Gambaran Jumlah Anak Dalam Keluarga

✝ ✞ Tabel 5.21 Hasil Uji U Antara Kelompok Case dengan Kelompok Control di MI Muhammadiyah tahun 2015 Variabel Asymp. Sig. 2-tailed Jumlah Anak 0,5 Berdasarkan tabel 5.21 diketahui, bahwa tidak ada perbedaan rata – rata jumlah anak dalam keluarga atau yang tinggal dalam satu rumah antara kelompok case dan control dengan nilai Sig 0,05 yaitu 0,5.

C. Bivariat 1. Analisis dengan Partial Least Square PLS

Analisis dengan PLS-SEM normalnya terdiri dari dua model yaitu model pengukuran atau sering disebut outer model dan model struktural inner model Latan dan Ghozali, 2012a. Outer model menggambarkan validitas antara indikator dengan variabel latennya sedangkan inner model menggambarkan hubungan atau kekuatan antara indikator dengan variabel latennya Latan dan Ghozali, 2012a. Sehingga, untuk melakukan analisis dengan PLS-SEM harus melakukan analisis outer model terdahulu kemudian melakukan analisis inner model, jika hasil outer model lebih kecil dari 0,7 maka variabel tersebut tidak valid sehingga harus dikeluarkan dan tidak dapat dilakukan analisis inner model. ✝ ✟

2. Evaluasi Outer Model

Evaluasi diagram jalur atau analisis outer model dilakukan setelah diagram jalur tersedia. Berikut hasil evaluasi diagram jalur. Tabel 5.22 Hasil Analisis Outer Model Pola asuh Stunting Energi Infeksi Lemak Protein Nilai Outer 1,000 1,000 1,0000 1,000 1,000 1,000 Pada penelitian ini, model indokator adalah indikator formatif. Hal ini berarti adalah hasil evaluais outer model akan selalu memiliki nilia 1,000 sehingga selanjutnya akan dilakukan evaluasi inner model.

3. Evaluasi Inner Model

Evaluasi inner model dilakukan untuk melihat hubungan antar variabel. Berikut hasil analisis inner model: Tabel 5.23 Hasil Analisis Inner Model Variabel R Square Stunting 0,0300 Energi 0,0200 Protein 0,0032 Lemak 0,0012 Infeksi 0,0004 Berdasarkan tabel 5.23. diketahui nilai r square dari setiap variabel. Nilai r square merupakan nilai yang menunjukan