METODE PEMBELAJARAN MEDIA PEMBELAJARAN SUMBER BELAJAR LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN Kegiatan IDENTITAS SEKOLAH

102

D. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

1. Terlibat aktif menyatakan dalam menyadari hubungan keteraturan dan kompleksitas alam terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya. 2. Berperilaku ilmiah dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan percobaan dan diskusi. 3. Melalui praktikum kelompok mampu menerapkan prinsip dasar rangkaian teknik kontrol. E. TUJUAN PEMBELAJARAN Melalui kegiatan diskusi, kegiatan eksperimendemonstrasi dan pembelajaran kelompok dalam diharapkan siswa berperilaku responsif dan proaktif serta bijaksana dalam memecahkan masalah dan membuat keputusan, serta mampu menjelaskan cara kerja rangkaian kontrol.

F. METODE PEMBELAJARAN

Pendekatan pembelajaran menggunakan pendekatan kooperatif jigsaw.

G. MEDIA PEMBELAJARAN SUMBER BELAJAR

1. Media Pembelajaran modul panel kontrol dan jobsheet 2. Sumber Belajar a. Lembar Kerja Siswa b. Modul c. Internet

H. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN Kegiatan

Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan Pra-pembelajaran 1. Guru membuka proses pembelajaran dengan berdoa. 2. Guru menanyakan kabar siswa dan mengabsen siswa. 3. Guru mengkondisikan kelas dan siswa untuk siap belajar. 4. Guru memberikan motivasi untuk rajin belajar dan pentingnya belajar elektronika digital. 15 menit Inti Fase-1 : Penentuan pertanyaan mendasar 100 menit 103 1. Guru mengajukan pertanyaan untuk menggali pengetahuan siswa yang berhubungan dengan proyek yang akan diselesaikan. Fase-2 : Mendesain perancangan proyek 2. Melanjutkan diskusi kedalam kelompok asli heterogen dan bergantian mengajar teman satu kelompok mereka tentang materi yang mereka kuasai dan tiap anggota lainnya mendengarkan dengan seksama, Fase-3 : Menyusun jadwal 5. Guru memberi kesempatan siswa untuk membuat alokasi waktu dalam menyelesaikan proyek. 6. Guru memberi kesempatan siswa untuk menentukan solusi alternatif siswa untuk menyusun alternatif yang akan dikembangkan dalam kegiatan tersebut. Fase-4 : Memonitoring siswa dan kemajuan proyek 7. Guru membagikan JOBSHEET untuk siswa. 8. Guru memonitoring aktivitas siswa selama menyelesaiakan proyek. Fase-5 : Menguji hasil 9. Guru telah melakukan penilian selama monitoring dilakukan dengan mengacu pada rubrik penilaian yang bertujuan mengukur ketercapaian standar, berperan dalam mengevaluasi masing- masing siswa, memberi umpan balik tentang tentang tingkat pemahaman yang sudah dicapai siswa, membantu pengajar dalam menyusun strategi pembelajaran selanjutnya. 104 105 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP

A. IDENTITAS SEKOLAH

Nama Sekolah : SMK N TEMBARAK TEMANGGUNG Program keahlian : TEKNIK ELEKTRONIKA Kelas Semester : X Genap Mata Pelajaran : TEKNIK KONTROL Materi Pokok : Melaksanakan Operasi Peralatan Pengalih Daya Tegangan Rendah Pertemuan : 1 Alokasi Waktu : 3 x 45 menit

B. KOMPETENSI INTI

Dokumen yang terkait

Upaya meningkatkan hasil belajar IPS melalui pembelajaran kooperatif teknik jigsaw siswa kelas II MI Al Masthuriyah Bekasi

0 3 122

PENGERUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA PADA KONSEP CAHAYA (KUASI EKSPERIMEN DI SDN CIRENDEU III, TANGERANG SELATAN)

1 5 177

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw terhadap hasil belajar siswa pada konsep rangka dan panca indera manusia: penelitian kuasi eksperimen di Kelas IV MI Al-Washliyah Jakarta

0 5 172

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATERI PERJUANGAN KEMERDEKAAN INDONESIA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI PAREREJA 01 KABUPATEN BREBES

0 9 137

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR TEKNOLOGI MEKANIK PADA SISWA KELAS X TEKNIK PERMESINAN SMK SWASTA YWKA MEDAN T.A 2016/2017.

0 4 18

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW PADA MATA DIKLAT ALAT UKUR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS X TEKNIK PEMESINAN SMK AWAL KARYA PEMBANGUNAN (AKP) GALANG.

0 2 28

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOFERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PENGETAHUAN DASAR TEKNIK BANGUNAN SISWA KELAS X SMK NEGERI 2 MEDAN.

0 7 33

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR TEKNOLOGI MEKANIK PADA SISWA KELAS X TEKNIK PERMESINAN SMK SWASTA BUDHI DARMA INDRAPURA T.A 2015/2016.

0 4 29

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PEKERJAAN DASAR TEKNIK OTOMOTIF PADA SISWA KELAS X TEKNIK KENDARAAN RINGAN SMK NEGERI 1 SIPISPIS.

0 2 23

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MENGGAMBAR TEKNIK DASAR PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN PADA SISWA KELAS X SMK NEGERI 1 MERDEKA BERASTAGI TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 1 16