Menghitung Uji Hipotesis METODE PENELITIAN

pretes kelompok eksperimen pada saat tes menulis teks cerita pendek tahap awal, dengan perolehan skor tertinggi sebesar 36 dan perolehan skor terendah sebesar 24. Data yang diperoleh dari pretes kedua kelompok diolah dengan program SPSS 20.0. Hasil pengolahan data selengkapnya dapat dilihat pada lampiran. Tabel 4: Data Statistik Skor Pretes Menulis Teks Cerita Pendek Kelompok Kontrol dan Kelompok Eksperimen Di SMPN 14 Yogyakarta Berdasarkan tabel di atas data statistik yang dihasilkan pada kelompok kontrol diperoleh skor maksimal 36.00; skor minimal 24.00; mean 28.38; median 27.50; mode 24.00; dan standart deviasi 3,72; Sedangkan pada kelompok eksperimen skor maksimal 36.00; skor minimal 24.00; mean 28.65; median 27.50; mode 25.00; dan standart deviasi 3,88. Berdasarkan data statistik tersebut dapat disajikan distribusi frekuensi perbedaan skor pretes menulis cerita pndek kelompok kontrol dan kelompok eksperimen. Berikut adalah distribusi frekuensi perolehan skor pretes menulis kelompok kontrol. Data N Skor Tertinggi Skor Terendah Mean Median Mode Standart Deviasi Pretes Kelompok Kontrol 34 36.00 24.00 28.38 27.50 24.00 3,72 Pretes Kelompok Eksperimen 34 36.00 24.00 28.65 27.50 25.00 3,88 Tabel 5: Distribusi Frekuensi Perolehan Skor Pretes Menulis Cerita Pendek Kelompok Kontrol Skor Frekuensi Frekuensi Frekuensi Kumulatif Frekuensi Kumulatif 24.00 6 17.6 17.6 17.6 25.00 3 8.8 8.8 26.5 26.00 4 11.8 11.8 38.2 27.00 4 11.8 11.8 50.0 28.00 3 8.8 8.8 58.8 29.00 2 5.9 5.9 64.7 30.00 2 5.9 5.9 70.6 31.00 3 8.8 8.8 79.4 32.00 2 5.9 5.9 85.3 33.00 1 2.9 2.9 88.2 35.00 2 5.9 5.9 94.1 36.00 2 5.9 5.9 100.0 Total 34 100.0 Melalui tabel di atas dapat diketahui hasil akhir skor pretes menulis cerita pendek kelompok kontrol. Skor mentah pretes menulis cerita pendek kelompok kontrol dapat dilihat pada lampiran 4 halaman 135. Frekuensi terbanyak terdapat pada skor 24 yang diperoleh 6 siswa 17,6 yang dikonversikan nilai menjadi 43, skor 25 yang diperoleh 3 orang 8,8 yang dikonversikan nilai mejadi 45, skor 26 diperoleh 4 orang 11,8 yang dikonversikan nilai menjadi 47, skor 28 yang diperoleh 3 orang 8,8 yang dikonversikan nilai menjadi 50, skor 29 yang diperoleh 2 orang 5,9 yang dikonversikan nilai menjadi 52, skor 30 yang diperoleh 2 orang 5,9 yang dikonversikan nilai menjadi 54, skor 31 yang diperoleh 3 orang 8,8 yang dikonversikan nilai menjadi 56, skor 32 yang diperoleh 2 orang 5,9 yang dikonversikan menjadi 58, skor 33 yang diperoleh