Pembinaan Variabel X Prestasi Kerja Variabel Y

j. skor untuk katagori terendah = 1,00 – 1,80 untuk menentukan jawaban responden tergolong sangat tinggi, tinggi, sedang, rendah, sangat rendah, maka jumlah jawaban responden akan ditentukan rata-ratanya dengan membagi jumlah pertanyaan. Dan hasil pemabagian tersebut akan dapat diketahui jawaban responden termasuk kategori yang mana.

1. Pembinaan Variabel X

Untuk melihat pembinaan pegawai pada Dinas Kesehatan Kabupaten Batu Bara maka dibutuhkan pengkategorian jawaban responden mengenai pembinan pegawai sebagaimana yang terdapat pada tabel dibawah ini. Tabel 37 Distribusi Frekuensi Klsifikasi Jawaban Responden Untuk Variabel X Nilai Jawaban Karakteristik Frekwensi Persentasi 4.21-5.00 Sangat tinggi 2 5.40 3.41-4.20 Tinggi 28 75.68 2.61-3.40 Sedang 7 18.92 1.81-2.60 Rendah - - 1.00-1.80 Sangat rendah - - Jumlah 37 100 Sumber : kuisoner Penelitian, Januari 2010 Berdasarkan tabel klasifikasi data tabel 37 diatas diketahui jawaban responden berada pada katagori sangat tinggi sebanyak 2 orang 5.40, katagori tinggi sebanyak 28 orang 75.68, dan 7 orang 18,92 pada katagori sedang, sedangkan untuk katagori rendah dan sangat rendah tidak ada. Hal ini menunjukkan bahwa pembinaan pegawai pada Dinas Kesehatan Kabupaten Batu Bara pada kategori tinggi. Hal ini menandakan bahwa pembinaan pegawai pada Dinas Universitas Sumatera Utara Kesehatan Kabupaten Batu Bara sudah baik, hal ini terlihat pada jawaban mayoritas yang diberikan oleh responden.

2. Prestasi Kerja Variabel Y

Untuk melihat prestasi kerja pada Dinas Kesehatan Kabupaten Batu Bara maka dibutuhkan pengkategorian jawaban responden mengenai prestasi kerja sebagaimana yang terdapat pada tabel dibawah ini. Tabel 38 Distribusi Frekuensi Klsifikasi Jawaban Responden Untuk Variabel Y Nilai Jawaban Karakteristik Frekwensi Persentasi 4.21-5.00 Sangat tinggi 1 2.70 3.41-4.20 Tinggi 30 81.08 2.61-3.40 Sedang 6 16.22 1.81-2.60 Rendah - - 1.00-1.80 Sangat rendah - - Jumlah 37 100 Sumber : kuisoner Penelitian, Januari 2010 Berdasarkan tabel klasifikasi data tabel 38 diatas diketahui jawaban responden berada pada katagori sangat tinggi hanya sebanyak 1 orang 2.70, katagori tinggi sebanyak 30 orang 81.08, dan 6 orang 16.22 pada katagori sedang, sedangkan untuk katagori rendah dan sangat rendah tidak ada. Hal ini menunjukkan bahwa prestasi kerja pada Dinas Kesehatan Kabupaten Batu Bara pada kategori tinggi. Hal ini menandakan bahwa prestasi kerja pada Dinas Kesehatan Kabupaten Batu Bara sudah baik, sesuai dengan jawaban yang diberikan oleh mayoritas responden. Universitas Sumatera Utara

3. Pengaruh Pembinaan Terhadap Prestasi Kerja Pegawai a. koefisien korelasi product moment