Materi Pembelajaran Pertemuan 7 Proyeksi Vektor Orthogonal Instrumen Penilaian Pertemuan 7 Diketahui vektor a = 4i − 2j + 2k dan vektor b = 2 i − 6 j + 4k. Tentukan Diketahui Materi Pembelajaran Pertemuan 8

vektor tersebut │ │ = │ │ = │ │ = │ │ = 3 1 1 Jumlah 17 Nilai = DAFTAR NILAI PENCAPAIAN PENGETAHUAN SISWA Mata Pelajaran : Matematika Kelas : XII Materi Pokok : Vektor No. Nama Peserta didik KKM Nilai LULUS TDK LULUS 1 2 3 4 5 Dst

13. Materi Pembelajaran Pertemuan 7

6. Proyeksi Vektor Orthogonal

Proyeksi titik ujung ruas garis pada ruas garis berarah merupakan titik C dengan panjang OC dapat ditentukan oleh: OC = | | cos = | | cos Besar OC = | | cos dinamakan sebagai proyeksi skalar orthogonal dari vektor pada arah vektor . Proyeksi skalar dari vektor pada arah vektor juga dapat dinyatakan sebagai panjang proyeksi dari vektor pada arah vektor . 1. Proyeksi skalar orthogonal dari vektor pada arah vektor | | = | | cos = | | = 2. Proyeksi vektor orthogonal dari vektor pada arah vektor Dalam mementukan proyeksi vektor, dapat menggunakan rumus berikut ini : = | | x vektor satuan c Dimana vektor satuan c adalah , sehingga nilai proyeksi vektor dapat diperoleh. = = =

14. Instrumen Penilaian Pertemuan 7

1. Diketahui vektor a = 4i − 2j + 2k dan vektor b = 2 i − 6 j + 4k. Tentukan proyeksi orthogonal vektor a pada vektor b. 2. Diketahui vektor a = 2i – 6j – 3k dan b = 4i + 2j – 4k . Tentukan panjang proyeksi vektor a pada b.

3. Diketahui

. Tentukan proyeksi skalar 2 + 3 pada . Pedoman Penskoran Alternatif pedoman penskoran jawaban soal: NO JAWABAN SKOR 1. Proyeksi vektor a pada vektor b namakan c, hasil akhirnya dalam bentuk vektor proyeksi vektor ortogonal. 1 1 1 2. Panjang masing-masing vektor, jika nanti diperlukan datanya: Proyeksi vektor a pada vektor b, namakan c: 1 1 1 1 3. Misalkan proyeksi 2 + 3 pada adalah r. Proyeksi vektor r pada v misal namanya s adalah 1 1 1 1 1 Jumlah 12 Nilai = DAFTAR NILAI PENCAPAIAN PENGETAHUAN SISWA Mata Pelajaran : Matematika Kelas : XII Materi Pokok : Vektor No. Nama Peserta didik KKM Nilai LULUS TDK LULUS 1 2 3 4 5 Dst

15. Materi Pembelajaran Pertemuan 8

Materi pertemuan 8 adalah materi vektor mulai dari pertemuan 1 hingga pertemuan 7, yaitu mencakup: a. Menentukan vektor posisi dari titik-titik koordinat b. Mengoperasikan vektor secara geometri maupun aljabar c. Menentukan panjang vektor baik dalam R 2 maupun R 3 . d. Perkalian scalar dua vektor e. Proyeksi orthogonal

16. Instrumen Penilaian Pertemuan 8