Body Image Kecenderungan Pembelian Impulsif pada Remaja

keputusan secara cepat dan cenderung spontan, tanpa ada evaluasi lebih mendalam, serta sebagai bentuk upaya dalam meningkatkan mood atau gairah emosi. Variabel ini diukur dengan menggunakan skala kcenderungan pembelian impulsif yang meliputi dua aspek.Kedua aspek dari pembelian impulsif adalah aspek afektif dan aspek kognitif.Semakin tinggi skor yang diperoleh maka semakin tinggi kecenderungan pembelian impulsif.Begitu pula sebaliknya, semakin rendah skor yang diperoleh maka semakin rendah pula kecenderungan pembelian impulsif yang dilakukan oleh remaja.

D. Subjek Penelitian

Subjek yang digunakan dalam penelitian ini adalah remaja dengan rentang usia 12 sampai 21 tahun. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan convenience sampling yaitu merupakan teknik penarikan sampel berdasarkan kemudahan menemukan sampel.Sampel dapat terpilih karena berada pada waktu, situasi, dan tempat yang tepat Prasetyo, 2008.

E. Metode Pengambilan Data

Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan penyebaran skala.Metode skala merupakan suatu metode pengumpulan data yang berbentuk laporan diri sendiri berisi daftar atau PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI kumpulan pernyataan-pernyataan yang harus dijawab oleh individu Azwar, 2005. Skala penelitian ini menggunakan metode Summated Rating yang merupakan penskalaan model Likert. Model penskalaan ini merupakan metode dengan suatu pernyataan sikap yang menggunakan distribusi respon sebagai dasar penentuan nilai skalanya Gable dalam Azwar, 2005.Adapun skala dalam penelitian ini adalah Skala Body Image dan Skala Kecenderungan Pembelian Impulsif.

1. Skala Body Image

Skala body image terdiri dari tiga aspek yaitu aspek afektif, kognitif dan perilaku.Skala ini terdiri dari 24 item yangterbagi kedalam tiga aspek tersebut.Setiap item terbagi atas pernyataan favorable dan unfavorable. Tabel 1. Skala Body Image Try Out No. Aitem Aspek Favorable Unfavorable Total Bobot Afektif 4,2,3,1 15,13,16,14 8 33,33 Kognitif 20,17,19,18 5,8,6,7 8 33,33 Perilaku 12,9,11,10 22,24,21,23 8 33,33 Total 24 100 Dalam penelitian ini, subjek akan diminta untuk memberikan tanda pada empat alternative jawaban, yaitu “Sangat Tidak Sesuai” STS. “Tidak Sesuai” TS, “Sesuai” S dan “Sangat Sesuai” SS. Pada pernyataan favorable nilai tertinggi 4 untuk jawaban “Sangat Sesuai” SS, nilai 3 diberikan untuk jawaban “sesuai”S, nilai 2 diberikan untuk PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI