50
Untuk mengetahui
apakah pelaksanaan
suatu proyek
tersebut menguntungkan  atau  tidak,  maka  perlu  dilakukan  evaluasi  proyek  dengan  cara
menghitung  manfaat  dan  biaya  yang  diperlukan  sepanjang  umur  proyek.  Setelah dilakukan  identifikasi  terhadap  semua  manfaat  dan  biaya,  maka  baru  dapat
dilakukan  perhitungan  untuk  mendapatkan  nilai  dari  kriteria  investasi.  Adapun metode  yang  digunakan  dalam  analisis  kelayakan  finansial  pada  penelitian  ini
adalah sebagai berikut:
a. Net Present Value NPV
Menurut Sofyan 2002, NPV adalah nilai neto sekarang dari dana yang diinvestasikan  selama  umur  proyek.  NPV  mencerminkan  besarnya  tingkat
pengembalian  dari  usulan  usaha  atau  proyek,  oleh  karena  itu  usulan  proyek yang layak diterima haruslah memiliki nilai NPV  0, jika tidak maka proyek
itu akan merugi. Rumus yang digunakan dalam NPV adalah sebagai berikut:
 
 
n 1
t t
t
Io r
1 CF
NPV
Dimana: NPV  = Net Present Value atau Nilai Sekarang.
Σ = Simbol untuk penjumlahan.
t = Periode Waktu atau tahun ke t
n = Umur usulan usaha
CF
t
= Aliran kas pada tahun ke t r
= Tingkat suku bunga atau biaya modal Io
= Modal investasi awal. Kriteria  untuk  menerima  dan  menolak  rencana  investasi  dengan  metode
NPV adalah sebagai berikut: 
Apabila NPV  0, maka usulan proyek diterima, 
Apabila NPV  0, maka usulan proyek ditolak, dan 
Apabila  NPV  =  0,  Kemungkinan  proyek  akan  diterima  atau  nilai perusahaan tetap walaupun usulan proyek diterima atau ditolak.
b. Internal Rate of ReturnIRR
IRR  dapat  menggambarkan  besarnya  suku  bunga  tingkat  pengembalian atas modal yang diinvestasikan. Dalam kriteria investasi IRR harus lebih besar
dari  OCC  atau  opportunity  cost  of  capital  agar  rencana  atau  usulan  investasi dapat  layak  dilaksanakan  Sofyan  2002.  Rumus  yang  digunakan  untuk  IRR
adalah sebagai berikut:
 
i i
NPV NPV
NPV i
IRR 
 
 
Dimana: IRR        =  Tingkat pengembalian internal
i =  Bunga diskonto yang menghasilkan NPV positif
i
=  Bunga diskonto yang menghasilkan NPV negative NPV
=  Nilai sekarang yang positif NPV’  =  Nilai sekarang yang negatif
51
c. Net BC Ratio
Merupakan  perbandingan  antara  NPV  total  dari  benefit  bersih  terhadap total  dari  biaya  bersih.  BC  menunjukan manfaat  bersih  yang  diperoleh  setiap
penambahan satu rupiah pengeluaran bersih. Perhitungan dengan menggunakan rumus Gray dkk 1997:
 
 
 
 
 
 
n 1
t t
n 1
t
i 1
Bt Ct
i 1
Ct Bt
BC Net
t
Penilaian kelayakan finansial berdasarkan Net BC Ratio, yaitu: 
Net BC Ratio  1, maka proyek layak atau dapat dilaksanakan. 
Net  BC  Ratio  =  1,  maka  proyek  impas  antara  biaya  dan  manfaat sehingga  terserah  kepada  pengambil  keputusan  untuk  dilaksanakan
atau tidak. 
Net BC Ratio  1, maka tidak layak atau tidak dapat dilaksanakan.
d. Payback Period PBP