Variabel Penelitian dan Pengukurannya

8. Senang mencari dan memecahkan masalah soal - soal 3, 26 9. Menginginkan penghargaan atas prestasi yang telah dicapai 18 10. Menyukai tantangan 1, 27 11. Tanggungjawab 5, 10 12 Mengembangkan pengalaman yang dimiliki 20, 21 13. Terlibat dalam kegiatan sekolah 22 14 Berusaha mencari peluang untuk maju 23

F. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data adalah cara-cara yang ditempuh untuk memperoleh data sesuai dengan jenis data yang dibutuhkan, dalam penelitian ini penulis menggunakan beberapa cara pengumpulan data yaitu : 1. Kuesioner Merupakan teknik pengumpulan data dengan cara menggunakan lembar pertanyaan secara tertulis dengan berbagai alternatif pilihan jawaban yang telah disediakan oleh peneliti dan kemudian dijawab responden dengan maksud memperoleh data tentang motivasi mahasiswa mengajar akuntansi 2. Dokumentasi Dokumentasi adalah pengumpulan data untuk memperoleh data sekunder, cara ini dimaksudkan untuk memperoleh data mengenai prestasi belajar matakuliah akuntansi mahasiswa, data ini diperoleh dari sekretariat pendidikan akuntansi Universitas Sanata Dharma. 33

G. Pengujian Validitas dan Reabilitas

1. Pengujian Validitas Validitas adalah suatu konsep yang berkaitan dengan sejauh mana tes mengukur apa yang seharusnya diukur Sugiyono, 1999:109. Validitas instrumen angket penelitian ini adalah validitas konstruk yang artinya bahwa suatu alat ukur dikatakan valid apabila telah cocok dengan kontruksi teoritik dimana tes itu dibuat. Pengujian Validitas menggunakan product moment dari Pearson’s sebagai berikut. Di mana : r XY : Koefisien korelasi antara variable X dan Y N : Jumlah responden ∑XY : Jumlah perkalian X dan Y ∑X : Jumlah nilai X ∑Y : Jumlah nilai Y ∑X 2 : Jumlah nilai X kuadrat ∑Y 2 : Jumlah nilai Y kuadrat α : Taraf nyata 5 Besarnya r dapat diperhitungkan dengan menggunakan korelasi dengan signifikan 5 . Jika nilai r hitung lebih besar dari pada r tabel , maka butir soal tersebut dapat dikatakan valid, begitu juga sebaliknya jika r hitung lebih kecil dari pada r tabel maka butir soal tersebut tidak valid. N ∑XY−∑X∑Y r xy = √ {N∑X 2 −∑X 2 }{N ∑Y 2 −∑Y 2 } 34 Hasil uji validitas Uji validitas dilakukan terhadap item pertanyaan variabel motivasi mahasiswa mengajar akuntansi. Uji validitas ini dilakukan tiap-tiap butir . Ada 27 butir ukuran pada faktor ini. Rangkuman uji validitas untuk faktor motivasi mahasiswa mengajar akuntansi adalah sebagai berikut. Tabel 3.6 Rangkuman Uji Validitas Motivasi Mahasiswa Mengajar Akuntansi Butir No r xy Status 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 0,374 0,362 0,341 0,392 0,358 0,418 0,377 0,398 0,591 0,396 0,375 0,500 0,398 0,365 0,403 0,367 0,386 0,360 0,667 0,437 0,373 0,445 0,391 0,381 0,359 0,382 0,388 Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Sumber : Data prapenelitian 35 Dari data di atas terlihat bahwa seluruh item pertanyaan pada variabel motivasi mahasiswa mengajar akuntansi menunjukkan bahwa kedua puluh tujuh butir pertanyaan adalah sahih. Pengambilan kesimpulan ini bisa dilakukan dengan membandingkan nilai – nilai r hitung korelasi dengan koreksi dengan nilai r tabel . Dengan jumlah data n sebanyak 30 responden dan derajat keyakinan α = 5 atau 0,05 maka diperoleh r tabel sebesar 0,239. Dari hasil perhitungan diperoleh bahwa keseluruhan r hitung yang sudah dikoreksi yang semuanya menunjukkan angka lebih besar dari r tabel r hitung 0,239. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa semua butir pertanyaan variabel motivasi mahasiswa mengajar akuntansi adalah valid. 2. Pengujian Reabilitas Reabilitas berkaitan dengan keajegan suatu tes, suatu tes dikatakan ajegan apabila dari waktu ke waktu menghasilkan skor yang sama atau relatif sama Sugiyono, 1999:110 K ∑σb2 r 11 = 1 k-1 σt 2 36

Dokumen yang terkait

PENGARUH KREATIVITAS MENGAJAR DAN HASIL BELAJAR MATA KULIAH Hubungan Hasil Belajar Mata Kuliah Microteaching Dengan Minat Menjadi Guru Pada Mahasiswa Program Studi Pendidikan Akuntansi Universitas Muhammadiyah Surakrta Angkatan 2011.

0 2 14

PENGARUH KEDISIPLINAN DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PADA MATA KULIAH Pengaruh Kedisiplinan Dan Kemandirian Belajar Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Pada Mata Kuliah Komputer Akuntansi I Program Studi Pendidikan Akuntansi

0 1 16

PENDAHULUAN Hubungan Antara Mata Kuliah Micro Teaching Dan Minat Menjadi Guru Terhadap Kesiapan Mengajar Dalam Mata Kuliah Praktik Program Pengalaman Lapangan Pada Mahasiswa Jurusan Pendidikan Akuntansi Angkatan 2009.

0 1 10

PRESTASI BELAJAR DITINJAU DARI POLA BELAJAR DAN KREATIVITAS BELAJAR MAHASISWA DALAM MATA KULIAH Prestasi Belajar Ditinjau Dari Pola Belajar Dan Kreativitas Belajar Mahasiswa Dalam Mata Kuliah Dasar Akuntansi Keuangan 1 Program Studi Pendidikan Akuntansi

0 0 16

Hubungan antara lingkungan belajar mahasiswa, motivasi belajar, dan disiplin belajar mahasiswa dengan prestasi belajar mahasiswa : studi kasus pada mahasiswa angkatan 2009, Program Studi Pendidikan Akuntansi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universi

0 0 144

Hubungan motivasi belajar dan pemanfaatan sediaan sumber belajar dengan prestasi belajar mata kuliah manajemen keuangan : studi kasus mahasiswa tahun akademik 2010/2011 Program Studi Pendidikan Akuntansi, Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakult

0 1 136

Pengaruh motivasi berprestasi dan prestasi belajar mata kuliah yang menjadi prasyarat PPL II terhadap kemampuan mengajar mahasiswa : studi kasus pada mahasiswa pendidikan akuntansi angkatan 2002-2003 yang telah melaksanakan PPL II [periode Juli`06...

0 0 146

Hubungan antara lingkungan belajar, motivasi belajar dan disiplin belajar dengan prestasi belajar mahasiswa : studi kasus mahasiswa Prodi Pendidikan Akuntansi angkatan 2002-2003 Universitas Sanata Dharma.

0 0 135

Hubungan antara lingkungan belajar, motivasi belajar dan disiplin belajar dengan prestasi belajar mahasiswa : studi kasus mahasiswa Prodi Pendidikan Akuntansi angkatan 2002-2003 Universitas Sanata Dharma - USD Repository

0 0 133

Hubungan prestasi belajar mata kuliah-mata kuliah akuntansi mahasiswa dengan motivasi mahasiswa mengajar akuntasni di sekolah : studi kasus mahasiswa program studi pendidikan akuntansi angkatan 2002-2003, jurusan pendidikan ilmu pengetahuan sosial USD Yk.

0 0 106