Mengembangkan Penilaian. Mekanisme Pengembangan RPP

Modul Matematika SMA 35 b. Pembelajaran yang memfasilitasi peserta didik untuk belajar secara bersama‐sama dalam kelompok c. Setiap RPP harus secara utuh memuat kompetensi dasar sikap spiritual, sosial, pengetahuan, dan keterampilan. d. RPP disusun dengan mempertimbangkan penerapan teknologi informasi dan komunikasi secara terintegrasi, sistematis, dan efektif . Berikut ini adalah komponen‐komponen yang termuat dalam sebuah RPP. identitas sekolahmadrasah, mata pelajaran, dan kelassemester; alokasi waktu; K,KD, indikator pencapaian kompetensi; tujuan pembelajaran materi pembelajaran; Pendekatan, model, dan metode pembelajaran kegiatan pembelajaran; penilaian; mediaalat, bahan, dan sumber belajar. Mengacu pada Permendikbud Nomor tahun tentang Pembelajaran, dari komponen‐komponen di atas yang bukan merupakan komponen minimal adalah ... . a. dan b. dan c. dan d. dan . Berikut ini merupakan hal yang terkait dengan perumusan indikator pencapaian kompetensi yang benar, kecuali ... . a. Untuk satu KD dirumuskan minimal ke dalam satu indikator pencapaian kompetensi b. Perumusan indikator dalam bentuk kata kerja operasional yang dapat diukur atau diamati kinerjanya melalui penilaian c. Rumusan indikator hendaknya relevan dan merinci kompetensi dasar sehingga dapat digunakan sebagai acuan pembelajaran dan penilaian dalam mencapai kompetensi Kegiatan Pembelajaran 36 d. Rumusan indikator hendaknya disesuaikan dengan prinsip‐prinsip pembelajaran matematika berdasarkan masalah, dan memberikan pengalaman belajar bagi siswa . ndikator memiliki kedudukan yang sangat strategis dalam mengembangkan pencapaian kompetensi. Fungsi indikator adalah sebagai berikut, kecuali ... . a. mengembangkan materi pembelajaran b. menentukan bentuk dan jenis penilaian c. mendesain kegiatan pembelajaran yang efektif d. mengembangkan media pembelajaran, dan menentukan alat dan bahan . Untuk melakukan identifikasi materi pembelajaran harus mempertimbangkan antara lain hal‐hal sebagai berikut, kecuali ... . a. Alokasi waktu b. Potensi daerah c. Struktur keilmuan d. Kebermanfaatan bagi peserta didik . Berikut ini yang bukan merupakan hasil belajar yang akan dicapai melalui kegiatan pembelajaran adalah ... . a. Produk, yaitu alat peraga dan media yang terkait dengan materi pokok kompetensi dasar b. Kognitif, yaitu kemampuan matematisasi, kemampuan abstraksi, pola pikir deduktif, berpikir tingkat tinggi berpikir kritis dan berpikir kreatif . c. Keterampilan, yaitu keterampilan menyelesaikan masalah, keterampilan berkolaborasi, kemampuan berkomunikasi. d. Afektif, yaitu menghargai budaya, penerimaan individu atas perbedaan yang ada, bekerjasama, tangguh menghadapi masalah, jujur mengungkapkan pendapat, berlatih berpikir kritis, kreatif, dan senang belajar matematika . Menguji pemahaman siswa atas konsep yang ditemukan melalui pengajuan contoh dan bukan contoh konsep, dan memberi kesempatan melakukan