Paparan Data Aktivitas Siswa Siklus I

target yang telah direncanakan. Telah terlihat jelas dari target yang telah ditentukan adalah ≥95 untuk pelaksanaan dan perencanan adalah ≥95.Dalam pelaksanaan pembelajaran pada siklus I guru belum mencapai target namun jika dilihat pada tabel klasifikasi presentase kinerja guru, baik perencanaan maupun pelaksanaan sudah dikategorikan “Baik” dan “Sangat baik”. Walaupun belum seluruhnya mencapai target, tetapi pada siklus selanjutnya peneliti akan berusaha keras agar pembelajaran lebih efektif dan semua terget bisa terpenuhi dengan maksimal. Berikut hasil kinerja guru yang dimasukkan ke dalam diagram di bawah ini. Gambar 4.3 Diagram Kinerja Guru Pelaksanaan Siklus I

c. Paparan Data Aktivitas Siswa Siklus I

Setelah melakukan observasi pada kinerja guru, peneliti juga melakukan observasi terhadap aktivitas siswa yang diarahkan pada penilaian proses pembelajaran dengan menerapkan model Role Playing . Adapun aspek yang dinilai meliputi aspek kemampuan bekerja sama, aspek percaya diri, dan aspek tanggung jawab dari diri siswa baik bagi siswa yang bertugas sebagai pemeran maupun siswa yang bertugas sebagai pengamat. Berikut data hasil dari aktivitas siswa pada siklus I, mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial IPS pada materi jasa dan peranan tokoh di sekitar proklamasi kemerdekaan melalui penerapan model Role Playing dapat dilihat pada tabel di bawah ini. Siklus I Target 95 Perolehan 85 80 85 90 95 100 A x is T it le Kinerja Guru Pelaksanaan Siklus I Tabel 4.4 Hasil Penilaian Aktivitas Siswa Pada Saat Pembelajaran Jasa Dan Peranan Tokoh Di sekitar Proklamasi PEMERAN No Nama siswa Aspek yang di Amati Jmlh skor Kriteria Tanggung Jawab Percaya Diri Kerjasama B C K 3 2 1 3 2 1 3 2 1 1 Acen Endri Cahyadi √ √ √ 6 √ 2 Ade Olih Solihin √ √ √ 6 √ 3 Andin Nugraha √ √ √ 6 √ 4 Angga Permana √ √ √ 9 √ 5 Ary Hassan Harriry √ √ √ 9 √ 6 Cahya Muhamad R. √ √ √ 6 √ 7 Della Nur Hidayah √ √ √ 8 √ 8 Devana Fitriana √ √ √ 8 √ JUMLAH 5 3 4 4 2 5 1 4 4 RATA-RATA ,6 2 ,3 8 ,5 ,5 ,2 5 ,6 3 ,1 2 ,5 ,5 PERSENTASE 62 38 50 50 25 63 12 50 50 PENGAMAT No Nama siswa Aspek yang di Amati Jmlh skor Kriteria Tanggung Jawab Percaya Diri Kerja Sama B C K 3 2 1 3 2 1 3 2 1 9 Diwa Septian √ √ √ 9 √ 10 Ira Monika √ √ √ 9 √ 11 Fitri Widiawati √ √ √ 6 √ 12 Indra Raharja √ √ √ 6 √ 13 Kharisma Amelia √ √ √ 9 √ 14 Nova Mardana √ √ √ 8 √ 15 Nurbaeni Yusuf √ √ √ 6 √ 16 Ririn Riyani √ √ √ 8 √ 17 Ryan Rosmana √ √ √ 9 √ 18 Sri Juwita Fitriah √ √ √ 8 √ 19 Yayan Ardiansyah √ √ √ 7 √ 20 Fitri Rohmawati √ √ √ 9 √ 21 Agung Krisna Wardana √ √ √ 8 √ JUMLAH 8 4 1 9 4 10 2 2 10 3 RATA-RATA ,6 2 ,3 ,0 8 ,7 ,3 ,7 7 ,0 6 ,1 5 ,7 7 ,2 3 PERSENTASE 62 30 8 70 30 77 15 8 77 23 PERSENTASE PENGAMAT DAN PEMERAN 6 6 1 4 Berdasarkan tabel 4.4 terdapat tiga aspek yang dinilai hal itu antara lain tanggung jawab, percaya diri, dan kerja sama.Pada aspek tanggung jawab dari 21 siswa 13 siswa mendapat skor tiga, tujuh siswa mendapat skor dua dan satu siswa mendapat skor satu. Pada aspek percaya diri 13 siswa mendapat skor tiga, delapan siswa mendapat skor satu dan tidak asa siswa yang mendapat skor satu. Pada aspek kerjasama13 siswa mendapat skor tiga, enam siswa mendapat skor dua dan tiga siswa mendapat skor satu. Untuk kriteria 13 siswa mendapat kriteria baik, delapan siswa mendapat kriteria cukup dan tidak ada siswa yang mendapat kriteria kurang. Berikut ini merupakan hasil aktivitas siswa dalam bentuk diagram. Gambar 4.4 Diagram Hasil Aktivitas Siswa Siklus I

d. Paparan data hasil belajar siswa siklus I