Bimbingan dan Konseling SMK Al-Hidayah I Cilandak Struktur Bimbingan dan Konseling SMK Al-Hidayah I

35 BAB IV HASIL PENELITIAN

A. Gambaran Umum Objek Penelitian

1. Bimbingan dan Konseling SMK Al-Hidayah I Cilandak

Kurikulum Satuan Tingkat Pendidikan KTSP yang mengharuskan sekolah melaksanakan kegiatan pengembangan diri, dalam rangka mengembangkan potensi peserta didik seoptimal mungkin, memberikan pemahaman tentang diri dan lingkungan, serta pemecahan masalah peserta didik. Kegiatan tersebut difasilitasi melalui kegiatan bimbingan dan konseling di sekolah. Atas dasar tersebut, SMK Al-Hidayah I Cilandak tidak hanya melaksanakan kegiatan pembelajaran pada umumnya, tetapi juga melaksanakan kegiatan yang berkaitan dengan pengembangan diri siswa melalui bimbingan dan konseling. Berdasarkan hasil observasi dapat penulis deskripsikan bahwa SMK Al-Hidayah I Cilandak menyelenggarakan bidang bimbingan dan konseling secara sistematis. Hal tersebut ditunjukkan dengan adanya bidang bimbingan dan konseling yang memandirikan dan masih terintegrasi dengan bidang-bidang sekolah lainnya. Adanya bidang bimbingan dan konseling diharapkan dapat lebih membimbing siswa secara maksimal, karena bimbingan guru di kelas saja tidak cukup dan 35 36 juga menjadi sarana untuk mencarikan solusi atas permasalahan yang dimiliki siswa atau sebagai tempat curhat bagi siswa yang memiliki keluhanpermasalahan dalam kegiatan belajar di sekolah Hasil wawancara dengan Kepala SMK Al-Hidayah I Cilandak. Sementara masih terintegrasinya bidang tersebut ditunjukkan dengan adanya pelajaran bimbingan dan konseling dalam muatan lokal dengan 1 jam, dengan kata lain SMK Al Hidayah I melaksanakan kegiatan bimbingan dan konseling di dalam jam pelajaran dan diluar jam pelajaran oleh guru pembimbing.

2. Struktur Bimbingan dan Konseling SMK Al-Hidayah I

Guru Mata PelajaranPraktek KanwilKandep Kepala Sekolah Koordinator BK Guru Pembimbing Guru Kejuruan Tata Usaha Peng. Sek. Bid. BK SISWA Wali Kelas Komite Sekolah STRUKTUR ORGANISASI BIMBINGAN DAN KONSELING SMK AL-HIDAYAH I CILANDAK 37 Keterangan: Meliputi Guru Mata Pelajaran Kejuruan dan Guru Praktik Garis Komando Garis Koordinasi Garis Konsultasi

3. Keadaan Guru BK SMK Al-Hidayah I Cilandak