Uji F F-test Uji t t-test

67 X 1 = Economic Value Added EVA X 2 = Market Value Added MVA e = Standard Error

3.8.2.2.1 Uji F F-test

Uji F dilakukan untuk menguji apakah semua variabel bebas independent yang dimasukkan dalam model mempunyai pengaruh secara bersama-sama terhadap variabel terikat dependent. Kriteria pengujian adalah sebagai berikut: a. H : b 1 = b 2 =………= b k = 0 Artinya, semua variabel bebas, yaitu Economic Value Added EVA dan Market Value Added MVA, secara simultan tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham perusahaan. b. H : b 1 ≠ b 2 ≠………≠ b k ≠ 0 Artinya, semua variabel bebas, yaitu Economic Value Added EVA dan Market Value Added MVA, secara simultan berpengaruh signifikan terhadap harga saham perusahaan. Pengujian ini dilaksanakan dengan cara sebagai berikut: 1. Membandingkan antara F tabel dan F hitung Bila F hitung ≤ F tabel atau nilai sig. F 0,05, maka H diterima yang berarti bahwa Economic Value Added EVA dan Market Value Added MVA secara bersama-sama tidak berpengaruh terhadap harga saham perusahaan. Sebaliknya, jika F hitung F tabel atau sig. F ≤ 0,05, maka H ditolak yang berarti bahwa Economic Value Added EVA dan Market Value Added MVA secara bersama-sama berpengaruh terhadap harga saham perusahaan. Universitas Sumatera Utara 68 2. Berdasarkan probabilitas Dalam skala probabilitas lima persen, jika probabilitas signifikansi lebih besar dari α 5, maka Economic Value Added EVA dan Market Value Added MVA secara bersama-sama tidak berpengaruh terhadap harga saham perusahaan. Sebaliknya, jika lebih kecil dari α 5, maka Economic Value Added EVA dan Market Value Added MVA secara bersama-sama berpengaruh terhadap harga saham perusahaan. Kriteria penilaian hipotesis pada uji- F : a. Ho diterima H a ditolak jika F hitung ≤ F tabel pada α = 5 b. Ho ditolak H a diterima jika F hitung F tabel pada α = 5

3.8.2.2.2 Uji t t-test

Uji t dilakukan untuk menguji apakah variabel bebas, yaitu Economic Value Added EVA dan Market Value Added MVA secara parsial berpengaruh signifikan terhadap variabel terikat, yaitu harga saham perusahaan. Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui apakah setiap variabel bebas secara parsial mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikat. Bentuk pengujiannya adalah: a. b 1 = Economic Value Added EVA H o : b 1 = 0, artinya Economic Value Added EVA tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham perusahaan perbankan di Bursa Efek Indonesia. H a : b 1 ≠ 0, artinya Economic Value Added EVA berpengaruh signifikan terhadap harga saham perusahaan perbankan di Bursa Efek Indonesia. Universitas Sumatera Utara 69 b. b 2 = Market Value Added MVA H o : b 2 = 0, artinya Market Value Added MVA tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham perusahaan perbankan di Bursa Efek Indonesia. H a : b 2 ≠ 0, artinya Market Value Added MVA berpengaruh signifikan terhadap harga saham perusahaan perbankan di Bursa Efek Indonesia. Dengan menggunakan tingkat signifikan α 5, jika nilai sig. t 0,05 H diterima, artinya tidak ada pengaruh yang signifikan variabel bebas terhadap variabel terikat. Sebaliknya jika sig. t ≤ 0,05 H a diterima, artinya ada pengaruh yang signifikan antara variabel bebas terhadap variabel terikat. Nilai t hitung juga dapat dibandingkan dengan nilai t tabel . Kriteria pengambilan keputusannya yaitu: a. H tidak ditolak jika t tabel t hitung t tabel pada α = 5 b. H a tidak ditolak jika t hitung t tabel dan t hitung t tabel pada α = 5

3.8.2.2.3 Uji Koefisien Determinasi R

Dokumen yang terkait

Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan Dengan Refined Economic Value Added dan Financial Value Added Serta Pengaruhnya Terhadap Harga Saham Perusahaan Food And Beverage Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

27 186 111

Pengaruh Profitability Ratio dan Economic Value Added Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2007 – 2012

2 97 96

Pengaruh Economic Value Added (EVA) dan Market Value Added (MVA) terhadap Return Saham pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia

5 84 90

Pengaruh Economic Value Added ( EVA), Market Value Added (MVA) Dan Rasio Profitabilitas Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Tambang Yang Terdaftar Di BEI

4 65 80

PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) TERHADAP MARKET VALUE ADDED (MVA) PADA PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN INITIAL PUBLIC OFFERING (IPO) DI BURSA EFEK INDONESIA

2 79 15

Pengaruh Economic Value Added (EVA) terhadap Market Value Added (MVA) pada perusahaan yang melakukan Initial Public Offering (IPO) di Bursa Efek Indonesia

0 34 88

Pengaruh Economic Value Added, Return On Asset, Return On Equity Dan Earning Per Share Terhadap Perubahan Harga Saham Perusahaan Pada Bursa Efek Indonesia

1 41 84

Analisis Pengaruh Economic Value Added (EVA) terhadap Market Value Added (MVA) pada Perusahaan Perbankan di Bursa Efek Indonesia

5 97 94

Pengaruh Economic Value Added (EVA), Market Value Added (MVA), Profitabilitas, dan Kebijakan Dividen terhadap Harga Saham pada Perusahaan Property dan Real Estate di Bursa Efek Indonesia 2012-2014

6 87 92

Analisin Pengaruh Kinerja Keuangan Perusahaan dengan Metode Economic Value Added (EVA) dan Market Value Added (MVA) terhadap Harga Saham Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2012

0 0 11