Pemanfaatan Lingkungan Sebagai Media Pembelajaran

2. Menentukan cara belajar siswa pada saat pembelajaran dilakukan, sehingga siswa dapat bekerja dengan baik dan dapat mengerjakan sesuai dengan yang diharapkan. 3. Menentukan objek yang akan diamati atau dikunjungi. Dalam hal ini guru menentukan objek yang sekiranya cocok untuk pembelajaran menulis puisi. b. Langkah Pelaksanaan Pada langkah ini adalah melakukan kegiatan belajar ditempat tujuan sesuai dengan rencana yang telah dipersiapkan. Dalam tahap pelaksanaan, siswa dalam menulis puisi dapat mengungkapkan apa yang dilihat, apa yang dirasakan oleh siswa, kemudian dituangkan dalam bentuk puisi. c. Langkah Tindak Lanjut Setelah melakukan apa yang sudah ditugaskan oleh guru, maka siswa diharapkan kembali ke kelas untuk membahas dan mendiskusikan hasil belajar. 38 Dalam kelas guru melihat hasil menulis puisi siswa, agar seluruh siswa mengetahui kesalahan yang ditulisnya maka guru meminta siswa untuk membacakan hasil puisi tersebut.

f. Keuntungan Memanfaatkan Lingkungan Sebagai Media

Memanfaatkan lingkungan sebagai media pembelajaran memiliki keuntungan, yaitu: 39 1. Menghemat biaya. 2. Praktis dan mudah dilakukan. 3. Memberikan pengalaman yang riil kepada siswa, pembelajaran menjadi lebih konkret, tidak verbalistis. 38 Ibid., h. 12-15 39 Ibid., h. 10 4. Media lingkungan memberikan pengalaman langsung kepada siswa.

B. Hasil Penelitian yang Relevan

Untuk mendukung penelitian ini, berikut dikemukakan hasil peneliitian terdahulu yang relevan dengan penelitian ini.Penelitian tentang menulis dengan menggunakan media sudah banyak dilakukan.Namun demikian, penelitian ini masih menarik untuk diadakan penelitian lebih lanjut.Beberapa penelitian terdahulu yang membahas peningkatan keterampilan menulis puisi, antara lain Dewi Anjani 2014 dan Irma Rosidah 2013. Dewi Anjani 2014 dalam penelitiannya yang berjudul “Kemampuan Menulis Puisi Melalui Model Pembelajaran Kontekstual Pada Si swa Kelas V di SDN Pondok Cabe Ilir I Pamulang” disimpulkan bahwa dengan menggunakan model pembelajaran kontekstual untuk materi puisi dapat meningkatkan kemampuan siswa menulis puisi. Hal ini ditunjukkan dengan hasil menulis puisi siswa yaitu mencapai 71,78. Dan ketuntasan kriteria minimal mencapai nilai KKM sebanyak 28 orang, atau 73,78. Itu artinya siswa dapat meningkatkan kemampuan menulis puisi melalui langkah-langkah penulisan puisi, serta aktivitas belajar siswa yang sangat baik ditunjukkan, antara lain dalam proses pembelajaran siswa dapat berinteraksi langsung dengan keadaan lingkungan luar dalam membuat sebuah puisi yaitu mengembangkan daya imajinasi siswa dan ditulis dalam bentuk sebuah puisi, serta siswa dapat sangat aktif dalam proses Tanya jawab mengenai materi puisi, dikarenakan pembelajaran menulis puisi diterapkan dengan menggunakan model pembelajaran kontekstual, yaitu dengan cara mengaitkan materi yang dikaitkan dengan situasi dunia anak. Irma Rosidah 2013 dalam penelitiannya berjudul “Pengaruh Penerapan Teknik Pengamatan Objek Langsung Terhadap Kemampuan Menulis Puisi Pada Siswa Kelas V MIN 6 Gandaria Jagakarsa Tahun Pelajaran 20122013” disimpulkan bahwa teknik pengamatan objek langsung berpengaruh terhadap kemampuan menulis puisi pada siswa kelas V MIN 6 Gandaria Jagakarsa Jakarta Selatan.Hal ini dapat dilihat dari perbandingan rata-rata hasil pretest – posttest kelas eksperimen dan kelas kontrol. Rata-rata pretest yang diperoleh kelas eksperimen yaitu 73,26. Sementara itu rata-rata pretest yang diperoleh kelas kontrol yaitu 74,56. Setelah dilakukan tindakan pada kedua kelas, maka diperoleh rata-rata posttest kelompok eksperimen yaitu 85,65, sedangkan rata-rata posttest kelas kontrol yaitu 76,91. Demikian juga berdasarkan hasil perhitungan uji-t pada skor pretest kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Dari perhitungan pada kelompok kontrol dihasilkan nilai probabilitas lebih besar dari taraf signifikansi 0,3290,05. Pada kelompok eksperimen dihasilkan nilai probabilitas lebih kecil dari taraf signifikansi 0,006 0,05 berarti hipotesis alternative Ha diterima dan hipotesis nol Ho ditolak.

C. Kerangka Berpikir

Hasil kerangka berpikir dalam penelitian ini didasarkan pada hasil identifikasi masalah dan tujuan penelitian yang telah ditetapkan. Adapun kerangka berpikir pada penelitian ini dapat dilihat melalui bagan alur penelitian di bawah ini: Bagan Alur Penelitian Pemanfaatan lingkungan sebagai media pembelajaran Pembuatan istrumen penelitian dan bahan ajar Uji coba dan analisis hasil uji coba istrumen Pretest pratindakan Penerapan metode ceramah di kelas kontrol Posttest pascatindakan Pemanfaatan lingkungan sebagai media pembelajaran di kelas eksperimen Analisis data dan penarikan kesimpulan Keterampilan menulis puisi adalah suatu keterampilan yang sulit Minat siswa dalam menulis puisi masih kurang Kurangnya imajinasi siswa dalam menulis puisi Belum menggunakan media yang tepat untuk memotivasi siswa dalam menulis puisi

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMANFAATAN LINGKUNGAN SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS PUISI SISWA KELAS V MIN 15 BINTARO JAKARTA SELATAN

0 5 169

Pengaruh penggunaan media gambar terhadap keterampilan menulis puisi pada siswa kelas V di SDIT Az-Zahra Pondok Petir Sawangan Depok Tahun pelajaran 2013/2014

1 10 132

Pengaruh penggunaan media audio visual Terhadap peningkatan keterampilan menulis puisi siswa kelas IX MTS Jabal Nur Cipondoh Tangerang Tahun pelajaran 2014/2015

3 14 115

Pengaruh penerapan pendekatan contextual teaching and learning terhadap pemahaman konsep pada materi pengukuran waktu siswa Kelas V MIN 15 Bintaro : penelitian quasi eksperimen di MIN 15 Bintaro Jakarta Selatan.

0 8 240

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Teknik Two Stay Two Stray Terhadap Keterampilan Menyimak Siswa Kelas V MIN 15 Bintaro Jakarta Selatan

1 10 130

PEMANFAATAN LINGKUNGAN ALAM SEKITAR SEBAGAI ALTERNATIF MEDIA PEMBELAJARAN MENULIS PUISI BAGI SISWA KELAS V SD.

0 0 23

PEMANFAATAN MEDIA LINGKUNGAN ALAM SEKITAR SEBAGAI ALTERNATIF PEMBELAJARAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI BAGI SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR.

0 0 23

LINGKUNGAN SEKITAR SEBAGAI SUMBER BELAJAR UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI SISWA KELAS V MI

0 0 13

PENGARUH PENERAPAN METODE PERMAINAN SUKU KATA TERAKHIR TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS PUISI KELAS V MIN

1 1 8

Pemanfaatan Lingkungan Sekolah sebagai Media Pembelajaran terhadap Keterampilan Menulis Puisi Peserta Didik Kelas V MI Ma’arif Makassar - Repositori UIN Alauddin Makassar

0 0 79