Sekam Studi Kelayakan Usaha Tungku Sekam Di Kelompok Tani Hurip, Desa Cikarawang, Kecamatan Dramaga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat

15

2.3. Sekam

Sekam merupakan salah satu limbah pertanian yang mempunyai kadar silika dan selulosa yang cukup tinggi dibandingkan dengan limbah pertanian lainnya. Hal ini dapat memberikan pembakaran yang merata terus-menerus Beagle 1979, diacu dalam Fitriana 2005 . Somaatmadja 1980, diacu dalam Fitriana 2005 menyatakan bahwa sekam mempunyai kandungan bahan kimia yang tidak jenuh berbeda dengan kayu. Crist 1959 dan Houston 1972, diacu dalam Fitriana 2005 mengemukakan bahwa nilai panas sekam antara lain 5000- 6000 BTU atau 2822,40-3386,88 kcalkg sekam. Pada Tabel 4 dapat dilihat komposisi kimiawi sekam padi. Tabel 4. Komposisi Kimia Sekam Padi No Komponen Kandungan 1 Kadar air 9,02 2 Protein Kasar 3,03 3 Lemak 1,18 4 Serat Kasar 35,68 5 Abu 17,71 6 Karbohidrat Kasar 33,71 7 Karbon Zat arang 1,33 8 Hidrogen 1,54 9 Oksigen 33,64 10 Silika SiO2 16,98 Sumber : Irzaman et al. 2008 Menurut Hartoyo 1983, diacu dalam Fitriana 2005 ada beberapa keuntungan yang diperoleh dari pemanfaatan sekam padi antara lain : 1 Mengurangi pemakaian kayu bakar oleh sebagian masyarakat pedesaan dan secara tidak langsung dapat mencegah upaya kerusakan hutan apabila penyediaan kayu bakar tidak mencukupi di daerah itu. 2 Sekam padi dapat dihasilkan sepanjang tahun dalam jumlah yang cukup besar dan tersedia di tempat-tempat tidak jauh dari pemukiman penduduk. 3 Membantu sebagian masyarakat yang berpenghasilan rendah dalam memenuhi kebutuhan akan energi sehari-hari. 16 Hasil pengamatan dan analisa laboratorium sekam padi sebagai bahan bakar langsung dapat dilihat dalam Tabel 5. Tabel 5 . Beberapa Sifat Dasar Sekam Padi No Komponen Keterangan 1 2 3 4 5 6 7 Nilai bakar potensial Nilai bakar efektif Kadar abu Rendemen hasil olahan arang Kadar abu arang sekam Nilai kalor arang sekam Sifat pembakaran sekam 3.053 calkg contoh kering udara atau 3,217 calkg contoh kering tanur 1 kg sekam padi kurang lebih setara dengan 0,121 l minyak tanah 21,79 terhadap kering tanur 25,7 terhadap contoh kering udara 39,47 terhadap contoh kering tanur 3,574 kcalkg Dalam bentuk tumpukan tidak dapat memberikan nyala dalam pembakaran Sumber : Hartoyo 1983, diacu dalam Fitriana 2005

2.4. Tungku Sekam

Dokumen yang terkait

Analisis kelayakan finansial dan kesempatan kerja pada usahatani pepaya (studi kasus di Kebun Percobaan Cikarawang, Desa Cikarawang, Kecamatan Dramaga, Kabupaten Bogor, Provinsi Jawa Barat)

0 16 129

Analisis Tingkat Partisipasi dan Loyalitas Anggota Pada Kelompok Tani Hurip Dengan Pendekatan Participatory Action Research /PAR (Kasus Kelompok Tani Hurip, Desa Cikarawang, Kecamatan Dramaga, Kabupaten Bogor)

0 8 10

Studi kelayakan pendirian usaha penggilingan gabah di desa Cikarawang, kecamatan Dramaga, kabupaten Bogor

1 24 267

Studi kelayakan bisnis tanaman buah jambu kristal pada kelompok tani desa Cikarawang, Kecamatan Dramaga Kabupaten Bogor

9 47 64

Faktor-faktor yang mempengaruhi produksi ubi jalar: studi kasus Kelompok Tani Hurip, Desa Cikarawang Kecamatan Darmaga Kabupaten Bogor

10 37 93

Analisis kelayakan finansial usaha pupuk kompos (Studi Kasus : Kelompok Tani Hurip, Desa Cikarawang, Kecamatan Dramaga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat)

2 12 227

Kelayakan Usaha Pembesaran Itik Pedaging (Studi Kasus pada Peternakan Maju Bersama, Desa Cikarawang, Kecamatan Dramaga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat)

5 55 317

Keanekaragaman Jenis Kelelawar di Desa Cikarawang Kecamatan Dramaga Kabupaten Bogor Provinsi Jawa Barat

0 3 24

Analisis Pemasaran Ubi Jalar (Studi Kasus: Kelompok Tani Hurip, Desa Cikarawang, Kecamatan Dramaga, Kabupaten Bogor)

9 46 125

Partisipasi Dan Perubahan Perilaku Anggota Kelompok Wanita Tani Di Desa Cikarawang, Kecamatan Dramaga, Kabupaten Bogor.

0 2 1