Uji Hipotesis Uji Homogenitas

47

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

Hasil penelitian yang telah dilakukan adalah hasil belajar yaitu nilai pretest dan posttest sebagai berikut. 1. Hasil Belajar Berdasarkan pengujian hasil belajar biologi siswa pada kelas eksperimen dan kelas kontrol sebelum diberi perlakuan pretest dan setelah diberi perlakuan posttest yang telah dilakukan, maka dapat dilihat data distribusi frekuensi sebagai berikut: Tabel 4.1 Statistik Deskriptif Hasil Penelitian Statistik Hasil Belajar Kelas Eksperimen Hasil Belajar Kelas Kontrol Pretest Posttest Pretest Posttest Nilai Terendah 15 60 15 50 Nilai Tertinggi 55 100 55 90 Mean 39 80,18 36,8 72,4 Simpangan Baku 10,79 8,94 10,43 10,34 Varians 116,38 79,90 108,87 106,89 Jumlah Sampel 33 33 35 35 Berdasarkan hasil perhitungan pretest lampiran 20 diketahui bahwa pada kelas eksperimen, nilai yang paling banyak diperoleh terletak pada interval 36 - 42, yaitu sebanyak 8 siswa artinya dari 33 siswa yang paling banyak adalah mendapatkan nilai pada interval 36 – 42 atau sebesar 24,24. Sedangkan hasil perhitungan lampiran 22 diketahui bahwa pada kelas kontrol, nilai yang paling banyak diperoleh juga terletak pada interval 36 – 42, yaitu sebanyak 9 siswa artinya dari 35 siswa yang paling banyak adalah mendapatkan nilai pada interval 36 – 42 atau sebesar 25,7. Berdasarkan perbandingan data hasil belajar posttest siswa pada tabel 4.1, hasil belajar kelas eksperimen yang diberi teknik GNT pada model pembelajaran kooperatif tipe STAD lebih tinggi daripada hasil belajar kelas kontrol yang hanya diberi model pembelajaran kooperatif tipe STAD. Hal tersebut dapat dilihat dari rata-rata kelas eksperimen sebesar 80,18 dengan rentang nilai 60 – 100. Sedangkan nilai rata-rata kelas kontrol hanya 72,4 dengan rentang nilai 50 - 90, dengan jumlah sampel 33 untuk kelas eksperimen dan 35 untuk kelas kontrol. Berdasarkan pengujian hasil belajar biologi siswa per indikator pada kelas eksperimen dan kelas kontrol sebelum diberi perlakuan pretest dan setelah diberi perlakuan posttest yang telah dilakukan, maka dapat dilihat data distribusi frekuensi sebagai berikut: Tabel 4.2 Nilai Rata-Rata Per Indikator No. Indikator Pretest Posttest Eksperimen Kontrol Eksperimen Kontrol 1. Menjelaskan sel dan sejarah tentang sel. 56,06 47,14 96,97 97,14 2. Menjelaskan organel - organel yang terdapat dalam sel, seperti : membran sel, sitoplasma, vakuola, retikulum endoplasma, badan golgi, mitokondria, ribosom, kloroplas, sentriol, dan nukleus. 34,30 36,63 71,24 64,71 3. Menentukan organel pada sel hewan dan sel tumbuhan. 45,45 40 96.97 85,71 4. Menyimpulkan perbedaan sel hewan dan sel tumbuhan. 34,85 28,57 81,82 62,86 5. Menjelaskan jaringan, organ dan sistem organ. 41,82 36 52,12 76,57 6. Membedakan jaringan, organ dan sistem organ. 21,21 40 75,76 57,14

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe stad terhadap penguasaan konsep siswa pada materi bunyi

1 56 180

Perbandingan antara model pembelajaran cooperative learning tipe stad dengan pembelajaran konvensional dalam rangka meningkatkan hasil belajar PAI (eksperimen kelas XI SMA Negeri 3 Tangerang)

2 14 159

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD MENGGUNAKAN MEDIA POWER POINT TERHADAP HASIL BELAJAR KIMIA PADA KONSEP IKATAN KIMIA (Kuasi Eksperimen di SMA Dharma Karya UT Tangerang Selatan)

0 13 259

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe (Student Team Achievement Divisions) STAD Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa SD

1 6 165

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran kooperatif tipe Stad (Student Teams Achievement Division) pada pembelajaran IPS kelas IV MI Miftahul Khair Tangerang

0 13 0

Peningkatan hasil belajar PKN siswa kelas IV MI Attaqwa Bekasi Utara melalui penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe STAD (Student Teams Achievement Divisions)

0 5 152

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DAN MEDIA PETA KONSEP TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN HIDROKARBON.

1 3 16

PENINGKATAN HASIL BELAJAR BIOLOGI MATERI ORGANISASI KEHIDUPAN MELALUI PEMBELAJARAN PENEMUAN TERPIMPIN Peningkatan Hasil Belajar Biologi Materi Organisasi Kehidupan Melalui Pembelajaran Penemuan Terpimpin (Guided Discovery) Pada Siswa Kelas Vii A Smp

0 1 15

PENGARUH PENDEKATAN SAVI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD TERHADAP HASIL BELAJAR PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 14 SURAKARTA.

0 0 14

Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Pada Mata Pelajaran TIK

0 0 2