Variabel Penelitian Pengukuran Variabel

30 jumlah sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah 180 orang, dengan perhitunganpertimbangan: jumlah populasi adalah 211 orang guru PNS, dan dari jumlah tersebut, 31 orang diambil sebagai responden dalam pengujian validitas dan reliabilitas instrumen penelitian. Sisanya, yakni 180 orang guru PNS digunakan sebagai responden penelitian.

E. Variabel Penelitian dan Pengukurannya

1. Variabel Penelitian

Variabel penelitian adalah obyek yang diteliti atau apa yang menjadi titik perhatian suatu penelitian Suharsimi, 2002: 96. Variabel dalam penelitian ini ada empat, yaitu 3 tiga sebagai variabel bebasyang mempengaruhi independent variables dan 1 satu sebagai variabel terikatyang dipengaruhi dependent variable. Adapun variabel penelitian tersebut adalah sebagai berikut: a. Variabel bebas atau variabel yang mempengaruhi, yaitu: 1. Besarnya gaji. Besarnya gaji adalah adalah penerimaan uang yang diperoleh guru sebagai balas jasa atas pekerjaan yang mereka lakukan dalam periode satu bulan. 2. Beban pengeluaran keluarga. Beban pengeluaran keluarga adalah pengeluaran uang yang harus ditanggung oleh guru selama satu bulan. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 31 3. Jarak tempat tinggal. Jarak tempat tinggal adalah jarak Km tempat tinggal guru dengan lokasi sekolah. b. Variabel terikat atau varibel yang dipengaruhi, yaitu: 1. Motivasi mengajar guru. Motivasi mengajar guru adalah dorongan yang menjadikan guru berusaha dengan sungguh-sungguh, tanpa dipaksa, dan sekuat tenaga melaksanakan tugasnya guna tercapainya tujuan pengajaran pendidikan.

2. Pengukuran Variabel

Untuk mengukur variabel besarnya gaji yang diterima, beban pengeluaran keluarga, jarak tempat tinggal guru dengan lokasi sekolah, dan motivasi mengajar guru dilakukan dengan cara berikut: a. Untuk mengetahui besarnya gaji yang diterima oleh masing-masing guru, dilakukan dengan cara menanyakan berapa rupiah gaji yang diterima oleh masing-masing guru setiap bulannya. b. Untuk mengetahui besarnya beban pengeluaran keluarga yang dikeluarkanditanggung oleh guru, dilakukan dengan cara menanyakan beberapa rupiah bebantanggungan keluarga setiap bulan beserta rincian pengeluarannya. c. Untuk mengetahui jarak tempat tinggal guru dari sekolah tempat mengajar, dilakukan dengan cara menanyakan berapa kilometer jarak PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 32 tempat tinggal masing-masing guru dengan lokasi sekolah tempat bekerjamengajar. d. Untuk mengetahui tingkat motivasi mengajar guru, dilakukan dengan alat ungkap, yang berupa kuesioner tentang motivasi mengajar guru. Berikut ini disajikan tabel kisi-kisi kuesioner untuk kepentingan pengukuruan keempat variabel di atas: Tabel 3.1 Kisi-kisi Kuesioner No. Variabel Indikator Nomor Item

1. Besarnya Gaji

Gaji yang diterima setiap bulan 1 2. Beban Pengeluaran Keluarga 1. Pengeluaran keluarga setiap bulan untuk kebutuhan: a. Hidup makan minum b.Pendidikan c. Kesehatan d.Rekreasi e. Lain-lain 1 3. Jarak Tempat Tinggal Jarak tempat tinggal dengan lokasi sekolah 1 Dorongan untuk mencapai tujuan 3, 4, 21 Dorongan memiliki keyakinan diri 6, 7 Dorongan untuk mendapat imbalan yang layak 2, 19, 22 Dorongan untuk mendapat kesempatan promosi 14 Dorongan untuk memperoleh pengakuan kerja 8, 9, 10 Dorongan memperoleh keamanan bekerja 15 Dorongan untuk bekerja di lingkungan kerja yang baik 16 Dorongan untuk bertanggung jawabperasaan ikut serta 1, 5, 12 Dorongan untuk mendapat penghargaan atas prestasi kerja 17, 18 Dorongan untuk berperilaku disiplin 11, 13 4. Motivasi Mengajar Guru Pemimpin yang mendukung 20 33 Setiap pernyataan dibuat berdasarkan indikator-indikator seperti tampak pada tabel kisi-kisi kuesioner di atas. Khusus untuk variabel motivasi mengajar guru, setiap pernyataan diberi empat pilihan jawaban dan masing- masing diberi skor dengan ketentuan sebagai berikut dinyatakan dalam skala sikap yang mengacu pada skala Likert, yang telah mengalami sedikit perubahan: Skor Pernyataan No. Keterangan Positif Negatif 1. Sangat tidak setuju 1 4 2. Tidak setuju 2 3 3. Setuju 3 2 4. Sangat Setuju 4 1

F. Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Pengaruh Perilaku Higienitas Terhadap Kejadian Kecacingan Pada Murid Sekolah Dasar Negeri Di Kecamatan Meurebo Kabupaten Aceh Barat

4 52 93

PENGARUH SUPERVISI AKADEMIK KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA MENGAJAR GURU SEKOLAH DASAR NEGERI DI KECAMATAN CONGGEANG KABUPATEN SUMEDANG.

0 1 73

PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI BERPRESTASI GURU TERHADAP KINERJA MENGAJAR GURU PADA SMK NEGERI DI WILAYAH KABUPATEN BANDUNG BARAT.

0 3 52

KONTRIBUSI KOMPENSASI DAN MOTIVASI MENGAJAR TERHADAP KINERJA MENGAJAR GURU DI SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN TUMIJAJAR, TULANG BAWANG BARAT,LAMPUNG :Studi Analitik terhadap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi.

0 2 76

PENGARUH KINERJA KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI KERJA GURU TERHADAP KINERJA MENGAJAR GURU DI LINGKUNGAN SEKOLAH DASAR KECAMATAN CAMPAKA DAN KECAMATAN CIBATU KABUPATEN PURWAKARTA.

0 2 45

Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah Dan Motivasi Berprestasi Guru Terhadap Kinerja Mengajar Guru Pada Sekolah Dasar Negeri Di Kecamatan Indihiang Kota Tasikmalaya.

0 1 67

PENGARUH KINERJA MANAJEMEN KEPALA SEKOLAH DAN KINERJA MENGAJAR GURU TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA SEKOLAH DASAR NEGERI: Studi Deskriftif Terhadap Guru Sekolah Dasar di Sekolah Dasar Negeri Kecamatan Gunungtanjung Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2009.

1 1 60

PENGARUH PENGHASILAN KELUARGA DAN JARAK TEMPAT TINGGAL TERHADAP MINAT PADA PROGRAM JAMINAN PERSALINAN.

0 0 14

Pengaruh penghasilan keluarga dan jarak tempat tinggal terhadap minat pada program jaminan persalinan cover

0 3 14

PENGARUH BESARNYA GAJI, BEBAN PENGELUARAN KELUARGA, DAN JARAK TEMPAT TINGGAL TERHADAP MOTIVASI MENGAJAR GURU

0 2 170