Liabilitas Lancar Lain-lain Other Current Liabilities

PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian 30 September 2012 dan 31 Desember 2011, serta untuk Periode-periode Sembilan Bulan yang Berakhir 30 September 2012 dan 2011 PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk AND ITS SUBSIDIARIES Notes to Consolidated Financial Statements September 30, 2012 and December 31, 2011, and for the Nine Months Period Ended September 30, 2012 and 2011 - 69 - Selanjutnya, Perusahaan dan UOBKH menandatangani Perjanjian Restrukturisasi dan Penyelesaian Utang Debt Restructuring and Settlement Agreement, dimana disetujui sebagai berikut: Furthermore, the Company and UOBKH signed a Debt Restructuring and Settlement Agreement, which provides for the following:: Penyelesaian secara tunai sebesar US 3.500 ribu; Cash payment of US 3,500 thousand; Penyelesaian dengan saham melalui konversi menjadi modal sebesar ekuivalen 200.000.000 saham biasa Perusahaan dengan nilai nominal Rp 125 per saham, dengan harga rata-rata saham selama 25 hari sebelum iklan panggilan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa Perusahaan untuk pengesahan Saham Konversi. Shares settlement through conversion into 200.000.000 common shares of the Company with a normal value of Rp 125 per share, with an average price of share during 25 consecutive days prior to the Extraordinary General Meeting of Stockholders for the approval of Conversion of Shares. Pada tanggal 18 Agustus 2011, Perusahaan telah melakukan pembayaran kepada UOBKH secara tunai sebesar US 3.500 ribu dan sisa saldo sebesar US 6.500 ribu ekuivalen Rp 55.881 juta dikonversi menjadi 200.000.000 saham pada tanggal 14 Desember 2011 Catatan 26. on August 18, 2011, the Company has made cash payment to UOBKH of US 3,500 thousand and the remaining balance amounting to US 6,500 thousand equivalent to Rp 55,881 thousand was converted into 200,000,000 shares on December 14, 2011 Note 26. 18. Utang Bank 18. Bank Loans PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian 30 September 2012 dan 31 Desember 2011, serta untuk Periode-periode Sembilan Bulan yang Berakhir 30 September 2012 dan 2011 PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk AND ITS SUBSIDIARIES Notes to Consolidated Financial Statements September 30, 2012 and December 31, 2011, and for the Nine Months Period Ended September 30, 2012 and 2011 - 70 - PT Bank Mandiri Persero Tbk Mandiri PT Bank Mandiri Persero Tbk Mandiri Fasilitas kredit yang diterima Perusahaan dari Mandiri adalah sebagai berikut: The loan facilities received by the Company from Mandiri consist of the following a. Fasilitas Kredit Modal Kerja dengan jumlah maksimum sebesar Rp 34.800 juta dan US 11.575 ribu. Kedua fasilitas kredit tersebut jatuh tempo pada tanggal 31 Maret 2013. a. Working Capital Loan Facility with maximum amount of Rp 34,800 million and US 11,575 thousand. Both loan facilities will mature on March 31, 2013. Fasilitas kredit ini dijamin dengan piutang usaha, persediaan, mesin, tanah, jaminan perusahaan dari PT Sungai Budi, serta jaminan pribadi Widarto dan Santoso Winata pihak berelasi Catatan 6, 7, 13 dan 40. The loan facilities are secured with the Company’s trade accounts receivables, inventories, machineries, land, corporate guarantee from PT Sungai Budi, and personal guarantees from Widarto and Santoso Winata related parties Note 6, 7, 13 and 40. Pada tanggal 30 September 2012 dan 31 Desember 2011, saldo pinjaman dalam mata uang Rupiah adalah Rp 29.801 juta dan Rp 34.497 juta, sedangkan dalam mata uang Dolar Amerika Serikat sebesar US 8,511 ribu dan US 11.004 ribu. As of September 30, 2012 and December 31, 2011, the oustanding loan in Rupiah currency amounted to Rp 29,801 million and Rp 34,497 million, respectively, while in U.S. Dollar currency amounted to US 8,511 thousand and USD 11,004 thousand.