Pengaruh variabel budaya organisasiterhadap profesionalisme guru

116 Persamaan struktural untuk diagram jalur tersebut di atas adalah.  Y = ρYX 1 + ρYX 2 + € 1 Y = 0,285 + 0,679 + 0,1122 € 1  Z = ρZX 1 + ρZX 2 + ρZY + € 2 Z = 0,255 + 0,297 + 0,375 + 0,3448€ 2 4.1.5 Pengujian HipotesisMenguji Kebermaknaan Koefisien Jalur 4.1.5.1 Pengujian Hipotesis Secara Sendiri-sendiriparsial

1. Pengaruh Budaya Organisasi X

1 Terhadap Motivasi berprestasi Guru Y SD Negeri Kecamatan Abung Tinggi Kabupaten Lampung Utara. Hasil perhitungan tersebut di atas menunjukkan bahwa t hitung sebesar 19,570 dan tingkat signifikansi sig. 0,000,sedangkan t tabel dengan dk= n – 2 = 101-2 = 99 dan  = 0,05 diperoleh 1,984, dengan demikian t hitung t tabel atau 19,570 1,984 dan sig. 0,000 0,05 maka H di tolak dan H 1 diterima, berarti budaya organisasi berpengaruh secara signifikan terhadap motivasi berprestasi, dengan demikian hipotesis penelitian yang berbunyi“terdapat pengaruh yang signifikan secara parsial budaya organisasi terhadap motivasi berprestasiguru SD Negeri Kecamatan Abung Tinggi Kabupaten Lampung Utara ” terbukti adanya. 117 Hasil perhitungan dengan SPSS diperoleh koefisien jalur ρYX 1 sebesar 0,285 berarti besarnya pengaruh kompensasi terhadap motivasi berprestasi kerja sebesar 0,285 atau 28,5.

2. Pengaruh Komitmen X

2 Terhadap Motivasi Berprestasi Y Guru SD Negeri Kecamatan Abung Tinggi Kabupaten Lampung Utara. Hasil perhitungan tersebut di atas menunjukkan bahwa t hitung sebesar 25,914 dan tingkat signifikansi sig. 0,000,sedangkan t tabel dengan dk= n – 2 = 101 - 2 = 99 dan  = 0,05 diperoleh 1,984; dengan demikian t hitung t tabel atau 25,914 1,984 dan sig. 0,000 0,05 maka H di tolak dan H 1 diterima, berarti komitmenberpengaruh secara signifikan terhadap motivasi berprestasi. Dengan demikian hipotesis penelitian yang berbunyi “Terdapat pengaruh yang signifikan secara parsial komitmen terhadap motivasi berprestasi guru SD Negeri Kecamatan Abung Tinggi Kabupaten Lampung Utara ” terbukti adanya. Hasil perhitungan dengan SPSS diperoleh koefisien jalur ρYX 2 sebesar 0,679 berarti besarnya pengaruh komitmen terhadap motivasi berprestasisebesar 0,679 atau 67,9.