Pembuktian hipotesis keempat Pembuktian hipotesis kelima

perubahan perilaku, seseorang akan berpartisipasi jika mereka mendapatkan pengetahuan tentang program yang dikembangkan dengan efektif dan benar Dolisca, dkk., 2006; Blackstock, dkk., 2010. Pengetahuan tentang program desa mandisi pangan bisa diperoleh masyarakat dengan mengikuti berbagai kegiatan sosialisasi.

2. Pembuktian hipotesis keempat

a. H 04 : b 4 = 0, berarti tidak ada pengaruh variabel aspek perencanaan secara parsial terhadap keberhasilan Program Desa Mandiri Pangan di Kota Subulussalam. b. H A4 : b 4 ≠ 0, berarti ada pengaruh variabel aspek perencanaan secara parsial terhadap keberhasilan Program Desa Mandiri Pangan di Kota Subulussalam. Nilai T hitung variabel aspek perencanaan X 3 adalah T hitung 2,145 T tabel 1,660 dengan tingkat signifikan 0,004 Þ 0,05. Dari hasil tersebut maka H 04 ditolak dan H A4 diterima. Hal ini menunjukkan ada pengaruh aspek perencanaan secara parsial terhadap keberhasilan Program Desa Mandiri Pangan di Kota Subulussalam terbukti. Menurut Skilbeck 2006, metode pembelajaran yang tepat mampu meningkatkan partisipasi orang dewasa dalam sebuah kegiatan pendidikan. Jika metode yang digunakan memberi kesempatan yang luas bagi mereka untuk mengekspresikan diri, maka partisipasinya akan meningkat. Demikian pula yang diungkapkan oleh Ife 2008 bahwa metode yang menghargai keberadaan petani sebagai orang yang ahli dalam mengerjakan usaha Universitas Sumatera Utara taninya berdasarkan pengalaman mereka mampu meningkatkan partisipasi peternak dalam penyuluhan. Namun demikian, jika metode yang dilakukan tidak sesuai dengan keinginan dan kebutuhan mereka, maka partisipasi akan menurun. Berkaitan dalam pengembangan desa mandiri pangan, pihak penyuluh atau pendamping masayarakat menghargai setiap aspirasi masyarakat dengan melibatkan unsur masyarakat sekitar dalam tahapan perencanaan kegiatan program desa mandiri pangan demi terciptanya partisipasi masyarakat yang baik.

3. Pembuktian hipotesis kelima

a. H 05 : b 5 = 0, berarti tidak ada pengaruh variabel aspek pelaksanaan secara parsial terhadap keberhasilan Program Desa Mandiri Pangan di Kota Subulussalam. b. H A5 : b 5 ≠ 0, berarti ada pengaruh variabel aspek pelaksanaan secara parsial terhadap keberhasilan Program Desa Mandiri Pangan di Kota Subulussalam. Nilai T hitung variabel aspek pelaksanaan X 4 adalah T hitung 2,892 T tabel 1,660 dengan tingkat signifikan 0,004 Þ 0,05. Dari hasil tersebut maka H 05 ditolak dan H A5 diterima. Hal ini menunjukkan ada pengaruh aspek pelaksanaan secara parsial terhadap keberhasilan Program Desa Mandiri Pangan di Kota Subulussalam terbukti. Secara teoritis, keterlibatan dalam kegiatan pembangunan akan sangat berpengaruh pada partisipasi Slamet, 1994:137-143. Dengan adanya keterlibatan ini, secara tidak langsung masyarakat sudah terlibat dalam kegiatan pelaksanaan program desa mandiri pangan. Universitas Sumatera Utara

4. Pembuktian hipotesis keenam

Dokumen yang terkait

Pengaruh Partisipasi Masyarakat dan Program Pengendalian DBD yang Dilakukan oleh Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas I Medan Terhadap Keberadaan Jentik Aedes aegypti di Kelurahan Bagan Deli Belawan Tahun 2012

4 64 200

Partisipasi Masyarakat Desa Terhadap Pembangunan Prasarana Transportasi Darat (Studi Deskriptif: Pada Desa Hutatinggi, Kecamatan Puncak Sorik Marapi, Kabupaten Mandailing Natal, Sumatra Utara)

2 58 96

Peranan Pemerintah Desa Untuk Meningkatkan Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan (Studi Kasus di Desa Pulau Kumpai Kecamatan Pangean Kabupaten Kuantan Singingi)

34 202 85

DAMPAK PROGRAM AKSI DESA MANDIRI PANGAN TERHADAP PENDAPATAN MASYARAKAT (Survey Pada Anggota Kelompok Afinitas Desa Mandiri Pangan Di Desa Girijaya Kecamatan Kersamanah Kabupaten Garut).

0 1 1

PENGARUH IMPLEMENTASI PROGRAM DESA MANDIRI PANGAN TERHADAP KETAHANAN PANGAN MASYARAKAT DESA DI KABUPATEN PURWAKARTA (Studi Kasus di Desa Margaluyu dan Desa Batutumpang.

0 0 4

STUDI PARTISIPASI MASYARAKAT PADA PROGRAM DESA MANDIRI PANGAN DI DESA MUNTUK, KABUPATEN BANTUL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

1 0 147

6. Pendapatan Sebulan - Pengaruh Partisipasi Masyarakat Terhadap Kebrhasilan Program Desa Mandiri Pangan di Kota Subulussalam

0 0 45

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Pengertian Pemberdayaan - Pengaruh Partisipasi Masyarakat Terhadap Kebrhasilan Program Desa Mandiri Pangan di Kota Subulussalam

0 0 24

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Pengaruh Partisipasi Masyarakat Terhadap Kebrhasilan Program Desa Mandiri Pangan di Kota Subulussalam

0 0 10

PENGARUH PARTISIPASI MASYARAKAT TERHADAP KEBERHASILAN PROGRAM DESA MANDIRI PANGAN DI KOTA SUBULUSSALAM TESIS

0 0 17