Uji Keseragaman Data Pengolahan Data

Tabel 5.7. Faktor Efisiensi dan Utilitas Stasiun Kerja Stasiun Kerja Efisiensi Utilitas I 93 90 II 93 93 III 93 87 IV 99 97 V 98 96 VI 98 96 Sumber: PT. Jakarana Tama

5.2. Pengolahan Data

5.2.1. Uji Keseragaman Data

Uji keseragaman data dilakukan untuk melihat apakah variasi waktu penyelesaian setiap proses produksi yang merupakan hasil pengamatan masih berada dalam batas-batas kewajaran atau tidak. Salah satu contoh yang disajikan untuk perhitungan uji keseragaman adalah pada data pengukuran waktu Gaga Mie 100 Goreng Ekstra Pedas pada stasiun kerja I. Dalam uji keseragaman ini digunakan tingkat kepercayaan 95 dan tingkat keyakinan 5 . 1. Perhitungan nilai rata-rata waktu siklus = 8,897 2. Perhitungan nilai standar deviasi s Universitas Sumatera Utara 0,045 3. Perhitungan batas-batas kendali Untuk tingkat keyakinan 95 , nilai k = 1,96 = 8,897 + 1,96 0,045 = 8,985 = 8,897 1,96 0,045 = 8,809 Grafik keseragaman data waktu siklus Gaga Mie 100 Goreng Ekstra Pedas pada stasiun kerja I dapat dilihat pada Gambar 5.1. Gambar 5.1. Peta Kendali Waktu Siklus Gaga Mie 100 Goreng Ekstra Pedas Stasiun Kerja I Universitas Sumatera Utara Berdasarkan Gambar 5.1. dapat dilihat bahwa data-data masih berada di dalam batas kewajaran in control, maka data sudah seragam. Rekapitulasi hasil uji keseragaman data pada produk Gaga Mie 100 Goreng Extra Pedas GCGEP, Gaga Mie 100 Soto GCST, Gaga Mie 1000 Goreng Spesial Pedas G-1000GSP dan Gaga Mie 1000 Soto G-1000ST dapat dilihat pada Tabel 5.8. Tabel 5.8. Hasil Uji Keseragaman Data Produk Stasiun Kerja s BKA BKB Keterangan GCGEP I 8,897 0,045 8,985 8,809 Data seragam II 18,459 0,188 18,828 18,090 Data seragam III 10,277 0,060 10,395 10,159 Data seragam IV 16,126 0,109 16,339 15,913 Data seragam V 16,211 0,350 16,897 15,525 Data seragam VI 8,917 0,068 9,050 8,784 Data seragam GCST I 8,807 0,041 8,888 8,726 Data seragam II 18,241 0,068 18,376 18,106 Data seragam III 10,291 0,050 10,390 10,192 Data seragam IV 16,098 0,118 16,334 15,862 Data seragam V 16,199 0,285 16,768 15,630 Data seragam VI 9,349 0,100 9,549 9,149 Data seragam G-1000GSP I 7,092 0,054 7,197 6,987 Data seragam II 14,550 0,026 14,601 14,499 Data seragam III 8,291 0,029 8,348 8,234 Data seragam IV 13,038 0,099 13,233 12,843 Data seragam V 13,380 0,164 13,702 13,058 Data seragam VI 7,681 0,018 7,716 7,646 Data seragam Universitas Sumatera Utara Tabel 5.8. Hasil Uji Keseragaman Data Lanjutan Produk Stasiun Kerja s BKA BKB Keterangan G-1000ST I 7,100 0,068 7,237 6,963 Data seragam II 14,592 0,050 14,691 14,493 Data seragam III 8,229 0,055 8,339 8,119 Data seragam IV 13,007 0,119 13,244 12,770 Data seragam V 13,429 0,303 14,035 12,823 Data seragam VI 7,761 0,052 7,864 7,658 Data seragam

5.2.2. Uji Kecukupan Data