Uji normalitas data Analisis data tahap awal

Setelah siswa mendapatkan perlakuan pembelajaran dengan menggunakan metode pembelajaran konvensional pada kelas kontrol selanjutnya siswa diberikan post test materi jurnal penyesuaian. Soal post test yang digunakan sama dengan soal post test yang diberikan pada kelas eksperimen.

4.1.4 Analisis data tahap awal

Analisis data awal digunakan untuk mengetahui kemampuan peserta didik sebelum adanya perlakuan pembelajaran untuk mengetahui apakah kelas eksperimen dan kelas kontrol berawal dari keadaan yang setara. Data yang digunakan dalam analisis data awal adalah data hasil pre test. Analisis data awal yang dilakukan meliputi uji normalitas, uji homogenitas, dan uji persamaan dua rata-rata.

4.1.4.1 Uji normalitas data

Uji normalitas data dilakukan untuk mengetahui kenormalan data sebelum perlakuan. Hasil uji normalitas data pengukuran motivasi sebelum perlakuan dengan uji Kolmogorov-Smirnov ditunjukkan pada tabel 4.4 sebagai berikut. Tabel 4.4 Hasil uji normalitas data motivasi sebelum perlakuan One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test PRE MOTIVASI EKS PRE MOTIVASI KNT N 45 44 Normal Parameters a Mean 66.62 67.27 Std. Deviation 5.986 6.628 Most Extreme Differences Absolute .150 .150 Positive .150 .150 Negative -.090 -.091 Kolmogorov-Smirnov Z 1.004 .992 Asymp. Sig. 2-tailed .266 .279 a. Test distribution is Normal. Sumber: Data penelitian tahun 2011 diolah lampiran 32 Dari tabel 4.4 terlihat bahwa nilai probabilitas signifikansi data motivasi sebelum perlakuan menunjukkan nilai sebesar 0,266 pada kelas eksperimen dan 0279 pada kelas kontrol. Dengan taraf signifikansi 0,05 berarti nilai probabilitas signifikansi kedua kelas tersebut lebih besar dari 0,05. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa data motivasi sebelum perlakuan berdistribusi normal. Adapun hasil uji normalitas data nilai pre test ditunjukkan pada tabel 4.5 berikut ini. Tabel 4.5 Hasil uji normalitas data nilai pre-test One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test PRETES EKSPERIMEN PRETES KONTROL N 45 44 Normal Parameters a Mean 62.4000 64.4545 Std. Deviation 9.27950 8.84874 Most Extreme Differences Absolute .127 .124 Positive .091 .124 Negative -.127 -.099 Kolmogorov-Smirnov Z .851 .826 Asymp. Sig. 2-tailed .463 .503 a. Test distribution is Normal. Sumber: Data penelitian tahun 2011 diolah lampiran 35 Dari tabel 4.5 terlihat bahwa nilai probabilitas signifikansi tersebut pada waktu pre test menunjukkan nilai sebesar 0,463 pada kelas eksperimen dan 0,503 pada kelas kontrol. Dengan taraf signifikansi 0,05 berarti nilai probabilitas signifikansi kedua kelas tersebut lebih besar dari 0,05. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa data pre test berdistribusi normal.

4.1.4.2 Uji homogenitas data

Dokumen yang terkait

Perbedaan hasil belajar biologi siswa antara pembelajaran kooperatif tipe stad dengan metode ekspositori pada konsep ekosistem terintegrasi nilai: penelitian quasi eksperimen di SMA at-Taqwa Tangerang

0 10 192

Peningkatan Hasil Belajar Biologi Siswa dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Pada Konsep Jaringan Tumbuhan (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas XI IPA MA Jamiyyah Islamiyah Pondok Aren Tangerang Tahun Ajaran 2012-2013)

1 6 287

Minat belajar sosiologi kooperatif dengan metode student team achievement division (STAD) kelas XI di MA Pembangunan UIN Jakarta

0 6 187

Penerapan model pembelajaran kooperatif dengan teknik Student Teams Achievement Division (STAD) untuk meningkatkan hasil belajar fiqih di MTs Nurul Hikmah Jakarta

0 9 145

Penerapan model pembelajaran kooperatif student teams achievement division dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih: penelitian tindakan kelas VIII-3 di MTs Jami'yyatul Khair Ciputat Timur

0 5 176

Komparasi hasil belajar metode teams games tournament (TGT) dengan Student Teams Achievement Division (STAD) pada sub konsep perpindahan kalor

0 6 174

Perbedaan Hasil Belajar Biologi Antara Siswa yang Diajar dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD dengan TGT (Penelitian Kuasi EKsperimen di SMAN 1 Bekasi))

0 42 0

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Student Teams Achievement Division dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fiqih (Penelitian Tindakan Kelas VIII-3 di Mts. Jam'yyatul Khair Ciputat Timur)

0 5 176

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA : Pada Mata Pelajaran Akuntansi Pokok Bahasan Jurnal Khusus di SMA YAS Bandung.

0 0 35

JURNAL ANA VIDA VINDARI S541302006

0 0 8