Identifikasi Masalah RumusanMasalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

stoikiometri larutan, sehingga diperoleh hasil belajar yang baik dan siswa tuntas belajar. Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka perlu adanya penelitian yang mengungkap pembelajaran kooperatif strategi Dua Tinggal Dua Tamu two stay two stray TSTS menggunakan CD pembelajaran kimia pada materi Stoikiometri Larutan dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas XI IPA SMA.

B. Identifikasi Masalah

Bertolak dari latar belakang masalah di atas, maka permasalahan dalam penelitian ini dapat di identifikasi menjadi : 1. Bagaimana ketuntasan hasil belajar yang dicapai siswa setelah pembelajaran kooperatif strategi TSTS pada materi stoikiometri larutan menggunakan CD pembelajaran? 2. Bagaimana aktivitas siswa selama pembelajaran kooperatif TSTS menggunakan CD pembelajaran? 3. Bagaimana tanggapan siswa terhadap model pembelajaran TSTS pada materi Stoikiometri Larutan menggunakan CD pembelajaran?

C. RumusanMasalah

1. Apakah pembelajaran kooperatif TSTS dapat meningkatkan pencapaian ketuntasan belajar ? 2. Apakah terdapat pengaruh aktivitas proses pembelajaran kooperatif TSTS terhadap hasil belajar ? 3. Apakah terdapat perbedaan hasil belajar antara model pembelajaran kooperatif TSTS dengan model pembelajaran konvensional ? D. Batasan Masalah 1. Model pembelajaran kooperatif dalam penelitian ini menggunakan strategi Two Stay Two Stray TSTS. 2. Pada penelitian ini, strategi Two Stay Two Stray TSTS menggunakan CD pembelajaran pada materi Stoikiometri Larutan. 3. Hasil belajar yang akan diukur dalam penelitian ini meliputi aspek kognitif pemahaman konsep dan aspek afektif khususnya aktivitas belajar. 4. Penelitian ini menggunakan studi kuasi eksperimen dilaksanakan pada semester 2, di kelas XI IPA SMA Negeri 6 Cirebon.

E. Tujuan Penelitian

Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah : 1. Memperoleh informasi bagaimana hasil belajar yang dicapai siswa setelah menggunakan penerapan model pembelajaran kooperatif TSTS menggunakan CD pembelajaran pada materi Stoikiometri Larutan. 2. Memperoleh informasi bagaimana aktivitas siswa selama pelaksanaan model pembelajaran kooperatif TSTS menggunakan CD pembelajaran. 3. Memperoleh informasi mengenai tanggapan siswa terhadap model pembelajaran kooperatif TSTS menggunakan CD pembelajaran pada materi Stoikiometri Larutan.

F. Manfaat Penelitian

Manfaat yang dapat diberikan dari hasil penelitian ini adalah : 1. Memberikan informasi bahwa penerapan model pembelajaran kooperatif TSTS dapat meningkatkan hasil belajar, ketuntasan belajar tercapai dan aktivitas kerjasama siswa dalam kelompok meningkat . 2. Memberikan gambaran pada guru tentang model pembelajaran kooperatif TSTS menggunakan CD pembelajaran, dapat meningkatkan efektivitas mengajar yang sistematis, efisien dan menarik siswa untuk tetap belajar. 3. Dapat menjadi sumbangan pemikiran bagi sekolah yang bersangkutan dalam melaksanakan pembelajaran materi Stoikiometri Larutan yang lebih mudah diterapkan dan ketuntasan belajar dapat tercapai sesuai tuntutan kurikulum. 8

BAB II KAJIAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

perbedaan hasil belajar biologi siswa yang diajarkan melalui pembelajaran kooperatif teknik jigsay dengan teknik two stay two stray (kuasi eksperimen di MTs PUI Bogor)

0 5 185

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Teknik Two Stay Two Stray(Dua Tinggal Dua Tamu) Dengan Pendekatan Nilai Untuk meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Konsep Cahaya

0 6 192

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Teknik Two Stay Two Stray Terhadap Keterampilan Menyimak Siswa Kelas V MIN 15 Bintaro Jakarta Selatan

1 10 130

Perbedaan hasil belajar ips siswa dengan menggunakan pembelajaran kooperatif teknik inside outside circle dan two stay two stray

0 12 0

Perbedaan Hasil Belajar Antara Siswa yang Menggunakan Metode Pembelajaran Two Stay Two Stray dan Jigsaw Pada Konsep Pencernaan

2 14 198

Pengaruh teknik kooperatif Two Stay Two Stray (TSTS) dengan Guided Note Taking (GNT) terhadap hasil belajar siswa pada konsep archaebacteria dan eubacteria: kuasi eksperimen di SMA Negeri 1 Kota Tangerang Selatan.

0 9 243

perbedaan hasil belajar peserta didik menggunakan pendekatan sts, sets, dan stem pada pembelajaran konsep virus

3 22 77

PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF TWO STAY TWO STRAY (TSTS) DAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF STUDENT TEAM Pengaruh Pembelajaran Kooperatif Two Stay Two Stray (TSTS) Dan Pembelajaran Kooperatif Student Team Achievement Division (STAD) Dalam Menyelesaikan Soal

0 1 14

PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF TWO STAY TWO STRAY (TSTS) DAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF STUDENT TEAM Pengaruh Pembelajaran Kooperatif Two Stay Two Stray (TSTS) Dan Pembelajaran Kooperatif Student Team Achievement Division (STAD) Dalam Menyelesaikan Soal C

0 3 11

PenGARUH MOdel PeMBelAJARAn kOOPeRATIF TIPe TWO STAY TWO STRAY (TSTS) TeRHAdAP HASIl BelAJAR IPA

0 0 5