Sarana dan Prasarana Kantor Kecamatan Krian Prosedur Persyaratan Pembuatan KTP di Kantor Kecamatan Krian

4.1.7. Sarana dan Prasarana Kantor Kecamatan Krian

Berikut ini akan disajikan data mengenai sarana dan prasarana Kantor Kecamatan Krian sebagai berikut : Tabel 10. Sarana dan Prasarana Kantor Kecamatan Krian No Jenis Prasarana Jumlah Kondisi 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 Tanah Bangunan Pemerintahan Sepeda Motor Meja Kayu ½ Biro Meja Kayu Panjang Meja Pimpinan Meja Tulis Meja Komputer PC Unit Mesin Ketik Manual Wire Less Camera Digital Mesin Faximili Printer Filling Cabinet Lemari Besi AC Mobil Telepon Radio Meja Kerja Kursi Kerja Kursi Tamu Lemari Kardek Kalkulator 3 5 2 1 5 1 1 6 2 1 1 1 4 3 1 1 1 2 1 20 28 4 2 1 Layak Layak Layak Layak Layak Layak Layak Layak Layak Layak Layak Layak 2 kurang layak, 2 layak 2 kurang layak, 1 layak Layak Layak Layak Layak Layak Layak Layak Layak Layak Layak Sumber : Sarana dan Prasarana Kantor Kecamatan Krian. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber Sesuai dengan tabel diatas dapat diketahui bahwa sebagian besar sarana dan prasarana Kantor Kecamatan Krian berada pada kondisi layak digunakan.

4.1.8. Prosedur Persyaratan Pembuatan KTP di Kantor Kecamatan Krian

Prosedur dan tata cara pembuatan Kartu Tanda Penduduk di kantor Kecamatan Krian Sidoarjo adalah sebagai berikut : d. Pembuatan KTP WNI Baru 1 Mengisi formulir permohonan KTP FS-03 di desakelurahan dimana yang bersangkutan berada 2 Data diisi dengan benar dan harus di ketahui RT, Kepala Desa Kelurahan 3 Kartu Keluarga KK 4 Akta Kelahiran orang tua 5 Pas foto berwarna ukuran 3x2 sebanyak 3 tiga lembar e. Perpanjangan KTP WNI 1 Mengisi formulir permohonan KTP FS-03 di desakelurahan dimana yang bersangkutan berada 2 Menyerahkan KTP lama 3 Kartu Keluarga KK 4 Pas foto berwarna ukuran 3x2 sebanyak 3 tiga lembar Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber f. Perbaikan KTP Hilang Rusak 1 Mengisi formulir permohonan KTP FS-03 di desakelurahan dimana yang bersangkutan berada 2 Kartu Keluarga KK 3 KTP yang rusak 4 Surat keterangan dari Kepolisian bagi mereka yang hilang KTP 5 Pas foto berwarna ukuran 3x2 sebanyak 3 tiga lembar g. Prosedur Pembuatan KTP WNA 1 Mengisi formulir permohonan KTP WNA 2 Kartu Keluarga 3 Mempunyai Kartu Ijin Tetap KITAP 4 Pas foto berwarna ukuran 3x2 sebanyak 3 tiga lembar 5 Fotocopy Pasport Dalam pelayanan tersebut pihak Kelurahan berkewajiban untuk : a. Menerima, meneliti dan menggandakan berkas permohonan b. Menyerahkan FS-03 untuk diisi dan ditanda tangani pemohon c. Menyerahkan FS-03 yang sudah ditanda tangani Lurah kepada pemohon untuk diteruskan ke Kecamatan semua kegiatan ini diselesaikan paling lambat 1 hari kerja. Sedangkan pihak Kecamatan berkewajiban untuk : a. Menerima, meneliti berkas permohonan. b. Memasukkan data ke komputer untuk mencetak KTP c. Mengarsipkan berkas permohonan KTP FS-03 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber d. Melakukan pengiriman data kedalam bentuk file komputer ke Kabupaten melalui sarana telpon atau modem e. Menyerahkan KTP kepada pemohon Semua kegiatan ini dapat diselesaikan paling lambat 1 hari kerja.

4.1.9. Pelaksanaan Kegiatan Pelayanan Pembuatan KTP di Kantor Kecamatan Krian