Kesimpulan Tujuan Pembelajaran KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil pengolahan dan analisis data yang diperoleh dari penelitian yang telah dilakukan di SMP Negeri 181 Jakarta dengan menerapkan strategi pembelajaran aktif metode memulai pelajaran dengan pertanyaan learning start with a question, dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: 1. Siswa yang diajarkan dengan metode konvensional memiliki kemampuan hasil belajar matematika yang rendah. Hal ini berdasarkan dari hasil tes hasil belajar matematika siswa, nilai terendah yang diperoleh sebesar 20 sedangkan nilai tertingginya sebesar 82 dengan rata-rata kelas sebesar 33,33 2. Siswa yang diajarkan dengan strategi pembelajaran aktif metode memulai pelajaran dengan pertanyaan learning start with a question memiliki hasil belajar matematika yang lebih tinggi. Hal ini berdasarkan dari hasil tes hasil belajar matematika siswa, nilai terendah yang diperoleh sebesar 28 sedangkan nilai tertingginya sebesar 100 dengan rata-rata kelas sebesar 58,53 3. Hasil belajar matematika siswa yang diajarkan dengan strategi pembelajaran aktif metode memulai pelajaran dengan pertanyaan learning start with a question lebih tinggi daripada hasil belajar matematika siswa yang diajarkan dengan metode konvensional. Hal ini terlihat dari hasil penghitungan hasil belajar matematika siswa. Dengan demikian terdapat pengaruh yang signifikan strategi pembelajaran aktif metode memulai pelajaran dengan pertanyaan learning start with a question terhadap hasil belajar matematika siswa.

B. Saran

Terdapat beberapa saran penulis terkait hasil penelitian pada skripsi ini, diantaranya adalah: 1. Penelitian ini membuktikan bahwa strategi pembelajaran aktif metode memulai pelajaran dengan pertanyaan learning start with a question berpengaruh positif terhadap hasil belajar matematika siswa SMP, sehingga 63 strategi pembelajaran aktif metode memulai pelajaran dengan pertanyaan learning start with a question ini bisa menjadi alternatif pendekatan pembelajaran yang dapat diterapkan guru matematika di kelas dalam upaya meningkatkan hasil belajar matematika siswa. Selain itu juga guru perlu memotivasi siswa agar berani menyampaikan pendapat dalam hasil akhir diskusi dan siswa hendaknya tidak mengandalkan guru, tetapi juga harus bersikap aktif dan kreatif dalam pembelajaran. 2. Pihak sekolah mampu memberikan masukan dan dukungan bagi guru matematika di sekolah yang masih menggunakan pendekatan konvensional untuk dapat menerapkan berbagai pendekatan lain, seperti strategi pembelajaran aktif metode memulai pelajaran dengan pertanyaan learning start with a question sebagai upaya meningkatkan hasil belajar matematika siswa DAFTAR PUSTAKA Abdurahman, Mulyono, 2003. Pendidikan Bagi Anak Berkesulitan Belajar. Jakarta: Rineka Cipta. Ahmadi, Abu dan Widodo Supriyono. 2004 Psikologi Belajar. Jakarta: PT. Rineka Cipta. Amirin, M Tatang. Taksonomi Bloom Versi Baru. Dari http:tatangmanguny.wordpree.com20100119taksonomi-bloom versibaru, 05 Maret 2010 Hamdani, A. Saepul dkk. 2008. Matematika 1 Edisi Pertama Paket 1-7. Surabaya: LAPIS-PGMI. Handayani Bestari Dwi. 2008. Efektifitas Penerapan Metode Problem Posing Dan Tugas Terstruktur Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa. Palembang: FKIP Universitas Sriwijaya. Hartono. Strategi Pembelajaran Aktif. dari http:sditalqalam.wordpress.com20080109strategi-pembelajaran- activelearning, 11 Januari 2010 Hermawan, Asep Herry dkk. 2007 Belajar Pembelajaran Sekolah Dasar. Bandung: Upi Press Indrawati, Yuliani. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kinerja Guru Matematika dalam Pelaksanaan Kurikulum Berbasis Kompetensi KBK pada Sekolah Menengah Atas Kota Palembang, dari http:digilib.unsri.ac.iddownloadJurnal20MM20Vol20420No20 720 Artikel20320Yuliani20Indrawaty.pdf, 07 Juli 2010 Junaedi, dkk. 2006. Strategi Pembelajaran Edisi I. Bandung: UPI PGMI Lapis Purwanto. 2009. Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Purwanto, M. Ngalim. 2003 Psikologi Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Sagal, Syaiful. 2008 Konsep dan Makna Pembelajaran Untuk Membantu Memecahkan Problematika Belajar dan Mengajar. Bandung: ALVABETA, cv. Sakroni Imam, 2005. Perbedaan Hasil Belajar Matematika Antara Siswa yang Diajar dengan Metode Problem Solving dengan Siswa yang Diajar dengan Pendekatan Problem Posing. Jakarta: UNJ Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Sanjaya, Wina. 2008 Kurikulum Pembelajaran Teori dan Praktik Pemgembangan KTSP. Jakarta: Kencana Prenada Media Group. Samadi, Ari. Pembelajaran Aktif Active Learning. dari http:eng.unri.ac.iddownloadteachingimprovementBK2TeachLearn2Ac tive20learning5.doc, 11 Januari 2010 Santoso Gempur. 2005. Metode Penelitian Kuantitatif dan Kulitatif. Jakarta: Prestasi Pustaka Publisher. Siberman, Mel. 2002. Active Learning: 101Strategi Pembelajaran Aktif, Terj. Dari Active Learning: 101 Strategies to teach Any Subject oleh Sarjuli dkk. Yogyakarta: Pustaka Insan Madani, 2002. Soemanto, Wasty. 2003 Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta. Subana dan Sudrajat. 2005. Dasar-Dasar Penelitian Penelitian Ilmiah. Bandung: Pustaka Setia Sudjana. 2005. Metoda Statistika. Bandung: Tarsito. Sudrajat, Akhmad. Pengertian Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik dan Model Pembelajaran, dari http:www.psb-psma.orgcontentblogpengertian- pendekatan-strategi-metode-teknik-taktik-dan-model-pembelajaran, 12 Januari 2010 Suprijono, Agus. 2009. Cooperatif LearningTeori Dan Aplikasi PAIKEM. Yogyakarta: Pustaka Pelajar Suwangsih, Erna dan Tuirlina. 2006. Model Pembelajaran Matematika. Bandung: Upi Press. TIM MKPBM jurusan pendidikan matematik. 2001. Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung: JICA UPI. Undang-Undang RI No.20. 2003. Tentang Sistem Pendidikan Nasional, Jakarta; Depdiknas. Wijaya, Prasetyo W. Mengetahui Level Soal Matematika dengan Taksonomi Bloom. dari http:www docstoc.com docs4956972Mengetahui-level-soal- matematika-dengan-taksonomi-bloom Zaini Hisyam, dkk. 2008. Strategi Pembelajaran Aktif. Yogyakarta: Pustaka Insan Madani. Lampiran 1 SOAL PRETES

1. Perhatikan bangun-bangun segiempat di bawah ini

1 2 3 4 6 5 Sebutkan nama-nama bangun segiempat di atas

2. Perhatikan gambar bangun segiempat di bawah ini S

R Berapakah keliling bangun di samping? 4 P 6 Q 3. Jika suatu persegi mempunyai panjang sisi 10 cm, berapakah luas persegi tersebut?

4. Perhatikan gambar persegi panjang di bawah ini D

C Dari gambar persegi panjang O di samping, sebutkan sifat- sifat persegi panjang yang A B kalian ketahui Lampiran 2 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Kelas Eksperimen Nama Sekolah : SMP Negeri 181 Mata Pelajaran : Matematika Kelas : VII-1 Semester : 2 Standar Kompetensi GEOMETRI Memahami konsep segiempat serta menentukan ukurannya. Kompetensi Dasar Menemukan sifat dan mengitung besaran – besaran segiempat. Indikator 1. Menjelaskan sifat-sifat segiempat dilihat dari sisi-sisi, sudut, dan diagonalnya 2. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan sifat-sifat segiempat 3. Menurunkan rumus keliling bangun segiempat. 4. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan keliling bangun segiempat 5. Menurunkan rumus luas bangun segiempat 6. Memecahkan masalah yang berkaitan dengan luas bangun segiempat

A. Tujuan Pembelajaran

1. Peserta didik dapat menjelaskan sifat-sifat bangun segiempat. 2. Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan sifat- sifat bangun segiempat. 3. Peserta didik dapat menurunkan rumus keliling bangun segi empat 4. Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan menghitung keliling bangun segiempat. 5. Peserta didik dapat menghitung luas segiempat 6. Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan menghitung luas bangun segiempat

B. Materi Ajar

Dokumen yang terkait

Pengaruh penggunaan strategi pembelajaran aktif tipe learning starts with a question terhadap hasil belajar: kuasi eksperimen pada Kelas X SMAN 65 Jakarta

2 9 202

Pengaruh Metode Pembelajaran Learning Starts With A Question (LSQ) Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran IPS Kelas IV Di MIN 15 Bintaro

4 49 215

STUDI EKSPERIMEN PEMANFAATAN STRATEGI PEMBELAJARAN LEARNING STARTS WITH A QUESTION TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN SEJARAH

0 6 154

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI LSQ (LEARNING STARTS WITH A QUESTION) DENGAN MEDIA KERTAS Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Strategi LSQ (Learning Starts With A Question) Dengan Media Kertas Berpetak Pada Siswa Kelas IV

0 1 12

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPA DENGAN METODE LEARNING STARTS WITH A QUESTION PADA Peningkatan Hasil Belajar pada Mata Pelajaran IPA dengan Metode Learning Starts With A Question pada Siswa Kelas 5 SD Negeri Pajang 3 Surakarta 2011/2012

0 2 11

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPA DENGAN METODE LEARNING STARTS WITH A QUESTION PADA SISWA KELAS 5 Peningkatan Hasil Belajar pada Mata Pelajaran IPA dengan Metode Learning Starts With A Question pada Siswa Kelas 5 SD Negeri Pajang 3 Surak

0 1 15

PENINGKATAN HASIL BELAJAR BIOLOGI DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN LEARNING STARTS WITH A QUESTION PENINGKATAN HASIL BELAJAR BIOLOGI DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN LEARNING STARTS WITH A QUESTION DENGAN MEDIA GAMBAR PADA POKOK BAHASAN KEANEKARAGAMAN MAKHLUK HI

0 1 14

PENINGKATAN HASIL BELAJAR BIOLOGI MENGGUNAKAN STRATEGI PEMBELAJARAN LEARNING STARTS WITH A QUESTION Peningkatan Hasil Belajar Biologi Menggunakan Strategi Pembelajaran Learning Starts With A Question Materi Sistem Pernapasan Pada Siswa Kelas Viii E Smp N

0 0 14

PERBANDINGAN PEMBELAJARAN STRATEGI QUESTION STUDENT HAVE DENGAN LEARNING STARTS WITH A QUESTION UNTUK MENINGKATKAN Perbandingan Pembelajaran Strategi Question Student Have Dengan Learning Starts With A Question Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Biologi Po

0 2 15

PERBANDINGAN PEMBELAJARAN STRATEGI QUESTION STUDENT HAVE DENGAN LEARNING STARTS WITH A QUESTION UNTUK MENINGKATKAN Perbandingan Pembelajaran Strategi Question Student Have Dengan Learning Starts With A Question Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Biologi Po

0 2 15