Instalasi Listrik 193
2.15.4.1 Contoh identifikasi jenis gangguan kerusakan peralatan instalasi listrik TR pada gedung
Tabel 2.50 Contoh Identifikasi Jenis Gangguan Peralatan Instalasi Listrik TR Pada Gedung
NamaBagian Frekuensi Jenis
Gangguan Penyebab
Gangguan Cara
Menanggulangi
Kabel hantaran utama, kabel
feeder cabang, kabel beban
Jarang gangguan : panas dan hubung
singkat -
Beban lebih
- Kabel
menumpuk -
Sambungan tidak
baik kendor -
Isolasi jelek atau tertarik tertekan
- Tidak dibebani
sampai penuh -
Tumpukan kabel diperbaiki
- Kabel cukup
terlindungi PHB Utama,
PHB Cabang SDP dan Panel
PHB Beban Agak sering :
- Alat
indikator dan alat ukur
tidak jalan -
Gangguan operasi pada
sistem -
Pengaman sering trip atau
kontaknya macet -
Proteksi kabel
kontrol pengukuran putus
MCB fuse trip putus
- Kabel
kontrol gangguan putus
lepas -
Beban lebih
atau ada yang hubung
singkat, panas yang berlebihan
pada alat pengaman, lembab
- Perbaiki ganti
dengan pengaman yang
tepat -
Lacak jalur kebel kontrol, perbaiki
koneksinya sambungannya
- Periksa beban
dan kondisi kabel, periksa
koneksi pada pengaman,
pasang heater di dalam PHB
Kelompok beban-beban
terpasang: Lampu
penerangan; mesin listrik;
beban yang lain Sering :
a. Lampu tidak nyala terang,
susah nyala pada lampu TL,
usia lampu pendek
b. Motor listrik atau mesin listrik tidak
bekerja optimal, trip saat starting,
bodi motor nyetrum
c. Beban yang lain seperti pemanas,
AC, atau beban portable yang
tersambung pada kontak-
- Tegangan
ke lampu kurang,
balas atau starter rusak, dudukan
lampuTL kendor atau kotor,
sambungan pada lampu kendor atau
tegangan masuk yang melebihi
rating tegangan pada lampu
- Tegangan
masuk di motor kurang,
sambungan kendor, putaran
terganggu, ada isolasi pada
kumparan motor -
Hitung tegangan jatuh, perbaiki
sambungan pada terminal
lampu, periksa balas dan
starter, sesuaikan rating
tegangan terhadap teg.lin
- Periksa putaran
motor manual, hitung ulang
rating arus pada pengaman, cek
R isolasi lilitan, hubungkan bodi
terhadap PE
- Cek rating
Di unduh dari : Bukupaket.com
194 Instalasi Listrik
NamaBagian Frekuensi Jenis
Gangguan Penyebab
Gangguan Cara
Menanggulangi
kontak yang rusak
- Pemanas : putus
tegangan
2.15.4.2 Contoh identifikasi jenis gangguan kerusakan peralatan instalasi listrik TM pada gedung