Uji Hipotesis Koefisien Determinasi Simultan R

ditolak dan Ha diterima sehingga ada pengaruh antara fasilitas laboratorium ketrampilan tata busana terhadap hasil belajar. Persamaan regresi yang terbentuk dari tabel 6 adalah Y = 3,202 + 0.580 X 1 + 0.690 X 2 . Model regresi tersebut mengandung arti : 1. Jika minat belajar, fasilitas laboratorium ketrampilan tata busana sama dengan nol 0, maka hasil belajar tata busana siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Brangsong Kendal 2012 akan menjadi sebesar 3.202. 2. Jika terjadi kenaikan satu point minat belajar akan diikuti kenaikan hasil belajar tata busana siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Brangsong Kendal 2012 sebesar 0.580 apabila fasilitas laboratorium ketrampilan tata busana dianggap tetap. 3. Jika terjadi kenaikan satu point fasilitas laboratorium ketrampilan tata busana akan diikuti kenaikan hasil belajar tata busana siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Brangsong Kendal 2012 sebesar 0.690 apabila minat belajar dianggap tetap. Berikut ini akan diuraikan terlebih dahulu pengujian terhadap hipotesis statistik H yang diajukan dalam penelitian ini, diterima atau ditolaknya H akan menentukan penerimaan ataupun penolakan terhadap hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini. Pengujian hipotesis dilakukan dengan uji simultan atau Uji F.

4.1.5 Uji Hipotesis

4.1.5.1 Uji Simultan

Pengujian hipotesis secara simultan dimaksudkan untuk menguji keberartian pengaruh secara bersama-sama atau simultan dari variabel bebas terhadap variabel terikat, yaitu pengaruh minat belajar dan fasilitas laboratorium ketrampilan tata busana terhadap hasil belajar tata busana siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Brangsong Kendal 2012. Hasil uji simultan dapat dilihat pada table dibawah ini : Tabel 4.12 Uji simultan ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 1476.723 2 738.361 32.291 .000 a Residual 3132.670 137 22.866 Total 4609.393 139 a. Predictors: Constant, Fasilitas Laboratorium, MInat Belajar b. Dependent Variable: Hasil Belajar Untuk mengetahui adakah pengaruh antara variabel minat belajar dan fasilitas laboraturiom ketrampilan tata busana terhadap hasil belajar tata busana siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Brangsong Kendal terlebih dahulu kita harus menguji keberartian regresi linear sederhana sebagai berikut. Hipotesis: Ho: Persamaan regresi linear berganda tidak berarti Ha: Persamaan regresi linear berganda berarti Tolak Ho jika F hitung F tabel Berdasarkan hasil perhitungan uji simultan dengan menggunakan analisis varian untuk regresi diperoleh Fhitung sebesar 32.291 dengan probabilitas 0,000 0,05 sedangkan F tabel untuk dk pembilang 2 dan dk penyebut 137 serta taraf kepercayaan 5 adalah 3,06. Karena F hitung F tabel maka Ho ditolak sehingga dapat disimpulkan bahwa persamaan garis tersebut linear dan berarti. yang berarti 6 belajar dan fasilitas laboratorium ketrampilan tata busana terhadap hasil belajar tata busana siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Brangsong Kendal diterima. Jadi ada hubungan yang signifikan antara variabel minat belajar dan fasilitas laboratorium ketrampilan tata busana terhadap hasil belajar tata busana siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Brangsong Kendal 2012.

4.1.6 Koefisien Determinasi Simultan R

2 Berikut ini adalah tabel yang menunjukkan uji koefisien determinasi dalam penelitian ini dilihat dari nilai R square: Tabel 4.13 Koefisien Determinasi Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .566 a .320 .310 4.78186 a. Predictors: Constant, Fasilitas Laboratorium, MInat Belajar b. Dependent Variable: Hasil Belajar Uji ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar kemampuan variabel independen variabel minat belajar dan fasilitas laboratorium ketrampilan tata busana berpengaruh terhadap variabel dependen hasil belajar siswa. Besarnya pengaruh minat belajar dan fasilitas laboratorium ketrampilan tata busana terhadap hasil belajar siswa secara bersama-sama tersebut dapat dilihat dari nilai R square, yaitu sebesar 0,320 atau 32. Dengan demikian besarnya pengaruh minat belajar dan fasilitas laboratorium ketrampilan tata busana secara bersama-sama terhadap hasil belajar tata busana siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Brangsong Kendal 2012 sebesar 32, sedangkan 68 dipengaruhi oleh faktor-faktor lain yang tidak dikaji dalam penelitian ini.

4.2 Pembahasan

Dokumen yang terkait

PERENCANAAN LABORATORIUM TATA BUSANA PADA KELAS UNGGULAN PROGRAM KEAHLIAN TATA BUSANA DI SMK NEGERI 3 MAGELANG

1 11 200

HUBUNGAN FASILITAS BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR MENJAHIT BLUS PADA SISWA KELAS X JURUSAN TATA BUSANA DI SMK N 1 KENDAL

2 46 141

TINGKAT KEPUASAN SISWA TATA BUSANA PADA KECUKUPAN FASILITAS BELAJAR BUSANA BUTIK SMK NEGERI 1 KENDAL

0 13 160

HUBUNGAN PENGETAHUAN MENGHIAS BUSANA DENGAN HASIL BELAJAR HIASAN SULAM PITA SISWA KELAS XI TATA BUSANA SMK PENCAWAN MEDAN.

2 14 27

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MEMBUAT POLA BUSANA WANITA PADA SISWA KELAS XI JURUSAN TATA BUSANA SMK NEGERI 1 KISARAN.

0 3 26

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KEHADIRAN SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP Pengaruh Minat Belajar Dan Kehadiran Siswa Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Mojosongo.

0 2 15

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KEHADIRAN SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP Pengaruh Minat Belajar Dan Kehadiran Siswa Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Mojosongo.

0 2 14

PENERAPAN HASIL BELAJAR KEWIRAUSAHAAN PADA PENGELOLAAN USAHA BUSANA OLEH ALUMNI PENDIDIKAN TATA BUSANA.

0 2 21

HUBUNGAN MINAT BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR PENGANTAR PARIWISATA PADA SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TATA BUSANA DI SMK NEGERI 1 WONOSARI.

6 41 174

Pengaruh Hasil Belajar Matematika Terhadap Hasil Belajar Pembuatan Pola Busana Siswa Kelas XI Di SMKN1 Pogalan Jurusan Tata Busana - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 6 206