Pengujian Hipotesis Hasil Pengujian Model dan Hipotesis

68

4.2.4.2 Pengujian Hipotesis

Pengujian hipotesis ini dilakukan dengan tujuan untuk menguji pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen. Pengujian hipotesis ini menggunakan uji parsial t-test dan uji simultan F-test. a. Uji Signifikan Parsial t-test Untuk melihat pengaruh nilai nasabah, kepercayaan dan kualitas layanan e-banking terhadap kepuasan nasabah secara parsial sekaligus guna mengetahui variabel independen mana yang berpengaruh dominan terhadap dependen. Berdasarkan hasil pengolahan data dengan SPSS diperoleh hasil sebagai berikut : Tabel 4.14 Hasil Uji Parsial t-test Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients T Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 7.770 1.945 3.996 .000 X1= Nilai Nasabah .112 .119 .087 .935 .352 X2= Kepercayaan .229 .100 .219 2.300 .024 X3= Kualitas Layanan e-banking .297 .080 .343 3.701 .000 a. Dependent Variable: Y= Kepuasan Nasabah Sumber : Hasil Output SPSS, diolah penulis, 2012 Dari tabel 4.14 diatas akan dijelaskan pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen secara parsial yaitu : Universitas Sumatera Utara 69 1. Hasil analisis uji t untuk variabel nilai nasabah X1 dapat dijelaskan bahwa nilai nasabah menunjukkan nilai t sebesar 0,935 dengan nilai signifikannya 0,352. Karena nilai signifikan t lebih besar dari 0,05 0,352 0,05 maka H a ditolak atau H diterima, artinya variabel nilai nasabah tidak memiliki pengaruh secara parsial individual yang signifikan terhadap variabel kepuasan nasabah pada PT. Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk . Cabang Medan Gatot Subroto. 2. Hasil analisis uji t untuk variabel kepercayaan X2 dapat dijelaskan bahwa kepercayaan menunjukkan nilai t sebesar 2,300 dengan nilai signifikannya 0,024. Karena nilai signifikan t lebih kecil dari 0,05 0,024 0,05 maka H a diterima atau H ditolak, artinya variable kepercayaan memiliki pengaruh secara parsial individual yang signifikan terhadap variabel kepuasan nasabah pada PT. Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk . Cabang Medan Gatot Subroto. 3. Hasil analisis uji t untuk variabel kualitas layanan e-banking X3 dapat dijelaskan bahwa kualitas layanan e-banking menunjukkan nilai t sebesar 3,701 dengan nilai signifikannya 0,00. Karena nilai signifikan t lebih kecil dari 0,05 0,00 0,05 maka maka H a diterima atau H ditolak, artinya variable kepercayaan memiliki pengaruh secara parsial individual yang signifikan terhadap variabel kepuasan nasabah pada PT. Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk . Cabang Medan Gatot Subroto. Universitas Sumatera Utara 70 b. Uji Signifikan Simultan F-test Untuk melihat pengaruh nilai nasabah, kepercayaan dan kualitas layanan e-banking terhadap kepuasan nasabah secara simultan dapat dihitung dengan menggunakan F-test. Berdasarkan hasil pengolahan data dengan SPSS diperoleh hasil sebagai berikut : Tabel 4.15 Hasil Uji Simultan F-test ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 116.608 3 38.869 9.069 .000 a Residual 411.432 96 4.286 Total 528.040 99 a. Predictors: Constant, X3= Kualitas Layanan e-banking, X1= Nilai Nasabah, X2= Kepercayaan b. Dependent Variable: Y= Kepuasan Nasabah Sumber : hasil Output SPSS, diolah penulis, 2012 Berdasarkan hasil dari uji F diatas menunjukkan nilai F hitung sebesar 9,069 dengan tingkat signifikan sebesar 0,000, sedangkan F tabel sebesar 2,70 dengan signifikan 0,05. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa nilai nasabah, kepercayaan dan kualitas layanan e-banking secara simultan berpengaruh terhadap kepuasan nasabah karena F hitung F tabel 9,069 2,70 dengan tingkat signifikan 0,0000,05. Hal ini berarti H a diterima atau H ditolak. Universitas Sumatera Utara 71

4.3 Pembahasan Hasil Penelitian

Secara umum penelitian ini menunjukkan hasil yang memuaskan. Hasil dari analisis deskriptif menunjukkan bahwa kualitas pelayanan yang diberikan oleh Bank BRI Cabang Medan Gatot Subroto secara umum sangat baik. Hal ini dapat ditunjukkan dari banyaknya tanggapan jawaban yang tinggi dari responden terhadap kondisi dari masing-masing variabel penelitian. Dari hasil tersebut selanjutnya diperoleh bahwa variabel nilai nasabah, kepercayaan dan kualitas layanan e-banking memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kepuasan nasabah. Hal ini dikarenakan bahwa dengan produk serta jasa dan layanan yang dimiliki oleh bank BRI terbukti dapat menciptakan kepuasan dalam diri nasabah. Ini dibuktikan dari hasil perhitungan statistik diatas, bahwa hasil dari koefisien determinasi � 2 sebesar 0,470 atau dapat diinterpretasikan memiliki hubungan yang cukup kuat. Sedangkan nilai koefisien determinasi adalah sebesar 19,6, artinya variabel nilai nasabah, variabel kepercayaan, dan variabel layanan e-banking mampu menjelaskan variabel kepuasan nasabah sebesar 19,6 sisanya sebesar 80,4 dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak dijelaskan pada variabel ini. Secara parsial melalui uji signifikansi parameter individual atau uji-t, dapat diketahui bahwa variabel independen nilai nasabah signifikan probabilitas 0,05. Hal ini berarti untuk nilai nasabah tidak mempengaruhi kepuasan nasabah secara statistik. Sedangkan variabel independen kepercayaan dan kualitas layanan e-banking signifikan probabilitas 0,05 yang artinya kedua variabel tersebut pengaruh secara Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kepuasan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Nasabah Pt Bank Rakyat Indonesia (Persero),Tbk Kantor Cabang Sisingamangaraja Medan

0 0 11

Pengaruh Kepuasan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Nasabah Pt Bank Rakyat Indonesia (Persero),Tbk Kantor Cabang Sisingamangaraja Medan

0 0 2

Pengaruh Kepuasan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Nasabah Pt Bank Rakyat Indonesia (Persero),Tbk Kantor Cabang Sisingamangaraja Medan

0 0 8

Pengaruh Kepuasan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Nasabah Pt Bank Rakyat Indonesia (Persero),Tbk Kantor Cabang Sisingamangaraja Medan

0 0 17

Pengaruh Kepuasan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Nasabah Pt Bank Rakyat Indonesia (Persero),Tbk Kantor Cabang Sisingamangaraja Medan Chapter III V

1 1 44

Pengaruh Kepuasan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Nasabah Pt Bank Rakyat Indonesia (Persero),Tbk Kantor Cabang Sisingamangaraja Medan

0 0 2

Pengaruh Kepuasan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Nasabah Pt Bank Rakyat Indonesia (Persero),Tbk Kantor Cabang Sisingamangaraja Medan

0 0 17

PENGARUH KEADILAN LAYANAN, KUALITAS LAYANAN, KEPERCAYAAN, DAN NILAI PELANGGAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO), TBK DI SURABAYA - Perbanas Institutional Repository

0 0 22

ANALISIS PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KEPERCAYAAN, NILAI NASABAH DAN KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH (Studi Pada Nasabah Bank BRI Cabang Purwokerto )

0 0 15

ANALISIS PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KEPERCAYAAN, NILAI NASABAH DAN KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH (Studi Pada Nasabah Bank BRI Cabang Purwokerto )

0 0 15