Arus dan Beda Potensial Listrik Alat Ukur

dalam memperoleh pengertian, prinsip, dan teknik-teknik menyelidiki suatu problema.

F. Hukum Ohm dan Rangkaian Listrik Seri-Paralel

1. Arus dan Beda Potensial Listrik

a. Arus Listrik. Menurut Kanginan, Marthen 2007, arus listrik dapat mengalir dalam suatu rangkaian apabila rangkaian tersebut merupakan rangkaian tertutup dan terhubung dengan sumber tegangan dengan kata lain ada perbedaan potensial diantara dua titik dalam rangkaian yaitu dari titik potensial tinggi ke titik potensial rendah. Arus listrik adalah: aliran partikel-partikel bermuatan listrik positif dari titik berpotensial tinggi ke titik berpotensial rendah Kuat arus listrik I adalah: besarnya arus yang mengalir, jumlah muatan listrik yang mengalir setiap detiknya. b. Beda Potensial Listrik Beda potensial listrik V adalah: beda nilai potensial antara dua titik berbeda dalam suatu rangkaian listrik.

2. Alat Ukur

a. Multimeter Multimeter adalah alat yang dapat digunakan untuk mengukur beberapa besaran yang berhubungan dengan listrik, antara lain: tegangan, kuat arus, hambatan, kapasitas kapasitor dan faktor penguat pada transistor. Jika yang akan diukur adalah tegangan searah DC, selektor diarahkan ke tegangan searah, biasanya ditandai dengan VDC. Penggunaan multimeter harus hati-hati dan digunakan dengan benar cara menentukan batas ukur dan pembacaan skala multimeter sebagai alat pegukur besaran tertentu. Batas ukur tidak boleh lebih kecil dari besaran yang mau diukur. Hal ini dimaksudkan untuk menjaga agar multimeter tidak rusak. b. Multimeter sebagai Amperemeter Untuk menjadikan multimeter sebagai amperemeter yaitu digunakan untuk mengukur kuat arus, maka selektor harus diputar kearah fungsi amperemeter. Amperemeter berfungsi untuk mengukur kuat arus yang melalui suatu rangkaian listrik. Pemasangan amperemeter adalah dirangkai seri pada komponen yang akan diukur kuat arusnya. Penggunaan Amperemeter analog, arus listrik harus mengalir masuk ke terminal positif + dan meninggalkan amperemeter melalui terminal negatif -. Dengan kata lain titik yang potensialnya tinggi dihubungkan dengan terminal positif dan titik yang potensialnya rendah dihubungkan dengan terminal negatif jangan sampai terbalik. Cara membaca amperemeter: c. Multimeter sebagai Voltmeter Untuk menjadikan multimeter sebagai voltmeter, maka selektor harus diputar ke arah voltmeter. Jika yang akan diukur adalah tegangan searah DC, selektor diarahkan ke tegangan searah, biasanya ditandai dengan VDC. Voltmeter digunakan untuk mengukur beda potensial antara ujung- ujung suatu komponen dalam rangkaian listrik. Pemasangan voltmeter harus dipasang paralel dengan komponen yang akan diukur beda potensialnya. Pemasangang voltmeter tidak harus memotong rangkaian seperti pada pemasangan amperemeter. Ujung komponen yang potensialnya lebih besar dihubungkan ke terminal positif voltmeter dan ujung komponen yang potensialnya rendah dihubungkan dengan terminal negatif voltmeter. Cara membaca voltmeter:

3. Hukum Ohm

Dokumen yang terkait

Analisa pengaruh hasil belajar matematika terhadap kemampuan menyelesaikan soal-soal fisika|b:Studi pengaruh hasil belajar pokok bahasan getaran pada siswa kelas 2 semester III di SLTP Negeri 3 Jember tahun ajaran 2002/2003

0 11 80

Analisa pengaruh hasil belajar matematika terhadap kemampuan menyelesaikan soal-soal fisika: Studi pengaruh hasil belajar pokok bahasan getaran pada siswa kelas 2 semester III di SLTP Negeri 3 Jember tahun ajaran 2002/200

0 13 80

Efektifitas penggunaan metode resitasi dan kartu kerja terhadap hasil belajar fisika siswa kelas II cawu III pokok bahasan struktur inti dan radioaktifitas di MAN 2 Jember tahun pelajaran 2000/2001

0 4 105

Hubungan antara persepsi dan motivasi belajar fisika dengan hasil belajar fisika pokok bahasan energi siswa kelas 1 cawu III SLTP Negeri 3 Jember tahun ajaran 2001/2002

0 4 69

Hubungan konsep diri dan hasil belajar fisika siswa melalui pembelajaran inkuiri pada konsep tekanan

2 11 339

Pengaruh model pembelajaran inkuiri terhadap hasil belajar fisika siswa pada pokok bahasan gerak: penelitian kuasi eksperimen di SMK Bakti Idhata Cilandak Jakarta Selatanso

0 71 166

Pengaruh metode pemebelajaran inkuiri terbimbing terhadap hasil belajar fisika siswa pada konsep getaran dan gelombang

0 17 140

Peningkatan hasil belajar matematika siswa melalui pendekatan realistik pada pokok bahasan pecahan

2 17 79

Meningkatkan keterampilan proses sains dan hasil belajar siswa melalui pembelajaran berbasis inkuiri

0 1 9

Meningkatkan kemampuan memecahkan masalah dan hasil belajar siswa melalui pokok bahasan pesawat sederhana di SMP Negeri-4 kelas VIII semester II Palangka Raya tahun ajaran 2015/2016 - Digital Library IAIN Palangka Raya

1 1 185