Kompetensi Dasar: Indikator: Tujuan Pembelajaran: Materi Pokok: AlatBahanSumber belajar Kegiatan Pembelajaran Penilaian

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS EKSPERIMEN Nama Sekolah : SMP Daar El-Qolam Mata Pelajaran : Matematika Kelas Semester : VIII-A Ganjil Tahun Ajar : 2010 - 2011 Alokasi Waktu : 1 x 50 menit Metode Pembelajaran : Pembelajaran Menggunakan Multimedia Interaktif

A. Standar Kompetensi:

Memahami bentuk aljabar, relasi, fungsi, dan persamaan garis lurus.

B. Kompetensi Dasar:

3. Membuat sketsa grafik fungsi aljabar sederhana pada sistem koordinat Cartesius.

C. Indikator:

Menggambar grafik fungsi.

D. Tujuan Pembelajaran:

Siswa dapat menggambar grafik fungsi.

E. Materi Pokok:

Menggambar grafik fungsi.

F. AlatBahanSumber belajar

Alat : Laboratorium Komputer dan Software Pesona Matematika Sumber belajar : Buku Matematika untuk SMP Kelas VIII, karangan Sukino dan Wilson Simangunsong

G. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Kedelapan Pendahuluan 5 Menit : - Membahas kembali materi yang lalu - Menyampaikan tujuan pembelajaran. Kegiatan Inti 40 Menit: a. Dalam laboratorium komputer, guru memandu siswa untuk menjalankan program dan memilih materi tentang menggambar grafik fungsi. b. Siswa memperhatikan serta mendengarkan penjelasan yang diberikan oleh software pesona matematika tentang cara menyusun tabel fungsi. c. Siswa mencoba sendiri menggambar grafik fungsi kuadrat dengan menentukan nilai a, b, dan c kemudian program akan membentuk sendiri grafik fungsi sesuai dengan nilai a, b, dan c yang telah ditentukan. d. Siswa memperhatikan penjelasan tentang cara membuat grafik fungsi. e. Siswa mencoba lagi membuat grafik fungsi linear dengan menentukan nilai a dan b yang kemudian direspon oleh program. f. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya kemudian bersama-sama mencari jawaban dari pertanyaan tersebut di dalam program. g. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk mencatat materi yang telah diterima. h. Siswa mengerjakan soal-soal mengenai menggambar grafik fungsi. Penutup 5 Menit: a. Siswa membuat rangkuman subbab yang telah dipelajari. b. Siswa diberikan pekerjaan rumah PR untuk mengerjakan soal-soal dalam buku paket mengenai menggambar grafik fungsi.

H. Penilaian

- Teknik penilaian: Teknik penilaian yang digunakan untuk mengevaluasi hasil belajar siswa adalah tes tertulis. - Bentuk Penilaian: Bentuk penilaian yang digunakan untuk mengevaluasi hasil belajar siswa adalah soal-soal uraian. - Contoh Penilaian : 1. Buatlah grafik fungsi f : x → –2x –1, dengan domain {x | -2 ≤ x ≤ 3, x  R}. 2. Suatu fungsi kuadrat ditentukan oleh Diketahui   12 5 2 2    x x x f dengan domain {x | - 6 ≤ x ≤ 3, x  R}. Gambarlah grafik fungsi f. Kunci Jawaban : 1. Tabel fungsinya: x -2 -1 1 2 3 fx = -2x – 1 3 1 -1 -3 -5 -7 Grafik fungsi f adalah sebagai berikut: 2. Tabel fungsinya: x -6 -5 -4 -3 -2 -1 1 2 3 fx = 2x 2 + 5x – 12 30 13 -9 -14 -15 -12 -5 6 21 Grafik fungsi f adalah sebagai berikut: Jakarta, September 2010 Guru Mata Pelajaran Rahmawati NIM. 106017000488 Lampiran 2 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS KONTROL Nama Sekolah : SMP Daar El-Qolam Mata Pelajaran : Matematika Kelas Semester : VIII-B Ganjil Tahun Ajar : 2010 - 2011 Alokasi Waktu : 5 x 50 menit Metode Pembelajaran : Metode Ekspositori

A. Standar Kompetensi: