Populasi Pe nelitian Sampel Penelitian

32

BAB III METODE PENELITIAN

3.1. Metode Penentuan Objek Penelitian

3.1.1. Populasi Pe nelitian

“Populasi adalah seluruh data yang menjadi perhatian peneliti dalam suatu ruang lingkup dan waktu yang ditentukan ” Zuriah, 2007:116. “Populasi adalah keseluruhan subjek penelitian” Suharsimi, 2010:173. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas X AP 1, X AP 2 dan X AP 3 di SMK Negeri 1 Purwodadi yang berjumlah 113 siswa. Siswa yang berjumlah 113 tersebut perincian sebagai berikut: Tabel 3.1. Populasi Penelitian No. Kelas Jumlah Sis wa 1. X AP 1 38 2. X AP 2 38 3. X AP 3 37 Jumlah 113 Sumber: Data Se kolah

3.1.2. Sampel Penelitian

“Sampel merupakan bagian dari populasi” Zuriah, 2007:119. Menurut Suharsimi 2010:174 “sampel adalah sebagian atau wakil dari populasi yang diteliti ”. Tehnik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik proporsional random sampling karena dalam penelitian ini semua subyek dalam populasi dianggap sama. Teknik ini merupakan suatu teknik pengambilan sampel dimana semua individu dalam populasi baik secara individu maupun bersama-sama diberi kesempatan yang sama untuk dipilih menjadi anggota sampel. Untuk menentukan besarnya ukuran sampel digunakan rumus Slovin Umar, 2003:141. Rumus : Keterangan: n = Ukuran sampel N = Ukuran populasi e = persen kelonggaran ketidak telitian karena kesalahan pengambilan sampel yang masih ditaksir atau di inginkan 5 Kesalahan pengambilan sampel yang dapat ditolerir penulis menggunakan 5 sebagai kelonggaran ketidak telitian, karena peneliti menginginkan taraf kepercayaan penelitian 95. Berdasarkan keterangan tersebut maka dapat diperoleh sampel sebagai berikut: N = 113 e = 5 Sampel penelitian ini adalah 88,11 dibulatkan menjadi 88 siswa, kemudian disebar secara acakrandom pada 3 kelas yang ada. Ukuran sampel yang ada telah diketahui, selanjutya peneliti akan menentukan perwakilan dari tiap kelas, dengan asumsi bahwa setiap orang memiliki kesempatan yang sama berdasarkan pada karakterisristik yang dimiliki oleh siswa. Pelaksanaan teknik pengambilan sampel dilaksanakan dengan cara undian, dengan asumsi bahwa setiap orang memiliki kessempatan yang sama untuk dipilih menjadi sampel. Pengambilan sampel secara undian adalah layaknya orang melaksanakan undian. Prosedur untuk menentukan besarnya sampel dari tiap-tiap sub populasi dengan metode tersebut dapat dihitung dengan menggunakan rumus: Keterangan: f i = sampel fraction N i = sub populasi N = ukuran populasi Untuk menentukan sampel subpopulasi kelas adalah sebagai berikut: f1 = f2 = f3 = Tabel 3.2. Menentukan Ukuran Masing-Masing Sampel Fraction f i dengan Metode Cluster Sampling No. Nama Kelas Sub Populasi f i Sampel n i Jumlah Kelas N N i N f i x 88 1. X AP 1 38 0,34 29,58 30 2. X AP 2 38 0.34 29,58 30 3. X AP 3 37 0,33 28,81 28 Jumlah 88

3.1.3. Variabel Penelitian

Dokumen yang terkait

Media Belajar dan Prestasi Belajar (Pengaruh Media Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas III-IPA SMA NEGERI 2 MEDAN)”

0 49 123

Pemberitaan Mobil Esemka Dan Motivasi Belajar (Studi Korelasional tentang Pengaruh Pemberitaan Mobil Esemka di TV One Terhadap Motivasi Belajar Siswa SMK Negeri 2 Medan)

0 28 91

Pengaruh service climate terhadap prestasi belajar siswa melalui kompentensi guru : studi kasus pada mts. madrasah pembngunan jakarta

7 30 150

Hubungan antara kompetensi profesional guru dengan ptrestasi belajar siswa : studi korelasi di Sekolah Menengah Pertama Negeri 2 Legok-Tangerang

0 13 80

Hubungan Kompetensi Sosial Guru dengan Motivasi Belajar siswa si SMK YP IPPI Petojo Jakarta Pusat.

0 13 89

PENGARUH KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DAN CARA BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR KOMPETENSI DASAR MENGGUNAKAN PERALATAN KANTOR SISWA KELAS X SMK ANTONIUS SEMARANG

0 11 112

PENGARUH KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA ( Kelas X Jurusan Administrasi Perkantoran SMK Negeri 2 Temanggung Kompetensi Dasar Menggunakan Peralatan Kantor)

0 10 114

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN PERSEPSI SISWA MENGENAI KOMPETENSI GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI Pengaruh Motivasi Belajar Dan Persepsi Siswa Mengenai Kompetensi Guru Terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Siswa Kelas Xi Ips Sma Muhammadiyah 1 Sura

0 0 17

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA pengaruh Persepsi Siswa Tentang Kompetensi Guru dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran Akuntansi Kelas X SMK N I Banyudono TAhun Aj

0 0 15

PENGARUH KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS X STANDAR KOMPETENSI MENGELOLA PERALATAN KANTOR DI SMK MUHAMMADIYAH 2 BANTUL.

0 2 146