Penelitian Terdahulu TINJAUAN PUSTAKA

kebodohan dan penderitaan orang lain. Dari definisi yang dikemukakan dapat terlihat bahwa pembangunan ekonomi adalah merupakan suatu proses, di mana dengan proses itu akan terlihat adanya perubahan yang besar dalam struktur sosial, sikap mental yang telah terbiasa, pertumbuhan ekonomi serta pemberantasan kemiskinan dan pengangguran. Ketimpangan dalam pendapatan perkapita melalui perluasan kesempatan kerja yang memadai, pendidikan juga dengan cara membebaskan masyarakat dari sikap ketergantungan terhadap orang lain serta mengangkat kesadaran akan harga diri.

2.8. Penelitian Terdahulu

Ronal d Sitanggang 2007, dalam penelitiannya yang berjudul “Pengaruh Program Pengembangan Prasarana Perdesaan P2D dalam Pengembangan Wilayah Melalui Pemberdayaan Masyarakat di Kecamatan Jorlang Hataran Kabupaten Simalungun” menyimpulkan bahwa faktor-faktor kekuatan dalam pemberdayaan masyaraakat melalui Program P2D antara lain adalah sebagai berikut. a Keinginan yang kuat dari masyarakat untuk mau berpartisipasi dalam proses pembangunan desanya, b Kesadaran warga untuk membayat PBB mengalami peningkatan, c Berfungsinya lembaga pemberdayaan masyarakat deesa, d Potensi sumber daya alam khususnya sektor pertanian. Penelitian Lurinim Purba 2007, yang berjudul “Pengaruh Partisipasi Masyarakat Terhadap Program Bantuan Pembangunan Desa Di Kecamatan Gunung Malela Kabupaten Simalungun” menyimpulkan bahwa pengaruh partisipasi keberhasilan program bantuan pembangunan desa. a. Partisipasi masyarakat pada Universitas Sumatera Utara aspek perencanaan, pemanfaatan, dan sosialisasi berpengaruh positif terhadap keberhasilan pada kegiatan fisik, artinya peningkatan partisipasi aspek perencanaan, pemanfaatan dan sosialisasi searah dengan peningkatan keberhasilan program bantuan pembangunan desa pada kegiatan fisik. Sedangkan partisipasi pada aspek pelaksanaan tidak berpengaruh terhadap keberhasilan kegaitan fisik. b. Partisipasi masyarakat pada aspek perencanaan dan pemanfaatn berpengaruh positif terhadap keberhasilan pada kegiatan PKK, artinya peningkatan partisipasi aspek perencanaan dan pemanfaatn searah dengan peningkatan keberhasilan program bantuan pembangunan desa pada kegiatan PKK. Sedangkan partisipasi pada aspek pelaksanaan dan sosialisasi tidak berpengaruh terhadap keberhasilan kegiatan PKK. Hasil kajian pusat penelitian pembangunan pedesaan dan kawasan P3KP Universitas Gajah Mada salah satu cara untuk mengetahui kulaitas partisipasi masyarakat dapat dilihat dari bentuk-bentuk keterlibatan seseorang dalam berbagai tahap proses pembangunan yang terencana mulai dari perumusan tujuan sampai dengan penilaian. Bentuk-bentuk partisipasi sebagai usaha terorganisir oleh warga masyarakat untuk mempengaruhi bentuk dan jalannya public policy. Sehingga kualitas dari herarki partisipasi masyarakat dilihat dalam keaktifan atau kepasifan apatis dari bentuk parisipasi masyarakat. Hasil penelitian Jhon Pieter Sitorus yang berjudul “Partispasi Masyarakat dalam Perencanaan Pembangunan Kecamatan Balige” menyimpulkan bahwa secara umum rendahnya aspirasi masyarakat yang direalisasikan dalam rencana pembangunan yang dibiayai anggaran pembangunan menunjukkan belum optimalnya pelaksanaan konsep perencanaan pembangunan dalam era otonomi Universitas Sumatera Utara daerah yaitu kombinasi perencanaan top-down dan botton-up, a Tingkat pendidikan dan pendapatan berpengaruh positif dan signifikan terhadap partisipasi masyarakat. b Partispasi masyarakat berpengaruh positif dan signifikan terhadap perencanaan pembangunan desa.

2.9. Kerangka Pemikiran

Dokumen yang terkait

Pengaruh Partisipasi Masyarakat dan Program Pengendalian DBD yang Dilakukan oleh Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas I Medan Terhadap Keberadaan Jentik Aedes aegypti di Kelurahan Bagan Deli Belawan Tahun 2012

4 64 200

Partisipasi Masyarakat Desa Terhadap Pembangunan Prasarana Transportasi Darat (Studi Deskriptif: Pada Desa Hutatinggi, Kecamatan Puncak Sorik Marapi, Kabupaten Mandailing Natal, Sumatra Utara)

2 58 96

Peranan Pemerintah Desa Untuk Meningkatkan Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan (Studi Kasus di Desa Pulau Kumpai Kecamatan Pangean Kabupaten Kuantan Singingi)

34 202 85

DAMPAK PROGRAM AKSI DESA MANDIRI PANGAN TERHADAP PENDAPATAN MASYARAKAT (Survey Pada Anggota Kelompok Afinitas Desa Mandiri Pangan Di Desa Girijaya Kecamatan Kersamanah Kabupaten Garut).

0 1 1

PENGARUH IMPLEMENTASI PROGRAM DESA MANDIRI PANGAN TERHADAP KETAHANAN PANGAN MASYARAKAT DESA DI KABUPATEN PURWAKARTA (Studi Kasus di Desa Margaluyu dan Desa Batutumpang.

0 0 4

STUDI PARTISIPASI MASYARAKAT PADA PROGRAM DESA MANDIRI PANGAN DI DESA MUNTUK, KABUPATEN BANTUL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

1 0 147

6. Pendapatan Sebulan - Pengaruh Partisipasi Masyarakat Terhadap Kebrhasilan Program Desa Mandiri Pangan di Kota Subulussalam

0 0 45

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Pengertian Pemberdayaan - Pengaruh Partisipasi Masyarakat Terhadap Kebrhasilan Program Desa Mandiri Pangan di Kota Subulussalam

0 0 24

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Pengaruh Partisipasi Masyarakat Terhadap Kebrhasilan Program Desa Mandiri Pangan di Kota Subulussalam

0 0 10

PENGARUH PARTISIPASI MASYARAKAT TERHADAP KEBERHASILAN PROGRAM DESA MANDIRI PANGAN DI KOTA SUBULUSSALAM TESIS

0 0 17