Deskripsi Statistik Presentasi Data

26 + 39 = 65 Dari 26 item skala persepsi tentang keadilan organisasi, nilai tertinggi teoritisnya adalah 104, nilai tengah 65, dan nilai terendah adalah 26. Penggunaan cara ini di maksudkan agar masing-masing kategori memiliki proporsi yang sama, sehingga didapatkan hasil yang adil dan tidak memihak. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.7 Tabel Kategorisasi Persepsi tentang Keadilan Organisasi Kategori Frekuensi N Positif ≥ - 65 87 87 Negatif ≤ - 65 13 13 Jumlah 100 100 Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa tingkat persepsi tentang keadilan organisasi dalam kategori positif sebanyak 87 responden atau 87 sedangkan persepsi tentang keadilan organisasi dalam kategori negatif sebanyak 13 responden atau 13. Dengan demikian dapat diambil kesimpulan bahwa, mayoritas responden mempersepsikan keadilan organisasinya sebagai sesuatu yang positif. Selanjutnya peneliti bermaksud membuat kategorisasi dari variabel komitmen organisasi berdasarkan tingkatannya. Untuk itu terlebih dahulu peneliti mengetahui skor terendah dan tertinggi untuk masing-masing variabel. Untuk mengetahui tingkatan komitmen peneliti menggunakan kategorisasi rentang yang dibagi ke dalam tiga kategorisasi tinggi, sedang dan rendah, maka disajikan norma skor skala komitmen organisasi setelah diketahui nilai Mean = 90.85 dan SD = 7.89 sebagai berikut: Tabel 4.8 Tabel Kategorisasi Komitmen Organisasi Kategori Frekuensi Interval N Tinggi X ≥ 1M+SD ≥ 99 21 21 Sedang 1M - SD ≤ XM+SD 83 ≤ X ≥ 99 67 67 Rendah ≤ - 83 ≤83 12 12 Jumlah 100 100 Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa sebanyak 21 responden atau 21 berada pada kategori tinggi, sedangkan 67 responden atau 67 berada dalam kategori sedang, dan sisanya sebanyak 12 responden atau 12 berada pada tingkat rendah. Dengan demikian dapat diambil kesimpulan bahwa, sampel pada penelitian ini sebagian besar berada pada rentang komitmen organisasi kategori sedang.

4.3 Hasil Uji Hipotesis

Untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh yang signifikan antara persepsi tentang keadilan organisasi terhadap komitmen organisasi dan seberapa besar kontribusinya terhadap komitmen