Skripsi Jurnal Hasil Penelitian Yang Relevan

24 GADGET INTERAKSI SOSIAL MAHASISWA OO DISASOSIATIF - Persaingan - Pertentangan ASOSIATIF - Akomodasi - Asimilasi - Akulturasi untuk variabel kelompok referensi sebesar 8,872 dan t tabel sebesar 1,672 yang artinya t hitung lebih besar dari pada t table serta nilai probabilitasnya kurang dari 0,05 yaitu 0,000 yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima, maka dapat disimpulkan secara persial kelompok referensi berpengaruh signifikan terhadap interaksi sosial.

C. Kerangka Berfikir

Menurut Sugiyono, “kerangka berfikir merupakan model konseptual tentang bagaimana teori berhubungan dengan berbagai faktor yang telah didefinisikan sebagai masalah yang penting. Kerangka berfikir yang baik akan menjelaskan secara teoritis pertautan antar variabel yang akan diteliti”. 27 27 Sugiyono, Metode Penelitian Pendidikan, Bandung : Alfabeta, 2012. Hal 91 Gambar. 1.1 Bagan Kerangka Berpikir 25 Berdasarkan kerangka diatas maka dapat dijelaskan bahwa Gadget dapat mempengaruhi mahasiswa terhadap interaksi sosial. Adapun bentuk interaksi sosialnya dapat berupa asosiatif maupun disasosiatif.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Tempat dan Waktu Penelitian

Tempat penelitian dilakukan di kampus Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta. Tabel 1 Waktu Pelaksanaan Penelitian No. Kegiatan Jan Mar Jun Agus Okt Des 1. Penyerah an proposal pada Dosen Pembim bing x 2. Penulisa n BAB I- III X x x x x x 3. Penyusu nan Instrume n x x x 4. Pengump ulan data wawanca ra dan observasi x x x 5. Membua t X x 26 27 Transkip Wawanc ara 6. Konsulta si hasil transkip wawanca ra dan analisis data Bab IV x X x 7. Penulisa n Laporan Penelitia n BAB I- V x x x

B. Metode Penelitian

Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode deskritif kualitatif dimana peneliti berusaha untuk menguraikan temuan hasil penelitian dengan menggunakan kata-kata atau kalimat dalam suatu struktur yang logik, serta menjelaskan konsep-konsep dalam hubungan yang satu dengan lainnya. Pendekatan kualitatif dipilih karena dapat mempresentasikan karakteristik penelitian secara baik, dan data yang didapatkan lebih lengkap, lebih mendalam, dan bermakna sehingga tujuan penelitian dapat dicapai. Pendekatan kualitatif adalah metode penelitian yang digunakan untuk meneliti pada kondisi obyek yang alamiah. 1 Karena itu, sifat penelitian ini adalah naturalistik dan mendasar atau bersifat kealamiahan. Penelitian ini dilakukan untuk mengungkapkan Pengaruh 1 Sugiyono. Memahami Penelitian Kualitatif. Jakarta: Alfabeta, 2012. h. 1

Dokumen yang terkait

Hubungan kecerdasan emosional dengan perilaku altruisme pada mahasiswa jurusan pendidikan Ilmu Pengetauan Sosial FITK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

2 14 229

Pengaruh konsep diri terhadap minat menjadi guru pada mahasiswa jurusan pendidikan IPS Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

5 23 165

Hubungan antara motivasi belajar dan hasil belajar akuntansi mahasiswa jurusan pendidikan IPS FITK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 14 68

Tingkat Kepuasan Mahasiswa Terhadap Mutu Layanan Perpustakaan Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan (FITK) UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

3 29 73

Pengaruh Pola Sosialisasi Terhadap Tingkat Penyesuaian Diri (Studi Kasus: Mahasiswa Jurusan Pendidikan IPS Semester VI FITK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

0 6 118

Pengaruh self-regulated learning dan dukungan sosial terhadap prokrastinasi akademik mahasiswa psikologi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

0 21 0

Hubungan Motivasi Mahasiswa/i Memilih Jurusan Pendidikan IPS dengan Prestasi Belajar angkatan Tahun 2012 di Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 14 0

Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan (FITK)

0 5 117

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan mahasiswa dalam memilih jurusan pendidikan IPS Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 11 193

Kepuasan Mahasiswa Terhadap Layanan Sarana dan Prasarana Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 3 97