sebesar 8521.3 dan produk domestik bruto PDB sebesar 4340.2 merespon negatif standar deviasi jumlah uang beredar M1. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.20. Impulse Response Function Jumlah Uang Beredar Response of M1: Period INF PG HMD PDB NG SBI M1 KURS 1 1869.608 3585.240 2206.127 2260.879 -3783.663 -2994.910 12213.10 0.000000 2 4050.801 5967.094 13708.81 1326.454 -862.2137 4800.095 8908.926 -689.8688 3 10387.23 14334.67 7366.964 1320.894 -3314.785 503.2589 9751.572 -547.9191 4 8968.902 16279.18 5259.189 2783.767 -3993.992 -1100.883 7094.124 561.1326 5 13198.46 16201.20 1370.280 3319.830 -6601.771 -3743.567 6200.097 2106.432 6 17206.27 14121.17 -659.7414 2915.650 -7903.432 -3383.571 5662.248 3378.658 7 24211.85 11944.00 -1263.428 1380.004 -8711.153 -1878.593 5838.796 4250.346 8 30797.98 10602.31 -1162.202 -716.0882 -9033.803 393.0957 6737.107 4585.482 9 36286.45 10106.34 -163.8311 -2733.644 -8751.199 2833.895 7456.487 4558.420 10 40275.26 10553.81 541.9981 -4340.174 -8521.313 4487.692 8158.931 4352.375 Sumber: Data Diolah dengan Eviews -10000 10000 20000 30000 40000 50000 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100 INF PG HMD PDB NG SBI M1 KURS Response of M1 to Cholesky One S.D. Innovations Gambar 4.14. Respon Variabel Jumlah Uang Beredar pada Perubahan Variabel Lain Universitas Sumatera Utara

4.5.6. Analisis Response Function Net-Government