Entitas anak lanjutan Subsidiaries continued

140 PT TOBA BARA SEJAHTRA Tbk - 2014 Annual Report PT TOBA BARA SEJAHTRA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Tanggal 31 Desember 2014 dan Tahun yang berakhir pada tanggal tersebut Disajikan dalam Dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain PT TOBA BARA SEJAHTRA Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2014 and Year then ended Expressed in United States Dollar, unless otherwise stated 13

1. UMUM lanjutan

1. GENERAL continued

c. Entitas anak lanjutan

c. Subsidiaries continued

Entitas anak Subsidiaries Domisili dan Tahun operasi komersial dimulai Domicile and Year of commercial operations started Jenis Usaha Nature of Business Persentase kepemilikan Percentage of ownership Total Aset sebelum Eliminasi Total Assets before Elimination 31 DesemberDecember 31 2014 2013 Kepemilikan langsungDirect ownership: 1. PT Adimitra Baratama Kalimantan Timur Pertambangan 51 128.147.594 126.356.682 Nusantara “ABN” East Kalimantan2008 batu baraCoal mining 2. PT Trisensa Mineral Kalimantan Timur Pertambangan 99 40.911.845 45.992.009 Utama “TMU” East Kalimantan2011 batu baraCoal mining 3. PT Toba Bumi Energi Kalimantan Timur Investasi di bidang pertambangan 99 70.365.459 72.391.501 “TBE” dan entitas East Kalimantan2007 Investment in coal mining anaknyaand its subsidiary 4. PT Perkebunan Kaltim Kalimantan Timur Perkebunan kelapa sawit 90 14.768.091 13.231.385 Utama “PKU” East Kalimantan2011 Palm oil plantation Kepemilikan tidak langsung melalui TBEIndirect ownership through TBE: 5. PT Indomining “IM” Kalimantan Timur Pertambangan 99 64.913.677 76.348.489 East Kalimantan2007 batu baraCoal mining Sebelum penyesuaian nilai wajar Kepemilikan Perusahaan terhadap ABN, TMU dan TBE diperoleh pada tahun 2010 melalui transaksi kombinasi bisnis entitas sepengendali Catatan 24b. The Company’s ownership over ABN, TMU and TBE is acquired in 2010 through a business combination among entities under common control Note 24b. Ijin pertambangan Mining licenses ABN memiliki ijin Usaha Pertambangan Operasi Produksi “IUP-OP” sesuai dengan keputusan Bupati Kutai Kartanegara No. 5401691IUP-OPMB-PBATXII2009 tertanggal 1 Desember 2009. IUP-OP tersebut berlaku untuk jangka waktu 20 tahun sampai tanggal 1 Desember 2029 dan dapat diperpanjang 2 kali. ABN has a Production Operation Mining Permit “IUP-OP” as stipulated in Bupati Kutai Kartanegara’s decree No. 5401691IUP- OPMB-PBATXII2009 dated December 1, 2009. Such IUP-OP is valid for 20 years through December 1, 2029 and can be extended 2 times. ABN memiliki wilayah tambang seluas 2.990 hektar berlokasi di Kecamatan Sanga-sanga - Kalimantan Timur. ABN has mining area of 2,990 hectares located in Sanga-sanga Sub-district - East Kalimantan. TMU memiliki IUP-OP atas wilayah seluas 3.414 hektar di wilayah Kecamatan Loa Janan, Muara Jawa dan Sanga-sanga, Kabupaten Kutai Kartanegara, Provinsi Kalimantan Timur sesuai dengan keputusan Bupati Kutai Kartanegara No. 5403133IUP-OPMB- PBATXII2010 tanggal 14 Desember 2010. IUP-OP tersebut berlaku untuk jangka waktu 13 tahun sampai tanggal 14 Desember 2023 dan dapat diperpanjang 2 kali. TMU has an IUP-OP over an area of 3,414 hectares located in Loa Janan, Muara Jawa and Sanga-sanga Sub-districts, Kutai Kartanegara Regency, East Kalimantan Province as stipulated in Bupati Kutai Kartanegara’s decree No. 5403133IUP- OPMB-PBATXII2010 dated December 14, 2010. Such IUP-OP is valid for 13 years through December 14, 2023 and can be extended 2 times. PT TOBA BARA SEJAHTRA Tbk - 2014 Annual Report 141 PT TOBA BARA SEJAHTRA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Tanggal 31 Desember 2014 dan Tahun yang berakhir pada tanggal tersebut Disajikan dalam Dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain PT TOBA BARA SEJAHTRA Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2014 and Year then ended Expressed in United States Dollar, unless otherwise stated 14

1. UMUM lanjutan