Tabel 4.3 Distribusi  Penduduk  Berdasarkan  Jenis  Perkerjaan  Di  Wilayah
Kerja Puskesmas Desa Lalang Kecamatan Medan Sunggal Tahun 2014
No Pekerjaan
Jumlah Orang Prensentasi
1. Pengusaha
240 0,56
2. Buruh
248 0,67
3. PNSTNIPOLRI
826 1,96
4. Dokter
44 0,10
5. Bidan
54 0,13
6. Perawat
17 0,04
7. Pegawai Swasta
90 0,21
8. Pensiunan
466 0,13
9. Pengacara
18 0,04
10. Notaris
22 0,05
11. PRT
274 0,65
12. Tidak Bekerja
1150 2,73
13. Pensiunan Swasta
96 0,22
14. Seniman
115 0,27
15. Lain-lain
38440 91,27
Total 42120
100,00
Sumber : Data Profil Puskesmas Desa Lalang Tahun 2013
4.1.2 Wilayah Kerja Puskesmas Desa Lalang
Puskesmas  Desa  Lalang  melakukan  pelayanan  kesehatan  terhadap  dua kelurahan, yaitu :
1.  Kelurahan Lalang : 199 Ha
2.  Kelurahan Sei Sikambing B : 30,4 Ha
4.2 Karakteristik Responden
Karakteristik  responden  dalam  penelitian  ini  meliputi:  umur,  pendidikan, pekerjaan,  pendapatan  keluarga,  dan  jumlah  anggota  keluarga.  Gambaran
karakteristik responden selengkapnya dapat dilihat pada tabel 4.4 berikut ini:
Universitas Sumatera Utara
Tabel 4.4. Distribusi Karakteristik Responden Di Wilayah Kerja Puskesmas
Desa Lalang Tahun 2014 No
Karakteristik Frekuensi
Persentase 1.
Umur : a. 20-29 tahun
b. 30-39 tahun c. 40-49 tahun
d. ≥ 50 tahun 20
15 7
1 46,5
34,9 16,3
2,3
Jumlah 43
100,0 2.
Pendidikan : a. SLTP
b. SLTA c. PT
8 32
3 18,6
74,4 7,0
Jumlah 43
100,0 3.
Pekerjaan Kepala Rumah Tangga: a. Buruh
b. Wiraswasta 20
23 46,5
53,5
Jumlah 43
100,0 4.
Penghasilan Keluarga : a.  1.505.850
b. ≥ 1.505.850 33
10 76,7
23,3
Jumlah 43
100,0 5.
Jumlah Anggota Keluarga : a. 3-4
b. 5-7 c. 7
14 23
6 32,6
53,5 14,0
Jumlah 43
100,0
Dari  tabel  diatas  dapat  diketahui  bahwa  umur  responden  didominasi  antara 20-29  tahun  yaitu  berjumlah  20  orang  46,5.  Dilihat  dari  pendidikan  terakhir
responden paling banyak yaitu SLTA yang berjumlah 32 orang 74,4. Berdasarkan pekerjaan,  sebanyak  23  orang  53,5  bekerja  sebagai  wiraswasta.  Dilihat  dari
penghasilan responden, masih banyak yang berpenghasilan di bawah Upah Minimum Propinsi  Rp  1.505.850  yaitu  sebanyak  33  orang  76,7.  Berdasarkan  jumlah
anggota  keluarga  dalam  satu  rumah  terbanyak  yaitu  5-7  orang  yang  berjumlah  23 responden 53,5.
Universitas Sumatera Utara
4.3 Penyakit Balita Yang Diderita Dalam 1 Bulan Terakhir
Penyakit  balita  yang  diderita  dalam  satu  bulan  terakhir  selengkapnya  dapat dilihat pada tabel berikut :
Tabel 4.5. Distribusi Penyakit Balita Yang Diderita Dalam 1 Bulan Terakhir
Di Wilayah Kerja Puskesmas Desa Lalang Tahun 2014 No
Penyakit yang diderita dalam 1 bulan terakhir
Frekuensi Persentase
1. 2.
3. 4.
5 Tidak ada
ISPA Diere
ISPA dan diare Lainnya
2 8
16 11
6 4,7
18,6 37,2
25,6 14,0
Jumlah 43
100,0
Menurut  tabel  diatas  dapat  diketahui  bahwa  penyakit  yang  paling  banyak diderita balita dalam satu bulan terakhir yaitu diare yang berjumlah 16 balita 37,2,
sedangkan balita yang tidak mengalami sakit sebanyak 2 balita 4,7.
4.4 Penimbangan Balita