Program GeoGebra Pembelajaran Matematika Menggunakan GeoGebra

13 pada siswa. Secara umum menurut Sa’dun Akbar 2013 : 119 fungsi media adalah alat bantu penyampai pesan pembelajaran.

3. Program GeoGebra

Menurut M. Andy Rudhito, F. Gatot Iman, dan Vigih Hery 2014 : 13 GeoGebra merupakan salah satu software pembelajaran matematika yang cukup handal. GeoGebra dapat dimanfaatkan untuk pembelajaran geometri, aljabar, kalkulus serta statistik. Software yang pertama kali dikembangkan oleh Markus Hohenwarter ini dapat membuat media pembelajaran berupa lembar kerja yang dinamis. Beberapa pemanfaatan program GeoGebra dalam pembelajaran matematika adalah sebagai berikut M. Andy Rudhito, F. Gatot Iman, dan Vigih Hery 2014 : 14: a. Dapat menghasilkan lukisan-lukisan geometri dengan cepat dan teliti dibandingkan dengan menggunakan pensil, penggaris, atau jangka. b. Adanya fasilitas animasi dan gerakan-gerakan manipulasi dragging pada program GeoGebra dapat memberikan pengalaman visual yang lebih jelas kepada siswa dalam memahami konsep geometri. c. Dapat dimanfaatkan sebagai balikanevaluasi untuk memastikan bahwa lukisan yang telah dibuat benar. d. Mempermudah gurusiswa untuk menyelidiki atau menunjukkan sifat-sifat yang berlaku pada suatu objek geometri. 14 M. Andy Rudhito, F. Gatot Iman, dan Vigih Hery 2014 : 15 menyimpulkan pembelajaran matematika berbantuan GeoGebra adalah upaya guru dalam menciptakan lingkungan belajar yang menarik dengan memanfaatkan Program GeoGebra sehingga siswa dapat terlibat aktif untuk memahami konsep-konsep dan prinsip- prinsip matematika. Dari pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa GeoGebra adalah software dinamis yang dapat digunakan sebagai alat bantu dalam pembelajaran matematika. Sedangkan Pembelajaran matematika menggunakan GeoGebra adalah kegiatan pembelajaran matematika dimana guru memanfaatkan program GeoGebra dan siswa diberikan petunjuk menggunakan GeoGebra modul kemudian menjalankan perintah yang diberikan oleh guru di depan komputer dengan memanfaatkan program GeoGebra. Pembelajaran Garis-Garis Sejajar Menggunakan GeoGebra a. Membuat Garis Lurus Pilih Line terletak di kiri atas pada GeoGebra kemudian pilih Segment. 15 Gambar 2.1 Garis Lurus b. Membuat Dua Garis Sejajar Pilih Edit kemudian klik Copy, setelah itu pilih Edit kemudian klik Paste. Maka akan terbentuk seperti berikut: Garis sejajar garis . Gambar 2.2 Dua Garis Sejajar 16 c. Membuat Tiga Garis Sejajar Pilih Edit kemudian klik Copy, setelah itu pilih Edit kemudian klik Paste. Maka akan terbentuk seperti berikut: Garis sejajar garis dan garis sejajar garis dan garis sejajar garis . Gambar 2.3 Tiga Garis Sejajar d. Sudut-Sudut yang Terjadi jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis Lain Buat dua garis sejajar yang telah dipelajari sebelumnya. Kemudian lakukan hal yang sama, yaitu pilih Line kemudian klik Segment setelah itu letakkan kursor untuk memotong dua garis sejajar yang sudah dibuat sebelumnya. Garis sejajar garis dan dipotong garis b. 17 Gambar 2.4 Garis Transfersal B. Efektivitas Pembelajaran Efektivitas adalah suatu ukuran yang menyatakan seberapa jauh target kualitas, kuantitas, dan waktu dicapai. Semakin besar presentase target dicapai semakin tinggi efektivitasnya Hidayat, 1986. Efektivitas pembelajaran adalah ukuran keberhasilan dari suatu proses interaksi antar siswa maupun antara siswa dengan guru dalam situasi edukatif untuk mencapai tujuan pembelajaran. Efektivitas pembelajaran dapat dilihat dari prestasi belajar siswa, respon siswa terhadap pembelajaran dan aktivitas siswa selama pembelajaran berlangsung Gie dan The Liang, 1985. Efektivitas pada penelitian ini adalah ukuran keberhasilan seberapa jauh hasil belajar dan keaktifan siswa dicapai pada pembelajaran menggunakan GeoGebra.

1. Hasil Belajar

Dokumen yang terkait

Efektifitas model simulasi bertingkat pada pembelajaran matematika sub pokok bahasan menghitung nilai fungsi siswa kelas VIII semester ganjil SMP Negeri 10 Jember tahun ajran 2006/2007 (Studi pada mahasiswa ppl Program studi pendidikan fisika FKIP Unej ta

1 6 107

Efektifitas penggunaan metode resitasi dan kartu kerja terhadap hasil belajar fisika siswa kelas II cawu III pokok bahasan struktur inti dan radioaktifitas di MAN 2 Jember tahun pelajaran 2000/2001

0 4 105

Efektivitas remediasi dengan metode tugas yang direpresentasikan dalam meningkatkan hasil belajar fisika: Studi Eksperimen pada siswa kelas II cawu II pokok bahasan cahaya di SLTP Negeri 1 tahun pelajaran 2000/2001

0 2 87

Peningkatan aktivitas siswa dalam pembelajaran matematika pada pokok bahasan pecahan malalui pendekatan palkam pada siswa SD

1 10 200

Efektivitas penggunaan media audio visual dalam pembelajaran menyimak drama di kelas VIII SMP Al-Hasra Tahun pelajaran 2013-2014

2 20 195

Strategi pembelajaran matematika bernuansa Islam pada pokok bahasan himpunan : studi kasus MTS Negeri 13 Jakarta

1 29 187

Peningkatan hasil belajar matematika siswa melalui pendekatan realistik pada pokok bahasan pecahan

2 17 79

Upaya meningkatkan hasil belajar matematika pokok bahasan bilangan pecahan melalui pembelajaran kontekstual pada siswa kelas III SD Al-Zahra Indonesia Pamulang

0 6 0

Meningkatkan hasil belajar siswa pada pembelajaran IPS kelas IVA SD Negeri 1 Metro Barat menggunakan media audio visual tahun pelajaran 2012/2013.

0 5 42

Efektivitas model pembelajaran problem-learning dengan metode peer tutoring berbantuan geogebra pada dimensi tiga dalam upaya meningkatkan motivasi dan prestasi belajar matematika siswa

0 0 7