Penyajian Laporan Keuangan Presentation of Financial Statements

PT Vale Indonesia Tbk 2011 Annual Report 237 Catatan atas Laporan Keuangan Notes to the Financial Statements PT Vale Indonesia Tbk sebelumnya PT International Nickel Indonesia Tbk PT Vale Indonesia Tbk formerly PT International Nickel Indonesia Tbk 31 Desember 2011 dan 2010 December 31, 2011 and 2010 1. Umum lanjutan 1. General continued a. Informasi Umum lanjutan a. General Information continued Pada tanggal 27 September 2011, Perseroan menyelenggarakan RUPSLB yang menerima pengunduran diri Clayton Allen Wenas dan menyetujui pengangkatan Nicolaas D. Kanter sebagai Presiden Direktur Perseroan dan Arief T. Surowidjojo sebagai Wakil Presiden Komisaris dan Komisaris Independen Perseroan untuk menggantikan Bapak Kanter. Masa jabatan Bapak Kanter dan Bapak Surowidjojo akan berakhir pada Rapat Umum Pemegang Saham “RUPS” tahunan di tahun 2012. Pemegang Saham Perseroan juga menyetujui pengangkatan Bapak Josimar S. Pires dan Bapak Michael J. O’Sullivan sebagai Direktur Perseroan. Masa jabatan Bapak Pires dan Bapak O’Sullivan akan berakhir pada RUPS 2013. Pada RUPS tahunan Perseroan pada tanggal 13 April 2011, pengunduran diri Claudio Renato Chaves Bastos diterima. Masa jabatan Ciho D. Bangun sebagai Direktur Perseroan berakhir pada saat penutupan dari Rapat ini. Bapak Bangun tidak diikutsertakan untuk pengangkatan kembali. On September 27, 2011 the Company held an EGMS that accepted Clayton Allen Wenas’ resignation and appointment of Nicolaas D. Kanter as President Director of the Company and Arief T. Surowidjojo as Vice President Commissioner and Independent Commissioner of the Company to replace Mr. Kanter. The terms of Mr. Kanter and Mr. Surowidjojo will expire at the Company’s Annual General Meeting of Shareholders “AGMS” in 2012. The Shareholders also approved the appointment of Mr. Josimar S. Pires and Mr. Michael J. O’Sullivan as Directors of the Company. The terms of Mr. Pires and Mr. O’Sullivan will expire at the Company’s AGMS in 2013. At the Company’s AGMS on April 13, 2011 the resignation of Claudio Renato Chaves Bastos was accepted. The term of Ciho D. Bangun as a Director of the Company terminated at the closing of this meeting. Mr. Bangun did not stand for re-election. Pada tanggal 16 Pebruari 2011, Perseroan menyelenggarakan RUPSLB yang mengesahkan pengangkatan Bernardus Irmanto, sebelumnya Direktur Perseroan, menjadi Wakil Presiden Direktur Perseroan, sedangkan Claudio Renato Chaves Bastos tetap menjabat sebagai anggota Direksi Perseroan. Rapat ini juga menyetujui pengangkatan Fabio Hilal Bechara sebagai Direktur Perseroan. Masa jabatan Bapak Irmanto, Bapak Bastos, dan Bapak Bechara akan berakhir pada RUPS Tahunan di tahun 2012. On February 16, 2011, the Company held an EGMS that approved the appointment of Bernardus Irmanto, formerly a Director of the Company, to become Vice President Director of the Company, while Claudio Renato Chaves Bastos remained as a member of the Board of Directors of the Company. The meeting also approved the appointment of Fabio Hilal Bechara as a Director of the Company. The terms of Mr. Irmanto, Mr. Bastos, and Mr. Bechara will expire at the Company’s AGMS in 2012. Jumlah seluruh karyawan pada tanggal 31 Desember 2011 adalah 3.210 31 December 2010: 3.136 tidak diaudit. The total number of employees at December 31, 2011 was 3,210 December 31, 2010: 3,136 unaudited. b. Wilayah Eksplorasi dan EksploitasiPengembangan tidak diaudit b. Exploration and ExploitationDevelopment Areas unaudited Berdasarkan hasil survei termutakhir yang dilakukan oleh ahli geologi Perseroan, jumlah cadangan terbukti nikel pada tanggal 31 Desember 2011 adalah sebagai berikut: Based on the latest survey report by the Company’s geologists, as of December 31, 2011 the proven reserves of nickel on that date were as follows: LokasiLocation Tanggal izin penambangan Mining license date Tanggal berakhir Expiry date Jumlah cadangan terbukti Total proven reserves Jumlah produksi periode berjalanCurrent period production juta Metrik Tonmillion Dry Metric Tonnes Sorowako Kontrak KaryaContract of Work – 27 JuliJuly 27, 1968 28 Desember December 28, 2025 72.1 0.067 2. Ikhtisar Kebijakan Akuntansi yang Signifikan 2. Summary of Significant Accounting Policies Ikhtisar kebijakan akuntansi Perseroan yang signifikan berikut ini disajikan untuk membantu pembaca dalam mengevaluasi laporan keuangan terlampir. Kebijakan akuntansi ini telah diterapkan secara konsisten dalam semua hal yang material untuk periode yang tercakup oleh laporan keuangan ini, kecuali dinyatakan lain. Laporan keuangan Perseroan dibuat dan disetujui oleh Direksi pada tanggal 22 Maret 2012. The following summary of the significant accounting policies of the Company is presented to assist the reader in evaluating the accompanying financial statements. These policies have been followed consistently in all material respects for the periods covered in the financial statements, unless otherwise stated. The Company’s financial statements were prepared and approved by the Board of Directors on March 22, 2012. 2.1. Penyajian Laporan Keuangan 2.1. Presentation of Financial Statements Sesuai dengan ketentuan yang dipersyaratkan oleh Kontrak Karya dengan Pemerintah, pembukuan Perseroan dilakukan dalam mata uang Dolar Amerika Serikat “Dolar AS” atau “AS” dan dalam Bahasa Inggris. As required by its CoW with the Government, the Company maintains its books in United States Dollars “US Dollars” or “US” and in English. Laporan keuangan disusun sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan di Indonesia, yang didasarkan pada konsep harga perolehan historis kecuali aset dan liabilitas keuangan pada nilai wajar melalui laporan laba rugi. Laporan keuangan ini juga disusun berdasarkan peraturan yang ditetapkan oleh Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan BAPEPAM LK No. VIII.G.7 mengenai Pedoman Penyajian Laporan Keuangan dan Surat Edaran Ketua BAPEPAM LK No. SE-02BL2008 tanggal 31 Januari 2008 mengenai Pedoman Penyajian dan Pengungkapan Laporan Keuangan Emiten atau Perusahaan Publik Industri Pertambangan Umum. The financial statements are prepared in conformity with Indonesian Financial Accounting Standards, based on the historical cost concept except for financial assets and liabilities at fair value through profit or loss. The financial statements have also been prepared in conformity with Regulation of the Capital Market and Financial Institutions Supervisory Board BAPEPAM LK No. VIII.G.7 for Guidance on Financial Statement Presentation and Circular Letter of BAPEPAM LK Chairman No. SE-02BL2008 dated January 31, 2008 for Preparation and Disclosure Guidance for Financial Statements of an Issuer or Public Company in the General Mining Industry. 238 Laporan Tahunan 2011 PT Vale Indonesia Tbk Catatan atas Laporan Keuangan Notes to the Financial Statements PT Vale Indonesia Tbk sebelumnya PT International Nickel Indonesia Tbk PT Vale Indonesia Tbk formerly PT International Nickel Indonesia Tbk 31 Desember 2011 dan 2010 December 31, 2011 and 2010 2. Ikhtisar Kebijakan Akuntansi yang Signifikan lanjutan 2. Summary of Significant Accounting Policies continued 2.1. Penyajian Laporan Keuangan lanjutan 2.1. Presentation of Financial Statements continued