Tujuan Tujuan dan Manfaat Penelitian

E. Tinjauan Pustaka

Berdasarkan tinjauan terhadap beberapa tulisan dengan skripsi di perpustakaan utama UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Penulis menemukan karya-karya yang berhubungan dengan judul yang penulis angkat, diantaranya adalah skripsi yang ditulis oleh Tubagus Chaerul Laily. Mahasiswa Konsentrasi Peradilan Agama, Program Studi Ahwal Al-Saykhsyiyah, Fakultas Syariah dan Hukum-UIN Syarif Hidayatullah, Jakarta. Dengan judul Evektivitas Mediasi Melalui Badan Penasihat Pembinaan Dan Pelestarian Perkawinan BP4 Dalam Menekan Angka Perceraian Studi Pada BP4 Pusat Tahun 2009. Skripsi tersebut hanya berkisar pada evektivitas mediasi melalui BP4 pusat dalam menekan angka perceraian, apakah sudah terlaksana dengan efektif atau belum. Dan pemberian bantuan penyelesaian perselisihan yang dilakukan oleh BP4 pusat kepada pasangan bersengketa belum berjalan efektif. Hal ini di tunjang dari bukti-bukti data, yaitu dari 150 kasus yang diterima oleh BP4 pusat pada tahun 2009, hanya 5 kasus saja yang dapat di damaikan oleh konsultan BP4. Sedangkan judul yang saya angkat adalah Peran Badan Penasehatan Pembinaan dan Pelestarian Perkawinan BP4 dalam Mencegah Kasus Perceraian di Kantor Urusan Agama KUA Kec. Cipayung Jakarta Timur. Pembahasan lebih pada bagaimana peran BP4 dalam mencegah kasus perceraian serta faktor pendukung dan penghambat terhadap pelaksanaan mediasi.

F. Metodologi Penelitian

1. Pendekatan Penelitian

Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan menggunakan metode deskriptif analitis. Penelitian deskriptif hanya menggambar dan meringkaskan berbagai kondisi situasi atau bebagai variable. Penelitian deskriptif berkaitan dengan pengumpulan data untuk memberikan gambaran atau penegasan suatu konsep atau gejala, juga menjawab pertanyaan- pertanyaan sehubung dengan status subyek penelitian pada saat ini, misalnya sikap atau pendapat terhadap individu organisasi dan sebagainya. Data deskriptif pada umumnya dikumpulkan melalui metode pengumpulan data, yaitu wawancara atau metode observasi. 11

2. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data merupakan langkah yang paling strategis dalam penelitian, karena tujuan utama dari penelitian adalah mendapatkan data. Tanpa mengetahui teknik pengumpulan data, maka peneliti tidak akan mendapatkan data yang memenuhi standar data yang ditetapkan. 12

a. Observasi

Observasi adalah teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara mengamati dan mencatat secara sistematik gejala-gejala yang 11 Made I Wirartha. Metode Penelitian Sosial Ekonomi.Yogyakarta, ANDI: 2006, hlm. 154. 12 Sugiyono. Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta, 2008, hlm. 62.

Dokumen yang terkait

Efektivitas mediasi Badan Penasehatan Pembinaan Pelestarian Perkawinan (Bp4) Dan Pengadilan Agama Di Kota Administratif Jakarta Timur

1 59 104

Revitalisasi Badan Penasehatan Pembinaan dan Pelestarian Perkawinan (BP4) bagi remaja usia nikah : studi kasus BP4 Kota Jakarta Selatan

0 9 104

Peran Badan Penasehat Pembinaan Pelestarian Perkawinan Dalam Meminimalisir Terjadinya Perceraian (Studi Pada BP4 Kecamatan Pamulang Kota Tangerang Selatan Tahun 2011-2012)

0 11 92

Peran (BP4) Badan Penasihatan Pembinaan dan Pelestarian Perkawinan dalam Mencegah Terjadinya Perceraian di Kabupaten Wonosobo

0 17 90

PERANAN BADAN PENASEHATAN PEMBINAAN DAN PELESTARIAN PERKAWINAN (BP4) DALAM PENYELESAIAN PERSELISIHAN Peranan Badan Penasehatan Pembinaan Dan Pelestarian Perkawinan (BP4) Dalam Penyelesaian Perselisihan Dalam Perkawinan (Studi Di Kantor BP4 Kecamatan Gemo

0 2 11

PENDAHULUAN Peranan Badan Penasehatan Pembinaan Dan Pelestarian Perkawinan (BP4) Dalam Penyelesaian Perselisihan Dalam Perkawinan (Studi Di Kantor BP4 Kecamatan Gemolong Kabupaten Sragen).

0 3 14

PERANAN BADAN PENASEHATAN PEMBINAAN DAN PELESTARIAN PERKAWINAN (BP4) DALAM PENYELESAIAN PERSELISIHAN Peranan Badan Penasehatan Pembinaan Dan Pelestarian Perkawinan (BP4) Dalam Penyelesaian Perselisihan Dalam Perkawinan (Studi Di Kantor BP4 Kecamatan Gemo

0 3 11

Eksistensi Badan Penasehatan Pembinaan dan Pelestarian Perkawinan (BP4) Dalam mewujudkan keluarga Sakinah di KUA Peterongan Jombang

0 0 16

Peran Badab Penasehatan, Pembinaan, dan Pelestarian perkawinan (BP4) dalam Menekan Angka Perceraian (Studi Kasus di Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Karanggede) - Test Repository

0 0 107

EFEKTIVITAS KERJA BADAN PENASEHATAN PEMBINAAN DAN PELESTARIAN PERKAWINAN (BP4) DALAM MENGURANGI TERJADINYA PERCERAIAN DI KECAMATAN MAKASSAR

0 0 113