Contoh identifikasi jenis gangguan kerusakan peralatan instalasi listrik TM pada gedung

194 Instalasi Listrik NamaBagian Frekuensi Jenis Gangguan Penyebab Gangguan Cara Menanggulangi kontak yang rusak - Pemanas : putus tegangan

2.15.4.2 Contoh identifikasi jenis gangguan kerusakan peralatan instalasi listrik TM pada gedung

Tabel 2.51 Contoh Identifikasi Jenis Gangguan Peralatan Instalasi Listrik TM Pada Gedung NamaBagian Frekuensi Jenis Gangguan Penyebab Gangguan Cara Menanggulangi Hantaran Kabel TM Jarang gangguan : panas dan hubung singkat - Kabel menumpuk - Suhu ruangan saluran kabel yang tinggi - Ada isolasi rusak - Tumpukan kabel diperbaiki - Memperbaiki sirkulasi udara pada ruangan saluran kabel - Cek isolasi kabel PHB Panel distribusi: - Busbar - CB - LBS - DSS - Kabel Control - Konekting kabel daya - Grounding - Pemanas Agak sering : - Alat indikator dan alat ukur tidak jalan. - Gangguan operasi pada sistem - Pengaman sering trip - Proteksi kabel kontrol pengukuran putus MCB fuse trip putus - Kabel kontrol terputus lepas - Kondisi ruangan dalam panel lembab - Perbaiki ganti dengan pengaman rangkaian kontrol - Lacak jalur kebel kontrol, perbaiki koneksinya - Periksa jalur kabel, pasang heater di dalam PHB Trafo Distribusi - Minyak Trafo - Bushing TM - Bushing TR - Indikator Jarang gangguan : - Panas berlebihan - Adanya suara atau mendengung yang melampaui batas yang ditetapkan - Beban berlebih, minyak pendingin sudah kotor atau kekentalan sudah berkurang, sambungan pada terminal trafo daya kendor atau kotor Beban yang sudah melebihi kapasitas pada rating daya, kondisi struktur pada belitan trafo berongga - Beban dikurangi sesuai kapasitas, indikator suhu pada minyak trafo di periksa, kondisi minyak pendingin trafo dicek secara visual atau secara laboratoris. Periksa semua sambungan pada terminal trafo dalam kondisi off. Di unduh dari : Bukupaket.com Instalasi Listrik 195 NamaBagian Frekuensi Jenis Gangguan Penyebab Gangguan Cara Menanggulangi Pendukung - OCR - CT - PT - Alat Ukur Sering : Tidak bekerja saat dibutuhkan, bekerja yang tidak perlu pada OCR, alat ukur tidak berfungsi, CT dan PT jarang gangguan - Pengawatan pada rangkaian kontrol terganggu, kelas dan polaritas CT yang salah - Kabel kontrol atau kabel pengukuran terganggu - Kondisi ruangan dalam panel lembab - Periksa atau cek ulang diagram pengawatan rangkaian proteksi, periksa polaritas CT, kelas CT - Periksa jalur kabel kontrol dan kabel pengukuran - Cek suhu atau kelembaban didalam panel

2.15.5 Pemeliharaan Tiang