Surat Pesanan Surat Penagihan

Direktorat Pembinaan SMK 2013 Etika Profesi Dan Profesional Bekerja 162

3. Surat Pesanan

Surat pesanan atau surat beli adalah surat dari pembeli kepada penjual yang isinya memesan barang atau meminta jasa tertentu. Surat ini dibuat berdasarkan pada hal-hal berikut. a. Adanya penawaran b. Iklan c. Persediaan habis Contoh surat Pesanan : CV. SAMUDRA KENCANA Jl. MT.Haryono 43 JAKARTA No. : 235SKORD2008 12 September 2008 Yth. Direktur PT Cipta Pesona Jln. Ahmad Yani No.25 Jakarta Dengan hormat, Sesuai dengan surat penawaran Saudara No. 328CPPM08. Tanggal 2 September 2008 dengan ini kami ingin memesan barang sebagai berikut : 1. 4 Buah mesin tik listrik merk IBM type 25 Rp. 973.000,00 2. 10 buah mesin tik manual merk royal type 135 Rp. 500.000,00 Rp. 2.900.000,00 Rp. 5.000.000,00 Rp. 7.900.000,00 Terbilang tujuh juta sembilan ratus ribu rupiah pembayaran akan kami bayar setelah barang kami terima di gudang kami. Atas perhatian Saudara, Kami ucapkan terima kasih. Hormat kami, Fahri Arba Manajer Mochety 163 Direktorat Pembinaan SMK 2013 Etika Profesi Dan Profesional Bekerja

4. Surat Penagihan

Surat penagihan adalah surat peringatan secara tertulis agar yang bersangkutan memenuhi janjimembayar hutangnya. Hal-hal yang perlu dikemukakan dalam surat tagihan: a. Pernyataan jangka waktu pembayaran yang telah lewat. b. Jumlah uang. c. Menunjukkan tanggal dan nomor faktur. d. Cara pengiriman uang. e. Surat penagihan bersifat permohonan. Contoh surat tagihan : PT ANEKA BUANA Jln.Cik Ditiro 508 SURAKARTA No. : 10PFIX2008 25 Oktober 2008 Kepada Toko Sriwedari Jalan Slamet Riyadi No.78 Solo PEMBAYARAN FAKTUR No. 505PSIX2008 Menurut catatan kami ternyata Tuan belum melunasi faktur No. 505PSIX2008 tanggal 25 September 2008 sebanyak Rp. 75.000,00 tujuh puluh lima ribu rupiah yang seharusnya Tuan selesaikan pembayarannya sebelum tanggal 9 Oktober 2008. Mengingat waktu pembayaran sudah lewat 4 minggu maka besar harapan kami agar Tuan segera menyelasaikan pembayaran tersebut. Atas perhatian Tuan, Kami ucapkan terima kasih. Hormat kami, PT ANEKA BUANA IKHSAN FAHRY ARBA Direktur Direktorat Pembinaan SMK 2013 Etika Profesi Dan Profesional Bekerja 164

5. Surat Penangguhan Pembayaran