Karakteristik Responden HASIL DAN PEMBAHASAN

Product Moment Pearson yang diolah dengan software SPSS versi 13.00 for Windows . Hasil pengujian validitas untuk masing-masing hasil pengukuran tingkat kepentingan dan tingkat kepuasan terhadap seluruh pernyataan lebih besar dari r tabel pada selang kepercayaan 95 persen yaitu sebesar 0,361. Hal ini menunjukkan bahwa seluruh pernyataan adalah signifikan dan dapat dinyatakan valid. Dalam hal ini berarti responden dapat mengerti maksud dari setiap pernyataan yang diajukan penulis dalam kuesioner. Adapun hasil pengujian validitas selengkapnya dapat dilihat pada Lampiran 2 dan Lampiran 3. Uji reliabilitas dilakukan dengan teknik α Cronbach . Dalam teknik ini, instrumen diujicobakan pada 30 responden dan hasilnya dicatat. Pengolahan teknik α Cronbach menggunakan bantuan software SPSS versi 13.00 for Windows. Berdasarkan hasil pengolahan dimensi kualitas jasa dihasilkan nilai α crombach untuk tingkat kepentingan atribut kualitas jasa yaitu sebesar α = 0,753 dan nilai α crombach untuk tingkat kepuasan yaitu sebesar α = 0,925. Berdasarkan hasil uji reliabilitas, diperoleh nilai α crombach yang lebih besar dari 0,7 dan 0,9. Hal ini dapat disimpulkan kemungkinan terjadinya kesalahan pengukuran dalam kuesioner cukup rendah sehingga penggunaannya dapat diandalkan dan mampu memberikan hasil pengukuran yang konsisten apabila penulis menyebarkan kuesioner secara berulang kali dalam waktu yang berlainan. Adapun hasil pengujian reliabilitas selengkapnya dapat dilihat pada Lampiran 4 dan Lampiran 5.

5.2. Karakteristik Responden

Penyebaran Kuesioner pada penelitian ini dilakukan kepada 100 orang responden pedagang Pasar Citeureup I. Kuesioner pada penelitian ini mencakup dua bagian, yaitu : 1. Bagian Karakter Responden meliputi karakteristik demografi responden dan keadaan responden secara umum. 2. Bagian Dimensi Kualitas Jasa meliputi penilaian responden terhadap tingkat kepentingan dan tingkat kepuasan terhadap atribut-atribut pengelolaan Pasar Citeureup I. 71 Analisis demografi responden Pasar Citeureup I adalah sebagai berikut : 1. Jenis kelamin Berdasarkan Gambar 8 dapat dilihat bahwa sebagian besar pedagang yang menjadi responden sebanyak 77 responden 77 berjenis kelamin pria, dan jumlah responden yang berjenis kelamin wanita sebanyak 23 orang 23. Jenis Kelamin 77 23 10 20 30 40 50 60 70 80 Pria Wanita Gambar 8. Frekuensi responden berdasarkan jenis kelamin 2. Umur Umur Berdasarkan Gambar 9 dapat dilihat bahwa pedagang Pasar Citeureup I yang menjadi responden memiliki umur yang dapat dirinci sebagai berikut : sebesar 3 persen berumur kurang dari 20 tahun, 30 persen berumur 20 – 30 tahun, 40 persen berumur antara 31 – 40 tahun, dan 27 persen berumur antara 41 – 60 tahun. 3 30 40 27 10 20 30 40 50 60 20 thn 20-30 thn 31-40 thn 41-60 thn Gambar 9. Frekuensi responden berdasarkan umur 3. Pendidikan Berdasarkan Gambar 10 dapat dilihat bahwa pedagang Pasar Citeureup I yang menjadi responden mempunyai pendidikan yang dapat dirinci sebagai 72 24 5 39 32 10 20 30 40 50 SD SMP SMU Sarjana berikut : sebesar 24 persen berpendidikan SD, 39 persen berpendidikan SMP, 32 persen berpendidikan SMU dan 5 persen berpendidikan sarjana. Gambar 10. Frekuensi responden berdasarkan pendidikan Jadi pedagang yang menjadi responden di Pasar Citeureup I yang mempunyai pendidikan Sekolah Menengah Pertama SMP jumlahnya paling banyak. 4. Status pernikahan Berdasarkan Gambar 11 dapat dilihat bahwa sebagian besar pedagang Pasar Citeureup I yang menjadi responden sebanyak 81 responden 81 berstatus menikah, dan jumlah responden yang berstatus belum menikah sebanyak 19 orang 19. Status Pernikahan 81 19 10 20 30 40 50 60 70 80 90 Menikah Belum Menikah Gambar 11. Frekuensi responden berdasarkan status pernikahan 5. Status dalam keluarga Berdasarkan Gambar 12 dapat dilihat bahwa sebanyak 64 responden 64 dalam keluarga berstatus ayah kepala keluarga, 17 responden 17 adalah ibu 73 rumah tangga, 15 responden 15 merupakan anak, kemudian pedagang yang berstatus saudarafamily adalah sebanyak 3 responden 3 dan 1 responden 1 berstatus sebagai orang lain pekerja. Status Dalam Keluarga Jumlah Anggota Keluarga Gambar 12. Frekuensi responden berdasarkan status dalam keluarga 6. Jumlah anggota keluarga Gambar 13. Frekuensi responden berdasarkan jumlah anggota keluarga Berdasarkan Gambar 13 dapat dilihat bahwa sebanyak 42 responden 42 mempunyai anggota keluarga antara dua sampai empat orang, kemudian untuk pedagang yang mempunyai anggota keluarga kurang dari dua orang dalam satu rumah adalah 7 responden 7. Pedagang yang mempunyai jumlah anggota keluarga lebih besar dari empat orang dalam satu rumah adalah sebanyak 51 responden 51. Hal ini menginterpretasikan bahwa pedagang Pasar Citeureup I 64 17 15 3 1 10 20 30 40 50 60 70 Ibu Rumah Tangga Ayah Kepala Keluarga Anak Saudara Family Orang Lain Pekerja 7 42 51 10 20 30 40 50 60 2 Orang 2-4 Orang 4 Orang 74 sebagian besar mempunyai jumlah anggota keluarga yang cukup besar dalam satu rumah. 7. Jenis pedagang Berdasarkan Gambar 14 dan penentuan jumlah responden sebelumnya, dapat dilihat bahwa pedagang Pasar Citeureup I yang menjadi responden dapat di rinci sebagai berikut : sebesar 42 persen adalah pedagang di kios, 10 persen pedagang di los, 10 persen pedagang di radius dan 38 persen merupakan pedagang kaki lima. Jenis Pedagang 42 10 10 38 10 20 30 40 50 Pedagang Di Loss Pedagang Di Kios Pedagang Kaki Lima Pedagang Di Radius Gambar 14. Frekuensi responden berdasarkan jenis pedagang Berdasarkan Gambar 14 tersebut menginterpretasikan bahwa pedagang Pasar Citeureup I yang menempati kios-kios tidak jauh jumlahnya dengan pedagang kaki lima. 8. Omzet per hari Besarnya rata-rata omzet per hari pedagang Pasar Citeureup I yang menjadi responden adalah sebagai berikut : sebanyak 8 responden 8 mempunyai omzet per hari kurang dari Rp. 200.000, kemudian 39 responden 39 mempunyai 75 omzet per hari antara Rp. 200.000 sampai Rp. 500.000, selanjutnya sebanyak 28 responden 28 mempunyai omzet per hari lebih dari Rp. 500.000 sampai Rp. 1.000.000, yang 16 responden 16 mempunyai omzet per hari lebih dari Rp. 1.000.000 sampai Rp. 2.000.000, dan 9 responden 9 mempunyai omzet per hari diatas Rp. 2.000.000. Dari Gambar 15 dapat diketahui proporsi terbesar responden yang menjadi pedagang Pasar Citeureup I mempunyai pendapatan antara Rp. 200.000 sampai Rp. 500.000. Omzet Per Hari 8 39 28 16 9 10 20 30 40 50 60 70 80 Gambar 15. Frekuensi rata-rata omzet per hari 9. Pengeluaran per hari Besarnya pengeluaran rata-rata per hari pedagang Pasar Citeureup I yang menjadi responden adalah sebagai berikut : sebanyak 41 responden 41 mempunyai pengeluaran rata-rata perhari Rp. 50.000, kemudian sebanyak 46 responden 46 mempunyai pengeluaran rata-rata per hari antara Rp. 51.000 sampai Rp. 100.000, dan sebanyak 13 responden 13 mempunyai pengeluaran rata-rata per hari lebih dari Rp.100.000. Dari Gambar 16 dapat diketahui proporsi terbesar responden yang menjadi pedagang Pasar Citeureup I mempunyai pengeluaran per hari antara Rp. 51.000 sampai Rp. 100.000. Rp. 1 Juta - 2 Juta Rp. 200.000 Rp. 2 Juta Rp. 200.000-500.000 Rp. 500.000-1 Juta 76 Jenis Dagangan Pengeluaran Per Hari 41 46 13 10 20 30 40 50 Rp.50.000 Rp. 50.000-100.000 Rp.100.000 Gambar 16. Frekuensi rata-rata pengeluaran per hari 10. Jenis dagangan Berdasarkan Gambar 17 proporsi responden dari jenis dagangan adalah sebagai berikut : sebesar 19 persen responden yang menjadi pedagang Pasar Citeureup I adalah pedagang jenis sandang pakaian dan lain-lain, 5 persen tergolong pedagang jenis papan material, bahan bangunan dan lain-lain, 28 persen responden merupakan pedagang dengan jenis dagangan pangan sembako dan lain-lain, dan sebanyak 48 persen responden menjawab lainnya dengan sebagian memberikan keterangan plastik dan cetakan kue, obat, service jam, restoran,VCD, alat dapur, kosmetik. 19 5 28 48 10 20 30 40 50 60 Papan Pangan Lainnya Sandang Gambar 17. Frekuensi responden berdasarkan jenis dagangan 11. Lama berdagang di Pasar Citeureup I Berdasarkan Gambar 18 dapat dilihat bahwa pedagang Pasar Citeureup I yang menjadi responden berdasarkan lama berdagang dapat di rinci sebagai berikut : sebesar 11 persen selama kurang dari satu tahun, 45 persen lebih dari satu sampai dengan lima tahun, kemudian 20 persen responden menjawab lebih 77 dari lima sampai sepuluh tahun, dan 24 persen berdagang di Pasar Citeureup I selama lebih dari sepuluh tahun. Lama Berdagang di Pasar Citeureup I 11 45 20 24 10 20 30 40 50 1 Tahun 1- 5 Tahun 5-10 tahun 10 Tahun Gambar 18. Frekuensi responden berdasarkan lama berdagang di Pasar Citeureup I 12. Berdagang selain di Pasar Citeureup I Berdasarkan Gambar 19 dapat dilihat bahwa sebagian besar pedagang Pasar Citeureup I yang menjadi responden sebanyak 70 responden 70 belum pernah berdagang selain di Pasar Citeureup I, dan jumlah responden yang pernah berdagang selain di Pasar Citeureup I sebanyak 30 orang 30. Adapun alasan mereka pindah berdagang ke Pasar Citeureup I bermacam-macam antara lain : karena digusur, cari suasana baru, ikut bos ataupun istri, ada juga karena dekat dengan rumah, daerah Citeureup banyak industri, juga termasuk harga kios yang murah di Pasar Citeureup I. 78 Pernah Berdagang Selain di Pasar Citeureup I 30 70 10 20 30 40 50 60 70 80 Pernah Tidak Pernah Gambar 19. Frekuensi responden berdasarkan pernah berdagang selain di Pasar Citeureup I 5.3. Analisis Tingkat Kepentingan dan Tingkat Kepuasan Pedagang 5.3.1.