Pusat Industri Pusat Akomodasi Pariwisata Pusat Perdagangan

2.1.2. Fasilitas Umum

Medan sebagai sebuah kota, mewadahi berbagai fungsi, yaitu sebagai pusat administrasi pemerintahan, pusat industri, pusat jasa pelayanan keuangan, pusat komunikasi, pusat pendidikan, pusat akomodasi kepariwisataan serta berbagai pusat perdagangan. Tentu saja didukung dengan sarana transportasi yang memadai.

a. Pusat Pemerintahan

Kota Medan dipimpin oleh seorang walikota, yang saat ini dijabat oleh Abdillah 1 April 2000 - sekarang. Unit kerja kota medan dibagi ke dalam 21 Dinas Daerah 23 Untuk mendukung sektor industri, Kota Medan memiliki kawasan industri yang dikenal dengan sebutan Kawasan Industri Medan KIM. Untuk mengantisipasi perkembangan industri dan kebutuhan lokasi berusaha yang lebih besar, pemerintah . Dengan berlakunya Undang-undang Nomor 22 tahun 1999 tentang Pemerintahan Daerah, penyebutan nama Daerah Tingkat II Kotamadya Medan berubah menjadi Daerah Kota Medan. Pusat pemerintahan berada di Jalan Diponegoro yaitu Kantor Departemen Keuangan dan Kantor Gubernur dan di Jalan Kapten Maulana Lubis yaitu Kantor Walikota dan Kantor DPRD BPS Kota Medan, 2007.

b. Pusat Industri

23 Dinas Pekerjaan Umum, Dinas Kesehatan, Dinas Pendidikan, Dinas Pertanian, Dinas Perhubungan, Dinas Perindustrian dan Perdagangan, Dinas Tenaga Kerja, Dinas Perikanan dan Kelautan, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata, Dinas Kependudukan, Dinas Pencegah Pemadam Kebakaran, Dinas Tata Kota dan Tata Bangunan, Dinas Kebersihan, Dinas Pertamanan, Dinas Pendapatan, Dinas Perumahan dan Permukiman, Dinas Pertanahan, Dinas Koperasi, Dinas Informasi Komunikasi dan Pengolahan Data Elektronik, Dinas Pemuda dan Olahraga, Dinas Pengelolaan Lingkungan Hidup, Energi dan Sumber Daya Mineral www.welcometomedancity.htm. Universitas Sumatera Utara Kota Medan menyediakan kawasan industri baru KIB yang terletak di Kecamatan Medan Labuhan. Untuk kegiatan industri kecil disediakan lokasi khusus yaitu Perkampungan Industri Kecil PIK yang terletak di Kecamatan Medan Denai www.studentsukdwc.ac.id.

c. Pusat Akomodasi Pariwisata

Industri pariwisata tidak dapat berkembang dengan baik tanpa didukung oleh akomodasi yang memadai. Untuk itu pemerintah kota Medan menyediakan 160 buah hotel yang terdiri dari 30 hotel berbintang dan 130 buah hotel melati. Hotel-hotel berbintang tersebut diantaranya : Hotel Grand Angkasa, Hotel Tiara, Hotel Asean Internasional, Hotel Novotel Soechi, Hotel Quality Suites, Hotel Polonia, Hotel Danau Toba Intl, Hotel Emerald Garden, Hotel Dirga Surya, Hotel Garuda Plaza, Hotel Dharma Deli, Hotel Semarak, Hotel Pardede Intl, dan Sumatera Indah Resort. Kota Medan juga memiliki beberapa tempat wisata yang dapat dikunjungi. Istana Maimun merupakan salah satu wisata di Medan yang merupakan hasil peninggalan dari jaman penjajahan Belanda dulu. Tempat wisata lainnya yaitu Mesjid Raya yang merupakan perpaduan seni artistik yang tinggi dan megah. Jika ingin menikmati keindahan taman bunga yang hijau sambil melihat air pancur, maka bisa mengunjungi Taman Air Mancur yang berada di jalan Cik Ditiro www.studentsukdw.ac.id.

d. Pusat Perdagangan

Pusat perdagangan baik tradisional maupun modern telah banyak tersedia di Kota Medan. Pasar-pasar tradisional diantaranya: Pusat Pasar, Pasar Petisah, Kampung Baru, Pajak Lalang, Pasar Monza dan Pajak Simpang Limun. Sedangkan Universitas Sumatera Utara pusat-pusat perbelanjaan moderen diantaranya: Brastagi sebelumnya dikenal dengan nama Mall The Club Store, Deli Plaza, Sinar Plaza, Menara Plaza, Grand Palladium, Hong Kong Plaza, Macan Group, Makro, Plaza Medan Fair, Medan Mall, Medan Plaza, Millenium Plaza, Sun Plaza, Thamrin Plaza, Yuki Simpang Raya, dan Yanglim Plaza www.wikipedia.org.

e. Pusat Pendidikan