Deskripsi Data Angket Variabel X Promosi Layanan Jasa Perpustakaan
                                                                                Tabel 4.8 Perpustakaan mengadakan pemutaran video kepada para siswa
No  Nilai F
Persentasi
1 Sangat Setuju
11 17
2 Setuju
35 53,8
3 Tidak Setuju
19 29,2
4 Sangat Tidak Setuju
Total N = 65
∑ = 100
Dari  tabel  di  atas  terlihat  bahwa  layanan  perpustakaan  yang dilakukan  belum  terlaksana  dengan  baik  dari  penjadwalan  perpustakaan
dari  jam  08.00-16.00  WIB.  Hal  ini  ditunjukan  dengan  presentase  sangat setuju mencapai 17, sebagian lagi menjawab setuju 53,8, dan yang
menjawan  tidak  setuju  mencapai  29,2  sedangkan  tidak  ada  yang menjawab  sangat  tidak  setuju  dengan  penjadwalan  perpustakaan  yang
diterapkan  maupun  dilakukan  belum  terlaksana  dengan  baik  0.  Dari data  diatas  dapat  disimpulkan  bahwa  penjadwalan  waktu  yang  dilakukan
perpustakaan  belum  terlaksana  maupun  dilakukan  dengan  baik  yang mencapai 53,8.
Tabel 4.9 Banyak info mengenai buku-buku bacaan di website perpustakaan sekolah
No  Nilai F
Persentasi
1 Sangat Setuju
20 30,8
2 Setuju
28 43,1
3 Tidak Setuju
17 26,1
4 Sangat Tidak Setuju
Total N = 65
∑ = 100
Dari  tabel  di  atas  menunjukkan  menurut  siswa  pelayanan  jasa petugas  perpustakaan  telah  sangat  membantu  ketika  mengalami  kesulitan
diperpustakaan.  Hal  ini  ditunjukan  dengan  presentase  sangat  setuju mencapai  30,8,  sebagian  lagi  menjawab  setuju  43,1,  dan  yang
menjawab  tidak  setuju  mencapai  26,1  sedangkan  tidak  ada  yang menjawab sangat tidak setuju dengan pelayanan jasa petugas perpustakaan
yang dilakukan sudah terlaksana dengan baik 0. Dari data diatas dapat disimpulkan  bahwa  pelayanan  jasa  perpustakaaan  yang  dilakukan  sudah
terlaksana dengan baik yang mencapai 43,1.
Tabel 4.10 Perpustakaan mengenalkan buku-buku bacaan melalui televisi yang terletak
di ruangan piket dan informasi. No  Nilai
F Persentasi
1 Sangat Setuju
19 29,2
2 Setuju
37 56,9
3 Tidak Setuju
8 12,3
4 Sangat Tidak Setuju
1 1,5
Total N = 65
∑ = 100
Dari  tabel  diatas  diketahui  bahwa  siswa  senang  dengan  layanan perpustakaan  di  sekolah.  Hal  ini  ditunjukan  dengan  presentase  yang
menjawab  sangat  setuju  mencapai  29,2,  setuju  56,9,  tidak  setuju 12,3  dan  yang  menjawab  sangat  tidak  setuju  1,5.  Dari  data  diatas
dapat  disimpulkan  bahwa  siswa  senang  dengan  layanan  perpustakaan  di sekolah dengan presentase yang mencapai 56,9.
Tabel 4.11 Petugas Perpustakaan sekolah melayani dengan sikap ramah dan
sopan No  Nilai
F Persentasi
1 Sangat Setuju
24 36.9
2 Setuju
31 47,7
3 Tidak Setuju
7 10,8
4 Sangat Tidak Setuju
3 4,6
Total N = 65
∑ = 100
Dari  tabel  diatas  diketahui  bahwa  menurut  siswa  perpustakaan sekolah  sering  mengadakan  bazar  buku  di  perpustakaan  sekolah.  Hal  ini
ditunjukan  dengan  presentase  yang  menjawab  sangat  setuju  mencapai 36,9, setuju 47,7, tidak setuju 10,8 dan yang menjawab sangat
tidak  setuju  4,6.  Dari  data  diatas  dapat  disimpulkan  bahwa perpustakaan  sekolah  sering  mengadakan  bazar  buku  di  perpustakaan
sekolah dengan presentase yang mencapai 47,7.
Tabel 4.12 Petugas perpustakaan membuka dan menutup perpustakaan sesuai jadwal
No  Nilai F
Persentasi
1 Sangat Setuju
21 32,3
2 Setuju
31 47,7
3 Tidak Setuju
12 18,5
4 Sangat Tidak Setuju
1 1,5
Total N = 65
∑ = 100
Dari  tabel  diatas  diketahui  bahwa  menurut  siswa  jumlah  koleksi buku  di  perpustakaan  banyak  dan  lengkap.  Hal  ini  ditunjukan  dengan
presentase  yang  menjawab  sangat  setuju  mencapai  32,3,  setuju 47,7,  tidak  setuju  18,5  dan  yang  menjawab  sangat  tidak  setuju
1,5. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa jumlah koleksi buku di perpustakaan  banyak  dan  lengkap  dengan  presentase  yang  mencapai
47,7.
Tabel 4.13 Tersedianya alat tulis ketika mencari buku-buku di katalog
No  Nilai F
Persentasi
1 Sangat Setuju
8 12,3
2 Setuju
27 41,5
3 Tidak Setuju
26 40
4 Sangat Tidak Setuju
4 6,2
Total N = 65
∑ = 100
Dari  tabel  diatas  diketahui  bahwa  menurut  siswa  perpustakaan menyediakan  buku  perpustakaan  yang  beraneka.  Hal  ini  ditunjukan
dengan presentase yang menjawab sangat setuju mencapai 12,3, setuju 41,5,  tidak  setuju  40  dan  yang  menjawab  sangat  tidak  setuju
6,2.  Dari  data  diatas  dapat  disimpulkan  bahwa  perpustakaan menyediakan  buku  perpustakaan  yang  beraneka  dengan  presentase  yang
mencapai 41,5.
Tabel 4.14 Para pengunjung perpustakaan merasa nyaman ketika membaca di
perpustakaan No  Nilai
F Persentasi
1 Sangat Setuju
10 15,4
2 Setuju
31 47,7
3 Tidak Setuju
24 36,9
4 Sangat Tidak Setuju
Total N = 65
∑ = 100
Dari  tabel  di  atas  menunjukkan  menurut  siswa  penyediaan  buku yang tersedia diperpustakaan dapat mudah ditemukan dan tertata rapih dari
segi  pelayanan  maupun  tugas  perpustakaan  sudah  dilakukan  dengan  baik sehingga siswa tidak mengalami kesulitan saat sedang diperpustakaan. Hal
ini  ditunjukan  dengan  presentase  sangat  setuju  mencapai  15,4, sebagian  lagi  menjawab  setuju  47,7,  dan  yang  menjawab  tidak  setuju
mencapai 36,9 sedangkan tidak ada yang menjawab sangat tidak setuju dengan  pelayanan  maupun  tugas  perpustakaan  yang  dilakukan  sudah
terlaksana  dengan  baik  0.  Dari  data  diatas  dapat  disimpulkan  bahwa penyediaan  buku  diperpustakaaan  yang  dilakukan  sudah  tersedia  dengan
baik yang mencapai 47,7.
Tabel 4.15 Para siswa mendapatkan informasi yang dibutuhkan ketika mencari
buku yang diinginkan No  Nilai
F Persentasi
1 Sangat Setuju
16 24,6
2 Setuju
36 55,4
3 Tidak Setuju
11 16,9
4 Sangat Tidak Setuju
2 3,1
Total N =65
∑ = 100
Dari  tabel  diatas  diketahui  bahwa  menurut  siswa  perpustakaan menyediakan  buku  perpustakaan  yang  beraneka.  Hal  ini  ditunjukan
dengan presentase yang menjawab sangat setuju mencapai 12,3, setuju 41,5,  tidak  setuju  40  dan  yang  menjawab  sangat  tidak  setuju
6,2.  Dari  data  diatas  dapat  disimpulkan  bahwa  perpustakaan menyediakan  buku  perpustakaan  yang  beraneka  dengan  presentase  yang
mencapai 41,5.