11.86 PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

Anita Christine Sembiring : Penentuan Rute Distribusi Produk Yang Optimal Dengan Menggunakan Algoritma Heuristik Pada PT. Coca-Cola bottling Indonesia Medan, 2008 . USU Repository © 2009 b Waktu Loading Mengisi Barang dan Unloading Membongkar Barang di Kantor Penjualan Medan untuk Mobil Kapasitas 130 Krat Pengukuran waktu Loading Mengisi Barang dan Unloading Membongkar Barang di Kantor Penjualan Medan untuk Mobil Kapasitas 130 Krat dilakukan pada empat 4 mobil dari sepuluh 10 mobil yang tersedia. Penentuan empat 4 mobil yang dilakukan pengukuran adalah berdasarkan Simple Random Sampling yaitu setiap anggota populasi mempunyai kesempatan yang sama untuk dipilih menjadi anggota sampel. Pengukuran Waktu Loading Mengisi Barang dan Unloading Membongkar Barang di Kantor Penjualan Medan untuk Mobil Kapasitas 130 Krat dilakukan selama 5 hari yaitu pada tanggal 19 November sampai tanggal 23 November 2007 sehingga dibagi menjadi 5 sub grup dan perhitungan rata-ratanya dapat dilihat pada Tabel 5.9 dan Tabel 5.10. Tabel 5.9. Pengukuran Waktu Rata-rata Loading Mengisi Barang Mobil Kapasitas 130 krat Sub Grup Waktu Pengukuran Operator menit Operator 1 Operator 2 Operator 3 Operator 4 1 11.5 12 12.1 12.2 2 12 11 12.2 11.2 3 11.7 11.4 11.8 12.1 4 12.3 11.5 12.3 12 5 12.5 11.1 11 11.8 Rata-rata X 12 11.4

11.88 11.86

Jumlah 47.14 menit Dari data di atas maka di dapat rata-rata waktu pengukuran atau besarnya waktu siklus sebagai berikut : Anita Christine Sembiring : Penentuan Rute Distribusi Produk Yang Optimal Dengan Menggunakan Algoritma Heuristik Pada PT. Coca-Cola bottling Indonesia Medan, 2008 . USU Repository © 2009 X = 79 . 11 4 14 . 47 1 = = ∑ = K Xj K J Standar deviasi waktu pengukuran adalah sebagai berikut : 1 2 − − = ∑ n X X σ = 1 20 79 . 11 8 . 11 .... 79 . 11 12 79 . 11 5 . 11 2 2 2 − − + + − + − = 19 07 . 4 = 0.46 Nilai tengah, Batas Kendali Atas BKA dan Batas Kendali Bawah BKB dengan Tingkat Kepercayaan 95 k=2 adalah sebagai berikut : X = 11.79 BKA = X + σ . k = 11.79 + 20.46 = 12.71 BKB = X - σ . k = 11.79 - 20.46 = 10.87 Keseluruhan data pengamatan digambarkan dengan peta kendali untuk melihat keseragaman data pada Gambar 5.4. Anita Christine Sembiring : Penentuan Rute Distribusi Produk Yang Optimal Dengan Menggunakan Algoritma Heuristik Pada PT. Coca-Cola bottling Indonesia Medan, 2008 . USU Repository © 2009 Peta Kendali Waktu Loading Mengisi Barang Mobil Kapasitas 130 Krat 10 10.5 11 11.5 12 12.5 13 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 Pengam atan ke- W akt u m en it Data Xrata-rata BKA BKB Gambar 5.4. Peta Kendali Waktu Loading Mengisi Barang Mobil Kapasitas 130 Krat Dari Gambar 5.4. di atas dapat dilihat bahwa tidak ada data yang berada di luar batas kendali baik di atas maupun di bawah, sehingga keseluruhan data dianggap seragam. Pengukuran waktu Unloading Membongkar Barang untuk mobil kapasitas 130 krat dibagi menjadi 5 sub grup dan perhitungan rata-ratanya dapat dilihat pada Tabel 5.10. Tabel 5.10. Pengukuran Waktu Rata-rata Unloading Membongkar Barang Mobil Kapasitas 130 krat Sub Grup Waktu Pengukuran Operator menit Operator 1 Operator 2 Operator 3 Operator 4 1 15.5 15.2 14.6 16 2 16.5 16.1 15.8 15.9 3 16 14.2 15 16.2 4 14.2 15.1 16 15.3 Anita Christine Sembiring : Penentuan Rute Distribusi Produk Yang Optimal Dengan Menggunakan Algoritma Heuristik Pada PT. Coca-Cola bottling Indonesia Medan, 2008 . USU Repository © 2009 5 14.5 14.7 15 15.6 Rata-rata X

15.34 15.06

Dokumen yang terkait

Penentuan Rute Distribusi Barang Yang Optimal Dengan Menggunakan Algoritma Heuristik Pada PT. Medan Sumber Alam Semesta

5 88 191

Penentuan Rute Distribusi Barang Yang Optimal Menggunakan Algoritma Heuristik Pada PT. Pos Indonesia Medan

6 59 154

Menentukan Rute Optimal Pendistribusian Produk Minuman Pada PT. Coca Cola Bottling Indonesia Medan Dengan Menggunakan Algoritma Branch And Bound Dan Algoritma Nearest Neighbor

24 159 61

Menentukan Rute Optimal Pendistribusian Produk Minuman Pada PT. Coca Cola Bottling Indonesia Medan Dengan Menggunakan Algoritma Branch And Bound Dan Algoritma Nearest Neighbor

6 38 61

Menentukan Rute Optimal Pendistribusian Produk Minuman Pada PT. Coca Cola Bottling Indonesia Medan Dengan Menggunakan Algoritma Branch And Bound Dan Algoritma Nearest Neighbor

0 0 13

Menentukan Rute Optimal Pendistribusian Produk Minuman Pada PT. Coca Cola Bottling Indonesia Medan Dengan Menggunakan Algoritma Branch And Bound Dan Algoritma Nearest Neighbor

0 0 2

Menentukan Rute Optimal Pendistribusian Produk Minuman Pada PT. Coca Cola Bottling Indonesia Medan Dengan Menggunakan Algoritma Branch And Bound Dan Algoritma Nearest Neighbor

0 0 9

Menentukan Rute Optimal Pendistribusian Produk Minuman Pada PT. Coca Cola Bottling Indonesia Medan Dengan Menggunakan Algoritma Branch And Bound Dan Algoritma Nearest Neighbor

0 0 14

Menentukan Rute Optimal Pendistribusian Produk Minuman Pada PT. Coca Cola Bottling Indonesia Medan Dengan Menggunakan Algoritma Branch And Bound Dan Algoritma Nearest Neighbor

0 0 1

Penentuan Rute Distribusi Barang Yang Optimal Dengan Menggunakan Algoritma Heuristik Pada PT. Medan Sumber Alam Semesta

0 1 15