Observasi Wawancara Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data

Pilihan kata tidak mampu mengungkapkan sikap pengarang pada pembaca 1 Keterangan: 5 = Sangat Sesuai 4 = Sesuai 3 = Cukup Sesuai 2 = Kurang Sesuai 1 = Tidak Sesuai

F. Validitas

Dalam penelitian ini instrumen yang digunakan adalah tes menulis puisi. Oleh karena itu, validitas yang digunakan adalah validitas konstruksi. Untuk menguji validitas konstruksi, dapat digunakan pendapat dari ahli judgement expert. Setelah instrumen di konstruksi tentang aspek-aspek yang akan diukur dengan berdasarkan teori tertentu, maka selanjutnya dikonstruksikan dengan para ahli dengan cara meminta pendapat tentang istrumen yang telah disusun itu. 10 Dalam hal ini, ahli yang diminta pendapatnya adalah Makyun Subuki, M. Hum selaku Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia sekaligus dosen pembimbing dan Rosida Erowati, M. Hum sebagai dosen bidang pembelajaran Bahasa Indonesia.

G. Teknik Analisis Data

Data yang diperoleh melalui instrumen penelitian, kemudian diolah dan dianalisis agar hasilnya dapat menjawab pertanyaan peneliti dan menguji hipotesis. Teknik analisis data yang ditetapkan 10 Ibid, h.352 dalam penelitian ini adalah analisis uji-t yang dibantu dengan program SPSS 22 for Windows. Sebelum melakukan uji hipotesis, terlebih dahulu dilakukan pengujian prasyarat analisis data, yaitu uji normalitas dan homogentitas guna mengetahui data yang diperoleh berdistribusi normal dan mempunyai ragam homogen atau tidak. Adapun langkah- langkah yang dilakukan dalam analisis data sebagai berikut: a. Uji Normalitas Uji normalitas data ini dilakukan untuk mengetahui sebaran data yang diteliti berdistribusi normal atau tidak. Uji normalitas yang digunakan pada penelitian ini adalah uji normalitas Kolmogorov-Smirnov dengan bantuan program SPSS 22 for Windows. Sebuah syarat data berdistribusi normal apabila nilai signifikansi 2-tailed yang diperoleh dari hasil perhitungan lebih besar dari tingkat alpha 5 signifikansi 0,05. b. Uji Homogenitas Uji homogenitas digunakan untuk menguji apakah sampel- sampel tersebut berasal dari populasi yang homogen atau tidak. Uji ini dilakukan sebagai prasyarat dalam analisis One-Way ANOVA. Asumsi yang mendasari dalam analisis varian ANOVA adalah bahwa varian dari populasi adalah sama. Uji homogenitas menggunakan uji levene statistic. Perhitungan uji homogenitas dilakukan dengan bantuan program SPSS 22 for Windows. Kriteria pengujian homogenitas adalah jika probabilitas 0,05 , maka varians dinyatakan homogen.

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMANFAATAN LINGKUNGAN SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS PUISI SISWA KELAS V MIN 15 BINTARO JAKARTA SELATAN

0 5 169

Pengaruh penggunaan media gambar terhadap keterampilan menulis puisi pada siswa kelas V di SDIT Az-Zahra Pondok Petir Sawangan Depok Tahun pelajaran 2013/2014

1 10 132

Pengaruh penggunaan media audio visual Terhadap peningkatan keterampilan menulis puisi siswa kelas IX MTS Jabal Nur Cipondoh Tangerang Tahun pelajaran 2014/2015

3 14 115

Pengaruh penerapan pendekatan contextual teaching and learning terhadap pemahaman konsep pada materi pengukuran waktu siswa Kelas V MIN 15 Bintaro : penelitian quasi eksperimen di MIN 15 Bintaro Jakarta Selatan.

0 8 240

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Teknik Two Stay Two Stray Terhadap Keterampilan Menyimak Siswa Kelas V MIN 15 Bintaro Jakarta Selatan

1 10 130

PEMANFAATAN LINGKUNGAN ALAM SEKITAR SEBAGAI ALTERNATIF MEDIA PEMBELAJARAN MENULIS PUISI BAGI SISWA KELAS V SD.

0 0 23

PEMANFAATAN MEDIA LINGKUNGAN ALAM SEKITAR SEBAGAI ALTERNATIF PEMBELAJARAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI BAGI SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR.

0 0 23

LINGKUNGAN SEKITAR SEBAGAI SUMBER BELAJAR UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI SISWA KELAS V MI

0 0 13

PENGARUH PENERAPAN METODE PERMAINAN SUKU KATA TERAKHIR TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS PUISI KELAS V MIN

1 1 8

Pemanfaatan Lingkungan Sekolah sebagai Media Pembelajaran terhadap Keterampilan Menulis Puisi Peserta Didik Kelas V MI Ma’arif Makassar - Repositori UIN Alauddin Makassar

0 0 79